1 keping Biskuit Milna berapa gram

Indikasi / Kegunaan

Milna biskuit adalah biskuit untuk bayi lebih dari 6 bulan sebagai maknan pendamping selain ASI

Kandungan / Komposisi

Protein 5.5 g, carbohydrate 82.2 g, fat 6 g, DHA 16 mg, vit D3 454.55 IU, Ca 568.18 mg, vit, mineral. Energi :404 kkal

Dosis

Gunakan sesuai kebutuhan

Cara Pemakaian

Masukkan 2 keping milna biskuit bayi ke dalam mangkok bersih, tambahkan susu bayi atau air hangat matang ke dalamnya, lalu aduk hingga rata dan siap untuk di sajikan

Kontraindikasi / Jangan digunakan oleh

-

Efek Samping

-

Perhatian Khusus

-

Cara Penyimpanan

Simpan pada tempat sejuk dan kering, serta terlindung dari cahaya

Principal

PT Sanghiang Perkasa

Nomor Ijin Edar (NIE)

-

Rp14.900 - Rp22.000

Per Box

*Harga berbeda di tiap apotik

Kemasan aman & personal

1 keping Biskuit Milna berapa gram

Siap diantar 24 jam

Dikirim dari apotek resmi


Biskuit kaya gizi untuk usia 6-12 bulan sebagai makanan pendamping ASI pertama, dapat menstimulasi pertumbuhan gigi Si Kecil agar tumbuh kembang lebih optimal.

Tepung terigu, sukrosa, minyak nabati, tepung beras merah 5%, pengembang amonium bikarbonat, inulin, perisa identik alami beras merah, DHA, AA, perisa artifisial vanila, pengemulsi nabati, 4 mineral dan 12 vitamin.

Masukkan 2 keping milna biskuit bayi kedalam mangkok bersih. Tambahkan susu bayi atau air matang hangat secukupnya. Aduk hingga menjadi bubur dan siap disajikan.

Pastikan kemasan dalam kondisi baik saat anda membeli.

MILNA 6-12 BISKUIT BAYI PISANG 130 G – Biskuit Bayi Usia 6-12 Bulan – LIFEPACK

Milna 6-12 Biskuit Bayi Pisang merupakan biskuit kaya gizi untuk usia 6-12 bulan sebagai makanan pendamping ASI. Milna Biskuit Bayi Pisang memiliki tekstur yang lembut dan berpori sehingga mudah larut dan tidak membuat bayi tersedak. Milna dapat digunakan sebagai stimulasi untuk pertumbuhan gigi yang lebih optimal pada si kecil.

Milna Biskuit Bayi Pisang
Golongan Produk Produk Bebas
Komposisi Tepung terigu, gula, minyak nabati, pure pisang (4.93%), pengembang amonium bikarbonat, inulin, DHA, pengemulsin Nabati, AA, perisa sintetik, 4 mineral dan 12 vitamin. mengandung antioksidan askorbil palmitat dan tokoferol
Klasifikasi Produk Makanan Pendamping
Kemasan Box, isi 130 gr @ 6 keping
Petunjuk Penyimpanan
  • Simpan di tempat kering dan tertutup pada suhu ruangan
  • Hindari terkena sinar matahari secara langsung
Produsen PT. Sanghiang Perkasa

Mengapa Memilih Milna Biskuit Bayi?

Si kecil sudah bisa diberikan makanan pendamping ASI ketika memasuki usia 6 bulan ke atas. Pemberian makanan dengan tekstur lembut sangat disarankan sebagai pengenalan untuk si kecil dalam tahap menggigit-gigit.

Selain tekstur, kandungan gizi sangat penting untuk diperhatikan demi menunjang tumbuh kembang si kecil agar lebih optimal.

Milna biskuit bayi rasa pisang merupakan makanan pendamping ASI yang mengandung 12 vitamin dan 4 mineral. Tinggi kalsium dan zat besi untuk membantu pertumbuhan tulang dan gigi pada si kecil.

Milna biskuit bayi memiliki tekstur yang lembut, aman dikonsumsi langsung tanpa menyebabkan bayi tersedak, maupun dilarutkan menjadi bubur. Hadir dengan berbagai varian rasa yang disukai si kecil.

Kenapa Beli di Lifepack

  • Jaminan 100% produk asli
  • Harga lebih murah
  • Tanpa antre dan dikirim gratis ke tangan Anda

Manfaat Milna Biskuit Bayi

  • Membantu pembentukan dan menjaga kepadatan tulang dan gigi
  • Membantu memenuhi kebutuhan asupan vitamin dan mineral
  • Membantu menjaga daya tahan tubuh

Saran Penyajian

Milna Biskuit Bayi dapat dikonsumsi langsung atau disajikan sebagai bubur bayi. Berikut saran penyajian untuk membuat bubur dari Milna Biskuit Bayi:

  • Masukkan 2 keping Milna Biskuit Bayi ke dalam mangkok
  • Tambahkan susu bayi atau air matang hangat secukupnya
  • Aduk hingga menjadi bubur dan siap disajikan

Efek Samping

Tidak ada efek samping yang terjadi akibat penggunaan Milna Biskuit Bayi Pisang. Hentikan pemakaian produk ini jika terjadi reaksi alergi atau efek samping yang tidak biasa. Segera periksakan diri ke dokter untuk mendapatkan penanganan medis lebih lanjut.

Perhatian Penggunaan

  • Mengandung allergen protein susu, hindari pemakaian jika memiliki riwayat alergi terhadap produk susu.
  • Mohon konfirmasi masa berlaku produk (expiry date) ke tim Customer Service (CS) kami melalui chat
  • Untuk informasi obat, konsultasikan kepada apoteker Lifepack melalui chat

Kandungan Per Saji

2 Keping Milna Biskuit Bayi Pisang 22 gr

Kandungan per kapsul

  • Lemak Total 1,5 g

    Lemak adalah molekul yang termasuk dalam salah satu nutrisi yang dibutuhkan oleh tubuh seperti halnya karbohidrat dan protein, lemak berfungsi sebagai cadangan energi. Lemak dapat ditemukan pada produk-produk minyak, daging, serta kacang-kacangan Layaknya protein dan karbohidrat, lemak juga befungsi sebagai sumber energi untuk tubuh manusia. Fat atau lemak juga berperan untuk membangun jaringan tubuh dasar karena memiliki fungsi sebagai pembangun membran sel.

  • Protein 2 g

    Protein adalah zat yang bekerja sebagai pembawa oksigen dalam aliran darah dan membantu produksi energi dalam tubuh. Protein banyak ditemukan di organ-organ tubuh, otot, hingga jaringan lainnya seperti kulit, rambut, dan tulang Anda. Sumber protein terbaik terdapat pada ikan, telur, produk olahan susu, dan kacang-kacangan. Tubuh memerlukan setidaknya 10%-30% dari kalori dalam bentuk protein setiap hari untuk beraktivitas.

  • Karbohidrat Total 17 g

    Karbohidrat Total 17 G Yang Terdiri Dari Serat Pangan 1g, Serat Pangan Larut 0.6g Karbohidrat merupakan salah satu dari tiga makanan sumber energi bagi tubuh selain lemak dan protein. Karbohidrat dapat terpecah menjadi glukosa (gula) di dalam tubuh yang dapat menjadi energi cadangan. Sumber karbohidrat terbaik terdapat pada sayuran, beri-berian, dan biji-bijian yang dikemas bersamaan dengan vitamin serta mineral lainnya.

  • Gula Total 5 g

    Gula merupakan suatu karbohidrat sederhana yang dijadikan sebagai sumber energi untuk tubuh. Mengonsumsi terlalu banyak gula akan menimbulkan efek negatif pada kesehatan. Akan tetapi, konsumsi gula yang rendah juga akan membuat tubuh lemas, mulut kesemutan dan mudah marah. Oleh karena itu, dianjurkan untuk mengonsumsi gula secukupnya saja.

  • Natrium 5 mg

    Natrium atau garam adalah salah satu bahan penambah rasa yang digunakan pada setiap masakan. Garam mengandung natrium klorida (NaCl) yang memiliki manfaat bagi tubuh jika dikonsumsi dalam dosis yang tepat.

  • Vitamin A 15%

    Vitamin A memiliki dua tipe berdasarkan sumbernya, retinoid berasal dari produk hewan sementara beta karoten berasal dari tanaman. Vitamin A memiliki kandungan antioksidan. Lazimnya dikenal sebagai vitamin utama untuk mendukung kesehatan mata. Namun sebetulnya vitamin A memiliki peran lebih, termasuk dalam penguatan sistem imun, pertumbuhan sel, hingga melindungi sistem pencernaan. Bagi penglihatan, vitamin A berperan melindungi permukaan bola mata. Bersama vitamin antioksidan lainnya, manfaat vitamin A juga terasa dalam mengurangi risiko kehilangan penglihatan akibat degenerasi makula (AMD). Manfaat lain vitamin A bagi kesehatan adalah mendukung sistem kekebalan tubuh, melindungi keutuhan lapisan sel epitel kulit, melindungi bagian mulut dalam, menjaga sistem pernapasan, dan menjaga kenormalan sistem reproduksi.

  • Vitamin D3 15%

    Vitamin D3 (cholecalciferol) adalah salah satu bentuk vitamin D yang sangat penting untuk kesehatan tubuh. Vitamin D3 berasal dari hewani seperti minyak ikan, hati dan kuning telur. Selain itu vitamin D3 juga bisa dihasilkan saat kulit terkena sinar matahari. Vitamin D3 bisa membantu meningkatkan mood, melindungi kesehatan hati, kesehatan tulang, mencegah kanker, meningkatkan ingatan, meningkatkan kekebalan tubuh dan membantu mengontrol tekanan darah.

  • Vitamin E 20%

    Vitamin E adalah vitamin yang berperan penting dalam fungsi organ dalam tubuh. Vitamin ini larut dalam lemak. Vitamin E juga mengandung antioksidan, yang berfungsi untuk membantu memproses sel yang rusak. Dikenal sebagai vitamin yang berperan besar bagi kulit, fungsi dari vitamin E adalah mendukung penampilan kulit agar selalu sehat. Secara instan, manfaat vitamin E berfungsi untuk mengatasi masalah kulit seperti psoriasis, jerawat, maupun kondisi kulit menua karena terkena sinar matahari. Tak hanya untuk kulit semata, ada pula fungsi vitamin E dalam tubuh yang dapat membantu mencegah penyumbatan pembuluh darah, anti kanker, dan meningkatkan metabolisme. Manfaat vit E selanjutnya yaitu ikut mendukung fungsi penglihatan, reproduksi, dan meningkatkan daya tahan tubuh.

  • Vitamin B1 30%

    Vitamin B1 atau dapat dikenal dengan thiamine merupakan vitamin yang dapat mengubah makanan menjadi energi. Ketika gula bercampur dengan vitamin B1, itu menjadi energi untuk digunakan tubuh Anda. B1 membantu membuat proses ini lebih cepat sambil mendukung enzim lainnya.

  • Vitamin B2 40%

    Vitamin B2, atau riboflavin, adalah salah satu dari delapan vitamin B yang penting untuk kesehatan manusia. Vitamin ini dapat ditemukan dalam biji-bijian, tanaman, dan produk susu. Vitamin B2 membantu memecah protein, lemak, dan karbohidrat dan memainkan peran penting dalam menjaga pasokan energi tubuh. Riboflavin membantu mengubah karbohidrat menjadi adenosin trifosfat (ATP). Tubuh manusia menghasilkan ATP dari makanan, dan ATP menghasilkan energi sesuai kebutuhan tubuh. Senyawa ATP sangat penting untuk menyimpan energi di otot.

  • Vitamin B3 35%

    Niasin adalah vitamin B yang dibuat dan digunakan oleh tubuh Anda untuk mengubah makanan menjadi energi. Ini membantu menjaga sistem saraf, sistem pencernaan, dan kesehatan kulit Anda. Niasin (vitamin B-3) sering menjadi bagian dari multivitamin harian, tetapi kebanyakan orang mendapatkan cukup niasin dari makanan yang mereka makan. Makanan kaya niasin termasuk ragi, susu, daging, tortilla dan biji-bijian sereal. Orang menggunakan resep niasin untuk membantu mengontrol kolesterol mereka.

  • Vitamin B6 25%

    Vitamin B6 yang memiliki nama lain Pyridoxine merupakan salah satu vitamin B kompleks yang penting dan memiliki tiga bentuk utama meliputi piridoksin, piridoksal dan pyridoxamine. Vitamin B6 memiliki kemampuan untuk melindungi kulit anda dari kerusakan yang disebabkan oleh cahaya matahari, karena vitamin B6 memiliki kandungan antioksidan. Kandungan antioksidan ini akan mencegah penuaan dini.

  • Vitamin B12 30%

    Vitamin B12 adalah nutrisi penting yang membantu tubuh membuat DNA, memelihara otak dan sistem saraf, dan membantu pembentukan sel darah merah yang sehat. Beberapa orang kekurangan protein yang membantu tubuh menyerap vitamin B12 dari makanan dan suplemen. Kekurangan B12 dapat menempatkan Anda pada risiko yang lebih tinggi untuk jenis anemia tertentu yang membuat Anda merasa lemah dan lelah.

  • Asam Folat 25%

    Asam folat adalah vitamin B atau Vitamin B9 yang penting untuk pertumbuhan dan metabolisme sel. Asam folat digunakan untuk mengobati defisiensi, yang dapat menyebabkan beberapa jenis anemia dan masalah lainnya. Kekurangan folat lebih sering terjadi pada orang yang memiliki masalah pencernaan, penyakit ginjal atau hati, atau yang menyalahgunakan alkohol. Asam folat juga digunakan untuk mengurangi toksisitas obat metotreksat pada pasien psoriasis dan rheumatoid arthritis.

  • Vitamin B5 15% (asam pantothenat)

    Vitamin B5, juga disebut asam pantotenat, adalah salah satu vitamin terpenting bagi kehidupan manusia. Ini diperlukan untuk membuat sel darah, dan membantu Anda mengubah makanan yang Anda makan menjadi energi. Vitamin B5 adalah salah satu dari delapan vitamin B. Semua vitamin B membantu Anda mengubah protein, karbohidrat, dan lemak yang Anda makan menjadi energi. Vitamin B juga dibutuhkan untuk: -kulit, rambut, dan mata yang sehat -berfungsinya sistem saraf dan hati -saluran pencernaan yang sehat -membuat sel darah merah, yang membawa oksigen ke seluruh tubuh -membuat hormon yang berhubungan dengan sex dan stres di kelenjar adrenal

  • Inositol 10%

    Inositol adalah zat seperti vitamin. Senyawa ini ditemukan di banyak tumbuhan dan hewan. Inositol juga diproduksi dalam tubuh manusia dan dapat dibuat di laboratorium. Inositol dapat ditemukan dalam berbagai bentuk (disebut isomer). Bentuk yang paling umum adalah myo-inositol dan D-chiro-inositol. Inositol digunakan untuk sindrom metabolik dan sindrom ovarium polikistik (PCOS). Ini juga digunakan untuk banyak kondisi lain, tetapi tidak ada bukti ilmiah terpercaya untuk mendukung sebagian besar penggunaan ini.

  • Kalsium 50%

    Kalsium adalah salah satu nutrisi yang penting bagi tubuh terutama untuk kesehatan tulang. Tubuh membutuhkan kalsium untuk membangun dan memelihara tulang, otot jantung dan saraf agar dapat berfungsi dengan baik. Orang yang kekurangan kalsium dapat berisiko memiliki tulang yang lemah dan massa tulang rendah sehingga berisiko terkena osteoporosis.

  • Zat Besi 30%

    Zat besi adalah suatu zat dalam tubuh manusia yang erat dengan ketersediaan jumlah darah yang diperlukan. Dalam tubuh manusia zat besi memiliki fungsi yang sangat penting, yaitu untuk mengangkut oksigen dari paru-paru ke jaringan dan mengangkut electron di dalam proses pembentukan energi di dalam sel. Untuk mengangkut oksigen, zat besi harus bergabung dengan protein membentuk hemoglobin di dalam sel darah merah dan myoglobin di dalam serabut otot. Bila bergabung dengan protein di dalam sel zat besi membentuk enzim yang berperan di dalam pembentukan energi di dalam sel.

  • Fosfor 25%

    Fosfor identik dengan kegunaannya untuk memperkuat struktur tulang dan gigi. Padahal, zat gizi mikro ini sebenarnya memiliki manfaat bagi jaringan, organ, dan sistem lain pada tubuh Anda. Fosfor dapat membantu kerja ginjal, membentuk DNA, membantu kerja otot dan saraf, dan menjaga tingkat keasaman (pH) darah.

  • Magnesium 80%

    Magnesium adalah salah satu nutrisi penting untuk kesehatan otot, tulang, saraf dan kadar gula darah. Orang yang mengalami defisiensi magnesium dapat berisiko terkena penyakit serangan jantung, stroke, diabetes dan osteoporosis. Magnesium sangat diperlukan agar otot dan saraf bekerja dengan baik, selain itu magnesium juga bsia digunakan untuk mengontrol gula darah dan tekanan darah.

  • Zinc 70%

    Zinc adalah salah satu nutrisi yang sangat dibutuhkan tubuh. Nutrisi ini sangat dibutuhkan tubuh untuk meningkatkan kekebalan tubuh dan fungsi metabolisme. Zinc juga berperan penting dalam penyembuhan luka.

  • Arachidonic Acid (AA) 1,7 mg

    Asam arakidonat sebenarnya adalah pembawa pesan kimia yang pertama kali dilepaskan oleh otot selama latihan beban intensif, yang mengontrol respons fisiologis pusat untuk berolahraga dan mengatur kekuatan semua sinyal pertumbuhan.

  • DHA 3,7 mg

    DHA (Decosahexaenoic acid) merupakan nutrisi penting untuk pertumbuhan dan perkembangan fungsional pada otak bayi. DHA juga diperlukan dalam pemeliharaan fungsi otak normal pada orang dewasa. Suplementasi DHA pada makanan dapat membantu meningkatkan kemampuan belajar.



Produk Terkait


Jaminan untuk Anda

Keamanan Transaksi Anda

Tanya Apoteker

a Company © 2020 Lifepack. All rights reserved.

Berapa gram 1 keping biskuit Milna?

Terdapat 90 kalori dalam 1 buah (22 g).

Milna isi berapa?

Milna RICE CRACKERS (20gr Isi 5 Sachet)

Berapa kali makan biskuit Milna?

Cara Penggunaan Milna Biskuit Bayi adalah sebagai berikut: Cara Penggunaan: 2-3 keping biskuit diberikan 2 x sehari.

Biskuit Milna 0 plus untuk usia berapa?

Milna Biskuit Bayi merupakan produk biskuit khusus anak-anak berusia 6-12 bulan. Moms pun dapat memilih Milna Biskuit Bayi sebagai salah satu menu MPASI untuk Si Kecil.