Apa ayang di maksud dengan browsing

Arti Kata "Browsing"

Apa itu browsing? yang dimaksud dengan browsing adalah?. Berikut ini adalah penjelasan singkat definisi kata/istilah dan artinya sesuai dengan kamus, subjek pelajaran & bidang terminologi tertentu. browsing memiliki arti pada : Microsoft Excel, Internet, TIK, Teknologi Informasi, .


Pengertian browsing adalah:

Subjek Definisi
Microsoft Excel ? browsing : Browsing means looking through a computer system to locate files, folders, applications, or printers.
TIK ? browsing : metode untuk menjelajahi berbagai web dalam Internet.
Internet ? browsing : adalah menelusur secara langsung buku tertentu pada kumpulan buku-buku yang dijajarkan di rak. Untuk dapat melakukan kegiatan ini dengan tepat dan cepat, pengguna harus memahami terlebih dahulu sistematika penyusunan koleksi perpustakaan

browsing : Aktifitas yang dilakukan seseorang untuk menjelajahi berbagai halaman web untuk mencari informasi dari internet dengan mengikuti link-link halaman web.


browsing : Menjelajah dengan mengikuti link di halaman Web.

Definisi ? browsing : Aktivitas penjelajahan beberapa situs di Internet. |
browsing : Kegiatan/aktivitas menjelajahi situs di internet untuk mendapatkan informasi.

Semoga penjelasan dan keterangan singkat pada halaman website ini (meskipun artinya kurang begitu lengkap dan menyeluruh) dapat membantu dan menjawab pertanyaan Anda berkenaan dengan pengertian dari kata “browsing”.

Arti kata browsing yang sudah tersedia website ini adalah sebagai bahan referensi semata. Penggunaan website ini ditujukan untuk khalayak umum, maka dari itu, untuk referensi yang lebih mendetail mengenai makna yang mendalam dari kata/terminologi, definisi browsing lebih lanjut dan lengkap dapat mencarinya di Google Scholar atau website publikasi literasi lainnya.

Arti browsing (dalam glosarium.org) menurut setiap bidang pelajaran, pekerjaan, maupun kamus, terkadang diisi pengertian menurut para ahli dan juga pengertian berdasarkan kutipan dari buku maupun dari publikasi yang didapat dari beberapa website universitas dan Instansi pemerintah yang dirasa penting dan dapat memperkaya wawasan suatu definisi.

Kita menyadari adanya keterbatasan dalam website ini terutama dalam upaya update/memberikan contoh browsing maupun penggunaan kata browsing. maka dari itu bagaimana jika Anda coba berbagi dan melengkapi cara penggunaan kata/istilah maupun contohnya dengan cara mengisi komentar di bawah ini. Yang artinya Anda sudah membantu website ini dan pengguna lain yang sama-sama membutuhkan informasi maksud dari browsing.


Istilah Umum | Istilah pada bidang | apa makna yang terkandung | arti kata browsing | artinya apaan sih? | apa maksud perkataan browsing | apa terjemahan dalam bahasa Indonesia



Secara umum pengertian dari browsing adalah suatu aktivitas yang dilakukan didalam media internet dengan menggunakan aplikasi perangkat lunak yang bernama web browser atau sering disebut dengan browser saja. Jadi kita juga bisa menyimpulkan bahwa browsing adalah mencari infromasi didalam jaringan internet. informasi-informasi tersedia begitu banyak dan dalam berbagai format seperti tulisan, gambar, video, dll. browsing ini memiliki padanan, sinonim atau persamaan kata yang lumayan banyak, meskipun kata-kata ini sebenarnya memiliki perbedaan arti kalau ditelusuri secara mendalam, padanan kata yang dimaksud adalah searching, googling, surfing, dan yang lainnya.

Di dalam beberapa buku pelajaran TIK di sekolah dijelaskan bahwa pengertian browsing adalah salah satu aktivitas yang dimungkinkan untuk dilakukan pada jaringan internet untuk mengakses beragam informasi yang tersimpan di dalam sebuah website. Secara harfiah browsing berarti menjelajah, atau mengunjungi. Informasi yang didapat ketika melakukan aktivitas browsing bisa berbentuk teks, gambar, suara, atau bahkan video yang ditampilkan dalam halaman website. Ada juga yang mengartikan browsing itu adalah kegiatan menjelajahi internet atau dunia maya dalam rangka mencari suatu informasi yang dibutuhkan yang memiliki nilai manfaat, informasi tersebut dapat kita baca dan nikmati secara online yang disajikan pada sebuah aplikasi bernama web browser.

Untuk melakukan penjelajahan pencarian informasi ini diperlukan suatu aplikasi khusus yang bernama browser, atau alat penjelajah.

Browser atau Penjelajah Web sudah tidak asing lagi ditelinga kita, setiap hari kita selalu berhubungan dengan browser. Aktifitas kerja ataupun hiburan kini kebanyakan dijalankan di browser dengan memanfaatkan jaringan internet. Secara singkat browser adalah alat untuk menjelajahi atau membuka konten-konten yang bertebaran di dunia maya. 

Pengertian Browser adalah suatu aplikasi atau program yang dijalankan pada perangkat komputer untuk melihat konten yang ada pada media World Wide Web (WWW) dengan memanfaatkan jaringan internet. Teknologi browser yang berkembang saat ini tidak hanya dapat menampilkan halaman yang berisi text atau tulisan saja, browser-browser populer sekarang dapat menampilkan gambar, musik, suara, video, file pdf dan data lainnya.

Apa ayang di maksud dengan browsing

Berikutadalah browser populer di dunia beserta sedikit penjelasannya : 

Mozilla Firefox (aslinya bernama Phoenix dan kemudian untuk sesaat dikenal sebagai Mozilla Firebird) adalahpenjelajah web antar-platform gratis yang dikembangkan olehYayasan Mozilla dan ratusan sukarelawan.

Versi 3.0 dirilis pada 17 Juni 2008.

Google Chrome adalah sebuah penjelajah web sumber terbuka yang dikembangkan oleh Google dengan menggunakan mesin rendering WebKit.

Proyek sumber terbukanya sendiri dinamakan Chromium.

Internet Explorer, disingkat IE atau MSIE, adalah sebuah browser web proprieter yang gratis dari Microsoft.

Operaa dalah penjelajah web dan paket perangkat lunak Internet antar-platform.

Opera terdiri dari kumpulan perangkat lunak untuk Internet seperti penjelajah web, serta perangkat lunak untuk membaca dan mengirim surat elektronik.

Safari adalah sebuah penjelajah web buatan Apple Inc. yang awalnya ditujukan khusus bagi sistem operasi Mac OS.

Safari dibundel bersama Mac OS X dan merupakan penjelajah web default di sistem operasi tersebut sejak Mac OS X v10.3.

Maxthon adalah browser yang menggunakan engine milik IE, Trident, dan 100% kompatibel dengan IE, ditambah dengan berbagai fitur yang tidak dimiliki oleh IE.

Flock adalah sebuah penjelajah web yang berspesialisasi pada penyediaan fitur jaringan sosial dan fitur Web 2.0 lain pada tampilan antar mukanya.

Browser ini dibuat menggunakan codebase Mozilla’s Firefox Pada tanggal 16 Juni 2008, Flock 2 yang menggunakan Mozilla Firefox 3 sebagai basisnya, diluncurkan dengan status open beta.

Avant Browser adalah browser yang cepat, stabil, user-friendly, dan merupakan multiwindow browser.

Memang engine yang dipakai adalah engine IE. Akan tetapi Avant Browser memiliki kelebihan dibandingkan IE.

Deepnet Explorer adalah sebuah penjelajah web, Deepnet Explorer sudah mendukung fitur tab browsing untuk halaman multiple

Phase Outa dalah internet browser yang memungkinkan beberapa pencarian dengan mesin pencari utama hanya dengan satu klik.

Istilah-istilah internet lainnya yang sering kita temukan

  • Browsing adalah menelusur secara langsung buku tertentu pada kumpulan buku-buku yang dijajarkan di rak. Untuk dapat melakukan kegiatan ini dengan tepat dan cepat, pengguna harus memahami terlebih dahulu sistematika penyusunan koleksi perpustakaa 
  • Browser adalah singkatan untuk istilah Web Browser. Browser adalah sebuah program yang digunakan untuk mengakses World Wide Web (atau internet), dan fasilitas lainnya. Saat ini terdapat sejumlah browser yang populer, seperti Internet Explorer, Netscape Navigator, Opera, dan Mozilla 
  • chatting adalah suatu fasilitas dalam Internet untuk berkomunikasi sesama pemakai Internet yang sedang on-line. Komunikasi dapat berupa teks atau suara (chatting voice). 
  • Download adalah transfer data melalui jalur komunikasi digital dari sistem yang lebih besar atau pu sat (host atau server) ke sistem yang lebih kecil (client). kebalikan dari download adalah upload.
  • E-mail (electronic mail) adalah pesan elektronik yang dikirim dari komputer seorang pengguna ke komputer lainnya. E-mail dapat dikirimkan melalui local area network (LAN) atau Internet. Kalau dahulu, data yang dikirim hanya berupa teks, sekarang dengan e-mail dapat berisi gambar, suara, dan bahkan klip video.  
  • Spam merujuk kepada praktek pengiriman pesan komersial atau iklan kepada sejumlah besar news group atau email yang sebetulnya tidak berkeinginan atau tidak tertarik menerima pesan tersebut. 
  • Mailing List adalah Fasilitas E-mail Internet ,dimana pemakai dafat mendaftarkan diri ke suatu daftar pengiriman E-mail untuk suatu topik tertentu,sehingga pemakai akan secara otomatis mendapatkan kiriman E-mail setiap anggota Mailing_List Manager,. 
  • VoIP (Voice over Internet Protocol) adalah nama lain internet telephony. Lihat internet telephony. 
  • E-coomerce (electronic commerce) adalah bisnis yang transaksinya dilakukan dengan bantuan jaringan komputer secara online. Transaksi tersebut adalah penjual dan pembelian barang dan jasa serta pembayaran yang dilakukan melewati komunikasi digital. Teknologi yang digunakan antara lain adalah Internet dan electronic data interchange (EDI). 
  • Teleconference adalah pertemuan yang dilakukan oleh dua orang atau lebih yang dilakukan melewati telefon atau koneksi jaringan. Pertemuan tersebut hanya dapat menggunakan suara (audio conference) atau menggunakan video (video conference) yang memungkinkan peserta konferensi saling melihat. Dalam konferensi juga dimungkinkan menggunakan whiteboard yang sama dan setiap peserta mempunyai kontrol terhadapnya, juga berbagi aplikasi. Produk yang mendukung teleconference pertama melalui internet adalah NetMeeting yang dikeluarkan oleh Microsoft. 
  • ASP (Active Server Pages) adalah spesifikasi untuk membuat halaman Web dinamis menggunakan ActiveX script. Sewaktu browser membuka halaman ASP, server Web membuat halaman dengan kode HTML dan mengirimkannya kepada browser. 
  • FTP (file transfer protocol) adalah protokol Internet yang digunakan untuk menyalin file antarkomputer.
Demikianlah yang bisa kami sampaikan tentang browsing, semoga artikel tentang pengertian browsing dan manfaat browsing ini dapat benar-benar bermanfaat untuk anda.

Apa ayang di maksud dengan browsing