Apakah redmi 9t ada led notifikasi

Tips Smartphone - Bagaimana Cara Mengatasi Notifikasi Xiaomi Tidak Muncul? Kalian udah upgrade smartphone? Asik tuh, apalagi kalo punya Xiaomi. Tapi gak asik kalo ada kendala yang nggak bisa kalian atasi. Xiaomi punya fitur lampu LED yang bisa menyala ketika ada notifikasi dari media sosial muncul. Tetapi ada beberapa Xiaomi yang fiturnya tidak aktif atau lampu LED nya nggak bisa nyala. Terus ada juga masalah yang notifikasinya emang nggak bisa muncul. Lalu bagaimana cara mengatasi notifikasi yang mati?

Lampu Notifikasi Xiaomi Tidak Menyala atau mati disebabkan oleh beberapa faktor. Biasanya hanya akibat sepele misalnya anda mengaktifkan fitur mode hemat daya di Xiaomi. Nah, padahal fitur ini mengurangi daya termasuk lampu notifikasi sehingga menyebabkan notifikasi tidak menyala atau mati. Atau bahkan kadang notifikasi muncul tapi telat. Hal ini biasanya terjadi pada Xiaomi Redmi Note 3 Pro atau Redmi 2. Untuk lebih jelasnya berikut beberapa cara mengatasi Notifikasi di Xiaomi Mati atau telat.

Cara Mengatasi Notifikasi di Xiaomi Tidak Menyala

Apakah redmi 9t ada led notifikasi

Berikut beberapa

cara agar notifikasi di Xiaomi selalu muncul

:

1. Non-aktifkan Mode Hemat Daya
Caranya dengan masuk ke menu Setelan/Setting kemudian pilih Baterai dan Performa. Selanjutnya pilih Kelola penggunaan baterai aplikasi dan nonaktifkan fitur mode hemat daya. Hal ini berguna untuk membebaskan dari peggunaan daya termasuk penggunaan Lampu Notifikasi

2. Mode Hemat Daya Aktif tapi Tidak Ada Pembatasan
Cara kedua, jika memang masih menginginkan Mode Hemat tetap aktif namun tetap bisa menyala untuk pemberitahuan atau notifikasinya, bisa dengan memilih hemat daya tidak ada pembatasan. Caranya dengan buka Mode Hemat daya kemudian pilih Aplikasi. Setelah itu pilih aplikasi yang ingin dimunculkan pemberitahuan, msialnya WhatsApp, BBM, LINE. Pilih pada masing-masing aplikasi dan aktifkan Tidak Ada Pembatasan. Hal ini untuk tetap mengaktifkan Mode Hemat Daya namun pada beberapa aplikasi tetap bisa muncul pemberitahuan atau Notifikasi.

 Lalu bagaimana jika langkah di atas sudah dicoba namun tetap tidak menyala Lampunya? Atau notifikasi sudah masuk tapi tidak disertai menyala Lampu LED pada Xiaomi nya? Kemungkinan besar Lampu belum diaktifkan. Untuk mengaktifkannya berikut caranya :
1. masuk ke pengaturan/Setting
2. Kemudian masuk di menu “Setelan tambahan”
3. Setelah aktifkan pada "Kedipkan lampu Notifikasi"
4. Setelah Lampu notifikasi aktif maka aplikasi yang sebelumnya sudah dilakukan "tidak Ada Pembatasan" maka akan menyala ketika ada notifikasi. Jika masih belum menyala, buka di pengaturan pada masing-masing aplikasi dan aktifkan "Lampu Notifikasi "

Permasalahan lain yang sering terjadi di Xiaomi lainnya, misalnya :
- Mengatasi Bahasa Indonesia di Xiaomi
- Mengatasi Xiaomi tdiak terdeteksi di Laptop

Demikian cara Agar Lampu pemberitahuan di Xiaomi Menyala. Terkadang permasalahan lampu led xiaomi mati hanya berkisar pada pengaturan saja sebab sangat jarang sekali kerusakan terjadi pada lampu led tersebut mengingat sangat kecil dan kokoh sehingga secara desain kemungkinan tidak mengalami kerusakan, kecuali konsleting atau kemasukan air. namun untuk Xiami diklaim mampu tahan air. Demikian mengenai artikel kali ini. Salam.

Cara Mengganti Warna Lampu LED Notifikasi di Xiaomi – Ingin ganti warna lampu notifikasi di hp xiaomi? Tapi tak tahu bagaimana cara mengganti warna lampu notifikasi xiaomi ? Sebenarnya cara mengganti warna led xiaomi sangat mudah. Berikut artikel mengenai cara merubah warna led xiaomi

Secara default, lampu LED Notifikasi Xiaomi akan berwarna biru jika ada notifikasi yang masuk dan akan berwarna merah jika baterai sudah di bawah 10%. Warna-warni akan muncul ketika kamu sedang charging HP dan baterainya di atas 10%.

Jika kamu bosan dengan warna notifikasi yang masuk hanya biru saja, sebenarnya kamu bisa kok ubah warna LED notifikasi yang masuk dengan warna lainnya. Tapi, bagaimana cara mengganti warna lampu notifikasi xiaomi ?

Apakah redmi 9t ada led notifikasi

Warna-warna tersebut antara lain Biru, Merah, Kuning, Hijau, Biru muda (cyan), putih, dan violet (ungu).

Tak hanya bisa mensetting warna LED notifikasi yang masuk, di Xiaomi juga bisa mensetting warna LED dari panggilan dan pesan yang masuk. 

Warna LED notifikasi yang berbeda tentu akan membuat kamu lebih cepat mengetahui apa Notifikasi biasa, atau panggilan, atau pesan yang masuk. Jadi menggunakan warna yang berbeda akan mempermudah kamu.

Nah, penasaran bagaimana cara mengubah warna lampu notifikasi di Xiaomi? Berikut TumesKecil paparkan langkah-langkah cara mengganti lampu notifikasi xiaomi

Cara Mengganti Warna Lampu Notifikasi Xiaomi

Langkah-langkah dari cara merubah warna led xiaomi :

1. Buka Settings (Setelan)

2. Pilih Additional Settings (Setelan tambahan)

3. Pilih Notification Light (Lampu notifikasi)

4. Nah, kamu bisa atur sendiri warna Notifikasi, panggilan, dan pesan yang masuk.

Untuk settingan tambahan di atasnya, penjelasannya adalah sebagai berikut :

Menu Light up while charging (Lampu nyala saat isi daya) digunakan untuk mengatur apa kamu mau aktif/nonaktif LED nya ketika HP kamu dicas. Jika diaktifkan nanti akan muncul warna yang berganti-ganti antara Biru, Merah, Kuning, Hijau, Biru muda, putih, dan ungu.

Pulse notification light (kedipkan lampu notifikasi) untuk mematikan/mengaktifkan LED Notifikasi.

Aplikasi Tambahan

Jika kamu kurang puas dengan  fitur bawaan Xiaomi yang hanya menggunakan 1 warna untuk notifikasi aplikasi apapau, kamu bisa menggunakan aplikasi yang bernama Light Manager 2 – LED Settings . Ia bisa menggunakan warna lampu notifikasi yang berbeda-beda untuk aplikasi yang berbeda pula.

Sebelum menggunakannya, pastikan kalian Allow/Izinkan akses notifikasi terlebih dahulu ya..

Akhir kata

Terimakasih telah membaca artikel mengenai Cara Mengganti Warna Lampu LED Notifikasi di Xiaomi. Bagikan artikel ini ke sosial media kamu melalui tombol sosial media di bawah jika menurutmu artikel ini menarik dan bermanfaat. Tambahkan komentar jika ada informasi yang kurang atau ingin bertanya

Dicari juga : cara mengganti lampu notifikasi xiaomi redmi cara merubah warna led xiaomi redmi 4x cara mengganti warna led xiaomi note 5a cara mengganti warna lampu notifikasi xiaomi

Apakah Redmi 9 ada lampu LED?

Kamera depan Redmi 9 tidak memiliki lampu kilat LED dan menggunakan lensa tunggal. Anda bisa menggunakan settingan pengaturan LCD untuk membantu memberikan lebih banyak cahaya jika anda hendak mengambil foto dalam kondisi yang gelap.

Dimana letak lampu notifikasi di Redmi?

Untuk mengelola Lampu Pemberitahuan, masuk ke Pengaturan . Gulir ke bawah, dan ketuk Pengaturan Tambahan . Ketuk Lampu Notifikasi . Aktifkan atau Nonaktifkan opsi yang tersedia dengan mengganti tombol.

Apakah Redmi 9T ada night mode?

Untuk menunjang fotografi, Redmi 9T juga dibekali sejumlah fitur, seperti mode portrait untuk menghasilkan gambar bokeh, dan night mode untuk mengambil gambar dalam kondisi minim cahaya.

Berapa kecerahan hp Redmi 9T?

Redmi 9T memiliki tingkat kecerahan maximal 395 nits dengan contrast rasio 1594:1. Hal ini menunjukkan bahwa Redmi 9T memiliki tampilan layar yang kurang bagus saat digunakan di luar ruangan.