Bagaimana tujuan negara ini dilaksanakan atau ditegakkan di Negara kesatuan Republik Indonesia NKRI

Seorang pengunjung memberi hormat ke bendera Merah Putih yang dipasang di Poetoek Suko, Trawas, Mojokerto, Jawa Timur, Minggu (16/8/2020). Foto: Zabur Karuru/ANTARA FOTO

Kemerdekaan dari cengkeraman penjajah bukanlah titik akhir dari perjuangan sebuah bangsa. Ketika proklamasi kemerdekaan Republik Indonesia dikumandangkan, pada saat yang bersamaan para pendiri bangsa telah menggagas tujuan yang hendak dicapai oleh negara yang berdaulat ini.

Mengutip buku Pendidikan Kewarganegaraan untuk SMP/MTs Kelas IX tulisan Sugiyono dkk (2009: 10) yang dimaksud tujuan negara adalah suatu sasaran yang hendak dicapai oleh suatu negara, merupakan ide yang bersifat abstrak-ideal berisi harapan yang dicita-citakan. Tujuan utama berdirinya negara pada hakikatnya sama, yaitu menciptakan kebahagiaan rakyatnya .

Adapun tujuan nasional Indonesia termaktub dalam alinea IV Pembukaan Undang-undang Dasar 1945 yang berbunyi:

"Kemudian daripada itu untuk membentuk suatu Pemerintahan Negara Indonesia yang melindungi segenap bangsa Indonesia dan seluruh tumpah darah Indonesia dan untuk memajukan kesejahteran umum mencerdaskan kehidupan bangsa dan ikut melaksanakan ketertiban dunia yang berdasar kemerdekaan, perdamaian abadi dan keadilan sosial."

Dengan demikian, tujuan negara Republik Indonesia yang ingin dicapai sekaligus tugas yang harus dilaksanakan negara meliputi empat hal, yaitu:

  1. Melindungi segenap bangsa Indonesia dan seluruh tumpah darah Indonesia

  2. Memajukan kesejahteraan umum

  3. Mencerdaskan kehidupan bangsa

  4. Ikut melaksanakan ketertiban dunia yang berdasarkan kemerdekaan, perdamaian abadi, dan keadilan sosial.

Cara Mewujudkan Tujuan Nasional Indonesia

Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) memberi hormat saat Upacara Penurunan Bendera Merah Putih dalam rangka HUT ke-74 Kemerdekaan RI di Istana Merdeka, Jakarta. Foto: ANTARA FOTO/Akbar Nugroho Gumay

Tercapainya tujuan negara menjadi tanggung jawab bersama, tidak hanya pemerintah, tetapi juga melibatkan seluruh komponen masyarakat. Untuk melindungi segenap bangsa Indonesia, diperlukan perlindungan hukum kepada semua warga negara tanpa diskriminasi.

Mengutip buku Tegakkan Keadilan dan Kedamaian di NKRI tulisan R. Abdurrakhim Abubakar dan Euis Laelasari (2020: 6), perlindungan hukum merupakan upaya pemerintah untuk menjamin kepastian hukum, memberi perlindungan kepada warga agar hak-haknya tidak dilanggar, dan sanksi bagi yang melanggar sesuai peraturan yang berlaku. Upaya melindungi negara juga dapat diwujudkan melalui bela negara yang didasari oleh rasa cinta terhadap tanah air.

Marsono (2002) dalam Susunan Dalam Satu Naskah UUD 1945 dengan Perubahan-perubahannya menulis pemberantasan korupsi sangat dibutuhkan untuk memajukan kesejahteraan umum.

Ilustrasi palu hakim Foto: Pixabay

Sebab korupsi merupakan 'penyakit' yang dapat menyebabkan pembangunan ekonomi nasional terpuruk dan membuat masyarakat jatuh pada kemiskinan.

Melansir PHP Penyuluh Hukum Pertama, kesejahteraan umum tidak hanya mencakup kesejahteraan ekonomi, tetapi juga kesejahteraan lahir batin. Ini bisa diwujudkan dengan cara gotong royong serta saling menghormati hak dan kewajiban masing-masing individu.

Sementara itu untuk mencerdaskan kehidupan bangsa, pemerintah dapat menyediakan sarana pendidikan yang berkualitas secara merata. Pemberian beasiswa atau pendidikan gratis juga merupakan salah satu bentuk upaya yang dapat dilakukan.

Di samping itu, dalam rangka menjaga dan memelihara perdamaian dunia, Indonesia secara berkala mengirimkan pasukan perdamaian yang bertugas di wilayah rawan konflik. Upaya lainnya adalah dengan mematuhi peraturan yang disepakati bersama dalam organisasi internasional seperti PBB dan ASEAN.

  • Bagaimana tujuan negara ini dilaksanakan atau ditegakkan di Negara kesatuan Republik Indonesia NKRI

    PT Vale Indonesia Tbk telah menandatangani nota kerja sama tidak mengikat dengan Huayou China dan produsen mobil dunia Ford Motor untuk memproses bijih nikel di Blok Pomalaa, Kolaka, Sulawesi ...

  • Bagaimana tujuan negara ini dilaksanakan atau ditegakkan di Negara kesatuan Republik Indonesia NKRI

    Setiap hari selalu saja ada kegemasan baru yang ditampilkan oleh putra kedua Raffi Ahmad dan Nagita Slavina, Rayyanza. Adik Rafathar Malik Ahmad ini punya segudang koleksi kostum yang siap bikin netizen makin sayang sama keponakan online mereka yang satu ini. Terbaru, Rayyanza didandani pakai seragam polisi. Intip foto-fotonya yuk!

  • Bagaimana tujuan negara ini dilaksanakan atau ditegakkan di Negara kesatuan Republik Indonesia NKRI

    AdStarHub

    • Mengapa Iklan ini?

    Terima kasih atas masukan Anda. Kami akan menghapus ini dan membuat perubahan yang diperlukan.

    Manchester City striker can be watched and replayed with the latest StarHub technology

  • Bagaimana tujuan negara ini dilaksanakan atau ditegakkan di Negara kesatuan Republik Indonesia NKRI

    Pemerintah Indonesia melalui Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) mendorong terjalinnya kerja sama dengan pemerintah Timor Leste dalam upaya pencegahan terorisme di kawasan Asia ...

  • Bagaimana tujuan negara ini dilaksanakan atau ditegakkan di Negara kesatuan Republik Indonesia NKRI

    Direktur Democracy and Electoral Empowerment Partnership (DEEP) Indonesia Neni Nur Hayati memandang perlu Pemerintah membentuk badan peradilan khusus yang menangani persoalan dugaan pelanggaran dalam pemilihan umum ...

  • Bagaimana tujuan negara ini dilaksanakan atau ditegakkan di Negara kesatuan Republik Indonesia NKRI

    Di sebuah desa tidak begitu terpencil, terdengarlah obrolan mengenai relasi orang tua dengan anak yang menggambarkan bahwa kekerasan dalam rumah tangga itu merupakan sebuah warisan.Seorang bapak dengan ...

  • Bagaimana tujuan negara ini dilaksanakan atau ditegakkan di Negara kesatuan Republik Indonesia NKRI

    AdNTUC FairPrice

    • Mengapa Iklan ini?

    Terima kasih atas masukan Anda. Kami akan menghapus ini dan membuat perubahan yang diperlukan.

    Get more with your dollar when you shop with FairPrice! Enjoy deals on every purchase and save more on your groceries today.

  • Bagaimana tujuan negara ini dilaksanakan atau ditegakkan di Negara kesatuan Republik Indonesia NKRI

    Pemerintah Kota (Pemkot) Jakarta Utara menyebutkan seluruh kontribusi pajak dari masyarakat untuk meningkatkan kesejahteraan dan perekonomian warga.“Bayar pajak itu adalah kegiatan baik ...

  • Bagaimana tujuan negara ini dilaksanakan atau ditegakkan di Negara kesatuan Republik Indonesia NKRI

    Merdeka.com - Merdeka.com - Presiden Joko Widodo (Jokowi) bermain sulap dalam acara puncak perayaan Hari Anak Nasional di Taman Teijsmann, Kebun Raya Bogor, Sabtu (23/7). Kepala Negara mengajak anak-anak yang hadir untuk bermain sulap. Ada tiga trik sulap yang diperagakan orang nomor satu di republik ini. Pertama, Jokowi mengeluarkan sekuntum bunga dari pot yang kosong. "Ini (pot) kosong, ya? Kosong? Bimsalabim (keluar bunga)," ujar Jokowi yang diikuti teriakan anak-anak. Trik kedua, Jokowi memb

  • Bagaimana tujuan negara ini dilaksanakan atau ditegakkan di Negara kesatuan Republik Indonesia NKRI

    Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko mencoba salah satu mobil listrik yang dipamerkan pada ajang Periklindo Electric Vehicle Show (PEVS) 2022, di JIExpo Kemayoran, Jakarta, ...

  • Bagaimana tujuan negara ini dilaksanakan atau ditegakkan di Negara kesatuan Republik Indonesia NKRI

    AdFWD Insurance

    • Mengapa Iklan ini?

    Terima kasih atas masukan Anda. Kami akan menghapus ini dan membuat perubahan yang diperlukan.

    Be covered for early-stages of cancer, heart attack and stroke, and late-stage critical illnesses. Buy online with no medical exam required. 25% off.

  • Bagaimana tujuan negara ini dilaksanakan atau ditegakkan di Negara kesatuan Republik Indonesia NKRI

    Anggota Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) RI Mohammad Choirul Anam mengatakan pihaknya akan menggali keterangan dokter forensik yang mengautopsi jenazah Brigadir J."Kami akan ...

  • Bagaimana tujuan negara ini dilaksanakan atau ditegakkan di Negara kesatuan Republik Indonesia NKRI

    Perusahaan Listrik Negara (PLN) telah membangun 139 Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) di seluruh Indonesia sebagai bagian dari upaya mendukung pengembangan kendaraan listrik di ...

  • Bagaimana tujuan negara ini dilaksanakan atau ditegakkan di Negara kesatuan Republik Indonesia NKRI

    Septia Yetri istri Putra Siregar kini tengah ramai disorot. Di saat sang suami mendekam di tahanan ia harus menghadapi tudingan plagiat yang dilayangkan pihak MS Glow. Selain itu, ia harus berjuang mengasuh ketiga anaknya sendirian tanpa kehadiran sang suami. Simak selengkapnya di sini!

  • Bagaimana tujuan negara ini dilaksanakan atau ditegakkan di Negara kesatuan Republik Indonesia NKRI

    AdOCBC

    • Mengapa Iklan ini?

    Terima kasih atas masukan Anda. Kami akan menghapus ini dan membuat perubahan yang diperlukan.

    Are you more risk-averse or open to exploring new avenues? Better understand your risk profile to make more informed investing decisions today.

  • Bagaimana tujuan negara ini dilaksanakan atau ditegakkan di Negara kesatuan Republik Indonesia NKRI

    Kantor Kesehatan Pelabuhan (KKP) Kelas II Panjang mengatakan bahwa bila ditemukan jamaah haji yang positif COVID-19 akan dilakukan pemeriksaan ulang melalui tes usap PCR."Semua jamaah haji ...

  • Bagaimana tujuan negara ini dilaksanakan atau ditegakkan di Negara kesatuan Republik Indonesia NKRI

    Kementerian Investasi/Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) menargetkan bisa terus meningkatkan jumlah penerbitan nomor induk berusaha (NIB) melalui sistem Online Single Submission (OSS) seiring ...

  • Bagaimana tujuan negara ini dilaksanakan atau ditegakkan di Negara kesatuan Republik Indonesia NKRI

    Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) DKI Jakarta, PT Transportasi Jakarta (TransJakarta), resmi mengoperasikan Halte Kota Baru, di Jakarta Barat.Kepala Divisi Sekretaris Perusahaan TransJakarta, Anang ...

  • Bagaimana tujuan negara ini dilaksanakan atau ditegakkan di Negara kesatuan Republik Indonesia NKRI

    AdHealth Promotion Board

    • Mengapa Iklan ini?

    Terima kasih atas masukan Anda. Kami akan menghapus ini dan membuat perubahan yang diperlukan.

    With exercises, workshops and more, there's something for everyone with our range of free activities. Learn more and sign up today!

  • Bagaimana tujuan negara ini dilaksanakan atau ditegakkan di Negara kesatuan Republik Indonesia NKRI

    Bola.com, Jakarta - Manchester United (MU) di bawah kendali Erik ten Hag sebagai sosok pelatih baru, diprediksi memiliki masa depan yang cerah. Penampilan yang jeblok di musim lalu, bisa saja ditebus untuk musim 2022/2023. Erik ten Hag membawa suasana baru di Manchester United. Semangat perubahan mulai terlihat untuk menyambut prestasi yang lebih mentereng musim mendatang. Hal yang menarik akhir-akhir ini adalah saat ten Hag berhasil menyulap Anthony Martial sebagai penyerang yang tajam. Terbukt

  • Bagaimana tujuan negara ini dilaksanakan atau ditegakkan di Negara kesatuan Republik Indonesia NKRI

    Merdeka.com - Merdeka.com - Misi Haji Indonesia yang diwakili Dirjen Penyelenggaraan Haji dan Umrah (PHU), Hilman Latief, bertemu dengan Misi Haji Malaysia yang dipimpin Ketua Tabung Haji Malaysia Dato' Sri Syed Saleh Syed Abdul Rahman. Dalam pertemuan itu, kedua negara berdiskusi soal penyelenggaraan ibadah haji 2022. Sekaligus bertukar pikiran untuk pelayanan haji yang lebih baik. "Kita hari ini mendapat tamu kehormatan, Misi Haji Malaysia. Kita mendiskusikan penyelenggaraan haji 2022, memperb

  • Bagaimana tujuan negara ini dilaksanakan atau ditegakkan di Negara kesatuan Republik Indonesia NKRI

    Merdeka.com - Merdeka.com - Tiga pelaku penipuan online asal Sumatera Utara (Sumut) ditangkap Polda Sumatera Selatan (Sumsel). Dalam menjalankan aksinya, para pelaku menawarkan barang elektronik dengan korbannya yang diakui barang tersebut hasil lelang Bea Cukai. Para tersangka yang ditangkap yakni AF (19), AR (24), dan AS (26). Penangkapan ketiga pria ini berdasarkan laporan korban RG (26) yang merugi Rp318,5 juta. Direktur Reserse Kriminal Khusus Polda Sumsel Kombes Pol M Barly Ramadhan mengun

  • Bagaimana tujuan negara ini dilaksanakan atau ditegakkan di Negara kesatuan Republik Indonesia NKRI

    AdSmartcademy Singapore

    • Mengapa Iklan ini?

    Terima kasih atas masukan Anda. Kami akan menghapus ini dan membuat perubahan yang diperlukan.

    • Learn Python, SQL, Data Visualisation & more • Up to 90% Course Funding for S'poreans/PRs* • Balance Fee Payable With SkillsFuture Credit

  • Bagaimana tujuan negara ini dilaksanakan atau ditegakkan di Negara kesatuan Republik Indonesia NKRI

    Bola.com, Sleman - Beberapa saat jelang laga pembuka BRI Liga 1 2022/2023, PSS Sleman justru melalukan gerakan menarik. Mereka melepas melepas gelandang serang, Hambali Tolib ke Borneo FC. Hal ini terjadi karena terjalinnya kesepakatan antara PSS dan Borneo atas kedatangan Nurdiansyah ke PSS Sleman. Terjadi tukar guling di antara PSS dan Borneo terkait dua pemain tersebut. Hambali Tolib mengungkapkan rasa syukur meski ia hanya sebentar membela PSS Sleman. Ia bertemu dengan orang-orang baik selam

  • Bagaimana tujuan negara ini dilaksanakan atau ditegakkan di Negara kesatuan Republik Indonesia NKRI

    Merdeka.com - Merdeka.com - Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi, Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan bahwa Arab Saudi tidak ingin kehilangan Indonesia sebagai mitra dan ingin berinvestasi lebih banyak di Tanah Air. Luhut mengatakan bahwa Putera Mahkota Arab Saudi Mohammed Bin Salman menyampaikan bahwa Arab Saudi mau berinvestasi besar-besaran di Indonesia. Pernyataan tersebut disampaikan kepada Menko Marves saat kunjungan kerja ke Arab Saudi dua bulan lalu. Luhut sendiri telah be

  • Bagaimana tujuan negara ini dilaksanakan atau ditegakkan di Negara kesatuan Republik Indonesia NKRI

    Merdeka.com - Merdeka.com - Polisi menyita handphone dan akun media sosial Instagram artis Nikita Mirzani (NM). Dia sebelumnya ditangkap dalam kasus pencemaran nama baik melalui ITE, karena postingan di Insta Story akun Instagram. "Penyitaan satu unit HP jenis iPhone 12 warna biru dan akun media sosial Instagram yang dioperasionalkan oleh NM," kata Kabid Humas Polda Banten Kombespol Shinto Silitonga saat melakukan konferensi pers di Mapolresta Serang Kota, Jumat (22/7). Polres Serang Kota juga m