Bagaimana upaya mewujudkan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 dalam lingkungan masyarakat?

Bagaimana upaya mewujudkan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 dalam lingkungan masyarakat?

PCH.VECTOR

Upaya yang dilakukan untuk mewujudkan UUD 1945.

GridKids.id - Bagaimana upaya untuk mewujudkan UUD 1945 di lingkungan sekolah dan pergaulan, ya?

Berikut materi PKN kelas 8 SMP kegiatan 2.4 tentang mewujudkan UUD Negara Republik Indonesia tahun 1945 dalam berbagai lingkungan.

Sekarang bahasa upaya mewujudkan UUD 1945 mulai dari lingkungan sekolah dan pergaulan, yuk!

Indonesia memiliki sumber hukum tertinggi, yaitu berdasar UUD 1946.

UUD 1945 menjadi dasar negara, yaitu Pancasila.

UUD 1945 ditetapkan oleh PPKI (Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia).

Selain itu, UUD 1945 terdiri dari (1) Pembukaan UUD 1945, (2) Batang tubuh UUD 1945, dan (2) Penjelasan UUD 1945.

Sekarang simak upaya untuk mewujudkan UUD 1945 di lingkungan sekolah dan pergaulan, yuk!

Mewujudkan UUD 1945 di lingkungan sekolah

1. Tidak terlibat dalam aksi tawuran atau segala bentuk yang merusak perdamaian dan keadilan sosial.

2. Berkontribusi di sekolah untuk mewujudkan dan memajukan kesejahteraan, contohnya dengan mengikuti lomba di sekolah.

Baca Juga: Kunci Jawaban PKn Kelas 7: Apa Pasal UUD 1945 yang Mengatur Pemerintahan Daerah?

3. Belajar dengan baik untuk mencerdaskan kehidupan bangsa, sehingga menjadi manusia yang berkualitas.

4. Menjadi pribadi yang jujur dan sopan, baik kepada guru ataupun penjaga sekolah.

5. Menjadi pribadi yang bertanggung jawab pada hal apapun, contohnya dengan mengerjakan pr yang diberikan guru.

6. Datang ke sekolah tepat waktu dan ikuti aturan sekolah, sebagai upaya menghormati aturan yang berlaku.

7. Tidak mencontek pekerjaan teman.

8. Tidak plagiat hasil karya orang lain.

Mewujudkan UUD 1945 di lingkungan pergaulan

1. Sikap saling menghargai dan menghormati kepada teman dan sesama.

2. Bermusyawarah untuk memecahkan suatu masalah.

3. Tidak menjelek-jelekan teman atau memprovokasinya.

4. Berteman dengan siapa saja tanpa pandang suku, agama dan ras.

Baca Juga: Materi PKn Kelas 7 SMP: Pasal 18 UUD 1945 yang Mengatur Pemerintahan Daerah

5. Menghargai pendapat teman yang berbeda dengan pendapat kita.

6. Menghargai karya teman 

7. Tidak mencuri atau mengambil hak teman.

-----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Bagaimana upaya mewujudkan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 dalam lingkungan masyarakat?

Ilustrasi upaya perwujudan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 di lingkungan masyarakat, kunci jawaban PKN kelas 8 halaman 24 Aktivitas 2.4. /Dok. Pemkot Jakarta Pusat


Page 2

Bagaimana upaya mewujudkan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 dalam lingkungan masyarakat?

Ilustrasi upaya perwujudan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 di lingkungan masyarakat, kunci jawaban PKN kelas 8 halaman 24 Aktivitas 2.4. /Dok. Pemkot Jakarta Pusat

Sabrinagrande Sabrinagrande

1. Perwujudan isi Pembukaan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 di lingkungan sekolah antara lain : a. Belajar dengan sungguh-sungguh untuk mewujudkan tujuan negara mencerdaskan kehidupan bangsa. b. Melakukan Upacara Bendera dengan tertib dan hikmat untuk meningkatkan kecintaan kepada nusa dan bangsa c. Bersikap jujur dan sopan kepada Bapak Ibu guru dan seluruh warga sekolah sebagai upaya untuk menciptakan kedamaian d. Memperingati Hari Ulang Tahun Kemerdekaan RI di sekolah dengan berbagai lomba, misalnya: cerdas cermat dan lomba olah raga, sebagai perwujudan dan perngharagaan kepada Pahlawan kita 2. Perwujudan isi Pembukaan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 di lingkungan pergaulan antara lain : a. Bergaul dengan teman tanpa membeda-bedakan untuk mewujudkan tujuan negara melindungi segenap bangsa dan seluruh tumpah darah b. Bermusyawarah dengan teman untuk memutuskan masalah bersama c. Menghargai pendapat teman sebagai perwujudan keadilan dalam dalam berpendapat dan mengemukaan pendapat 3. Perwujudan isi Pembukaan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 di lingkungan masyarakat antara lain : a. Memberikan bantuan kepada fakir miskin untuk mewujudkan tujuan negara memajukan kesejahteraan umum b. Memberikan ketrampilan bagi orang miskin sebagai upaya untuk meningkatkan kesejahteraannya c. Memberikan kesempatan untuk memperoleh pendidikan bagi keluarga miskin sebagai perwujudan untuk mencerdaskan kehidupan bangsasemoga bermanfaat

kalau bisa jadikan jawban terbaik ya

  • Bagaimana upaya mewujudkan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 dalam lingkungan masyarakat?

    padahal poin nya cuma dikit tp kok jawabannya panjang tenks

  • Bagaimana upaya mewujudkan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 dalam lingkungan masyarakat?