Berapa digit nomor rekening bank papua

Cara Registrasi - Aktivasi Mobile Banking Bank Papua Dengan Mudah | Mobile Banking Bank Papua yang diluncurkan dengan nama Bank Papua Mobile, Bank  Mobile Banking merupakan fasilitas layanan perbankan berbasis aplikasi yang memudahkan Sobat Ilmu untuk bertransaksi langsung melalui smartphone secara aman, mudah, dan cepat.

Bank Papua Mobile hadir dengan tampilan User friendly dan fitur-fitur yang menarik sehingga memudahkan Sobat Ilmu melakukan transaksi Finansial seperti Transfer, Pembelian, Pembayaran dan transaksi Non Finansial seperti Cek Saldo, History Transaksi, Informasi Lokasi Cabang/ATM serta fitur pengaturan lainnya.

Agar dapat menikmati fitur-fitur Bank Papua Mobile tentu di Registrasi dan Aktivasi terlebih dahulu, Registrasi dilakukan di ATM dan Aplikasi Bank Papua, sedangkan Aktivasi di lakukan di Kantor Bank Papua terdekat.

Registrasi di ATM bertujuan untuk mendaftar Nomor HP sebagai pengguna layanan mobile banking dan Registrasi di Aplikasi bertujuan menyetujui syarat dan ketentuan penggunaan  Aplikasi Bank Papua Mobile.

Berapa digit nomor rekening bank papua


Setelah berhasil di daftar melalui ATM dan aplikasi Bank Papua Mobile, maka Sobat Ilmu telah dapat menikmati layanan Non Finansial, untuk dapat menikmati layanan finansial, maka di perlukan untuk mengaktifkan layanan Finansial di Kantor Bank Papua terdekat.

Artikel ini akan membahas tahap demi tahap tentang cara daftar dan aktivasi Bank Papua Mobile secara lengkap yang di mulai dari, Cara Registrasi melalui ATM, Cara Registrasi Melalui Aplikasi dan Cara Aktivasi di Kantor Cabang Bank Papua. Berikut ulasannya:

1. Cara Registrasi Mobile Banking Bank Papua Di ATM

  • Datangi ATM bank papua terdekat dengan membawa kartu ATM dan HP yang terpasang Nomor yang di daftarkan.
  • Masukkan kartu ATM.
  • Pilih bahasa Indonesia.
  • Masukkan PIN ATM anda.
  • Pilih lanjut.
  • Pilih Transaksi Lainnya.
  • Pilih Registrasi e-Banking.
  • Pilih Mobile Banking.
  • Maka akan muncul persetujuan perihal ketentuan dan syarat  layanan pada papua mobile.
  • Pilih Setuju.
  • Pilih Pendaftaran Baru.
  • Masukkan nomor HP yang ingin di daftar.
  • Pilih Ya.
  • Pendaftaran Selesai.
  • Secar otomatis ATM akan mengeluarkan Resi tanda bukti yang berisi Kode Registrasi.
  • Proses Registrasi melalui ATM telah berhasil dilakukan, selanjutnya Sobat Ilmu melakukan Registrasi melalui aplikasi Papua Mobile yang telah terinstal di HP anda.

2. Cara Registrasi Di Aplikasi Mobile Banking Bank Papua

  • Silahkan Sobat ilmu menginstal Aplikasi Mobile Banking Bank Papua melalui Play Store/App Store, pilih install dan tunggu sampai selesai.
  • Buka aplikasi Mobile Banking Bank Papua.
  • Pilih Login
  • Pilih Register, selanjutnya akan muncul syarat dan ketentuan dari mobile banking bank papua dan pahami.  Lalu pilih Setuju.
  • Masukkan Kode Registrasi yang tertera di Resi Registrasi ATM.
  • Pilih Validasi.
  • Masukkan Password dan konfirmasi ulang Password. Password minimal 7 karakter yang terdiri dari kombinasi Huruf Kecil, Huruf Besar dan angka.
  • Selanjutnya Anda akan dikirim melalui via SMS di nomor yang anda daftarkan tadi, yang berisi Kode Aktivasi.
  • Masukkan Kode Aktivasi nya yang berjumlah 8 Digit di kolom Activation key.
  • Selanjutnya buatlah PIN baru pada kolom new PIN, dan kolom konfirm PIN. Berjumlah 6 Digit.
  • Pilih Aktifkan Akun.
  • Selesai.

Proses Registrasi melalui ATM dan melalui Aplikasi Papua Mobile telah berhasil, sampai tahap ini Sobat Ilmu telah dapat menggunakan Bank Papua Mobile untuk bertransaksi  secara Non Finansial, agar dapat digunakan untuk transaksi Finansial harus dilakukan Aktivasi di Kantor Bank Papua yang di bantu oleh Costumer Service.

3. Cara  Mengaktifkan Aplikasi Mobile Banking Bank Papua Di Kantor Bank Papua terdekat.

  • Silahkan berkunjung di Kantor Bank Papua terdekat dengan membawa, KTP, Buku Tabungan, Kartu ATM dan HP yang terinstall Aplikasi Papua Mobile.
  • Silahkan ambil nomor antrian Customer Service.
  • Tunggu sampai nomor antrian anda dipanggil oleh Customer Service.
  • Beritahu bawah anda ingin mengaktifkan layanan Papua Mobile anda.
  • Selanjutnya silahkan anda mengisi Formulir Aktivasi Papua Mobile yang sudah disiapkan.
  • Customer service akan melakukan proses verifikasi data anda dan data anda dinyatakan sesuai.
  • Selanjutnya Customer Service akan melakukan proses Pengaktifan papua mobile anda, dan sekarang sobat ilmu sudah bisa menggunakan fasilitas papua mobile.

Berapa digit Bank Papua?

Kartu ATM dan/atau Debit GPN Bank Papua telah dilengkapi dengan teknologi Chip dan PIN 6 digit yang melindungi dan memberikan tingkat keamanan yang tinggi pada kartu debit berlogo Gerbang Pembayaran Nasional (GPN).

Apakah Bank Papua bisa transfer ke bank lain?

Selain menyediakan produk Tabungan, Giro dan Deposito, Bank Papua juga menyediakan layanan Transfer : Transfer biaya tanpa rekening penerima. Tranfer Antar Kantor Bank Papua. Tranfer Antar Bank di seluruh Indonesia melalui fasilitas RTGS.

Apakah di Papua ada bank?

Bank Papua berpusat di kota Jayapura. Tabungan, giro, deposito, pinjaman, ebanking, dll. Bank Papua didirikan pada tahun 1966 dengan nama PT Bank Pembangunan Daerah Irian Jaya (PT BPD Irian Jaya).

Berapa saldo minimal ATM Bank Papua?

Mengisi Formulir tanda terima Kartu ATM Bank Papua 5. Menyerahkan Fotocopy KTP dan SIM 6. Saldo minimal di Tabungan sebesarRp. 100.000,- 7.