Cara membuka php di browser

Setelah artikel sebelumnya adalah Pengenalan Apa itu PHP dan Fungsinya dalam Pemrograman Web sekarang kita langsung coba mempraktekan Tutorial PHP : Cara Membuat dan Menjalankan File PHP dengan XAMPP


Cara Menjalankan file PHP

Pertama-tama yang harus anda lakukan adalah mengenal apa itu folder htdocs yang ada di program XAMPP, Agar dapat mengakses halaman PHP dari web browser, maka anda harus menempatkan file PHP di dalam folder khusus yang merupakan folder home dari web server.

Biasanya folder htdocs terletak pada C:\xampp\htdocs Jika anda mengikuti pada tutorial sebelumnya yaitu Tutorial Cara Mengintall XAMPP di Windows

Berikut Screenshot :

  

Cara membuka php di browser
 

Perhatikan folder yang di sorot warna putih, itulah letak folder untuk menempatkan file php, anda dapat menyimpan seluruh proyek pemrograman web anda di dalam folder tersebut, sebagai pemisah dengan proyek lain buat saja folder baru agar dapat terstruktur dengan rapih.

Sedangkan untuk pengguna linux ubuntu biasanya anda dapat install XAMPP versi linux 64bit di taruh di folder /opt/lampp/htdocs/ atau /var/www/ jika anda menginstall web server Apache, PHP, dan MySQL / phpmyadmin secara terpisah. di situlah anda dapat menaruh seluruh halaman pada komputer dengan sistem operasi linux.

Untuk tutorial pengguna linux masih coming soon hehehe.


Cara Membuat  File PHP

File php adalah pada dasarnya kumpulan text biasa yang di tulis dengan aturan-aturan tertentu pada library nya, biasa dibuat dengan menggunakan aplikasi text editor khusus pemrograman seperti Notepad++, Sublime Text, Atom dan sebagainya. Atau anda dapat membaca artikel sebelumnya yaitu Rekomendasi Text Editor Paling Populer untuk Pemrograman PHP.

Langkah yang pertama yang harus dilakukan adalah membuat folder yang terdapat pada htdocs yang diatas tadi. Buat file bernama belajar di folder C:\xampp\htdocs\belajar .

 

Cara membuka php di browser
 

Lalu anda buka text editor anda. Kali ini saya memakai text editor Sublime text sebagai contohnya.

Sebagai isian dari file tersebut, silahkan ketikkan kode php berikut :

";
   echo "Hallo Dunia !";
?>

Kemudian save kode anda dengan nama contoh.php simpan pada folder C:\xampp\htdocs\belajar\contoh.php


Cara Menjalankan File PHP dengan XAMPP

Setelah itu silahkan buka web browser anda seperti mozilla firefox, chrome atau apa saja yang penting aplikasi tersebut adalah web browser lalu ketikan alamat http://localhost/belajar/contoh.php, jika semua sudah benar maka seharusnya akan tampil seperti gambar di bawah ini.

 

Cara membuka php di browser
 

Jika di browser muncul tulisan " Aku sedang belajar php " dan " Halo Dunia ! ", Selamat ! anda sudah berhasil membuat dan menjalankan program php dengan xampp dan dapat melangkah ke tutorial selanjutnya.

PHP merupakan bahasa pemrograman yang populer saat ini dan banyak digunakan oleh kalangan pengembang aplikasi web baik itu untuk front-end maupun back-end website. Kode program pada PHP akan dapat berjalan dan ditampilkan pada web browser melalui perantara web server. Untuk dapat menjalankan program PHP secara offline (localhost), hal yang harus dilakukan adalah menginstall web server dan juga database server pada komputer anda.

Terdapat banyak varian web server yang dapat digunakan sebagai pilihan server seperti Xampp, Wamp, maupun Mamp.

Pada artikel kali ini, saya menggunakan Xampp sebagai web server untuk menjalankan file yang berisi kode script PHP. Xampp merupakan aplikasi web server yang bersifat multi platform yang dapat berjalan pada Windows, Linux dan juga MacOS. Xampp adalah singkatan dari Cross Platform (x), Apache (a), Mysql / Maria db (m), PHP (p) dan Perl (p) . Penggunaan Xampp akan mempermudah para pengembang web untuk menciptakan program berbasis web secara offline (localhost) sebelum dipublikasikan secara online pada server online. Hal ini tentu saja akan membuat proses pengetesan web jauh lebih mudah sehingga pesan kesalahan (error) yang muncul karena kesalahan dalam pembuatan program dapat dihindari.

Menginstall Software Xampp

Untuk menginstall sofware Xampp, silahkan anda download installer Xampp yang dapat diperoleh secara gratis pada https://www.apachefriends.org/. Silakan pilih versi Xampp yang sesuai dengan Operating Sistem pada komputer anda. Setelah file installer Xampp sudah berhasil didownload, kemudian double klik pada file tersebut untuk melakukan penginstalan pada komputer anda. Untuk mempelajari proses instalasi Xampp, silahkan baca pada artikel Cara Install Xampp Pada Komputer Windows OS.

Menjalankan Xampp Server

Setelah proses instalasi Xampp berhasil dan sukses, hal yang harus dilakukan adalah menjalankan Xampp server tersebut. Untuk menjalankannya silahkan klik icon Xampp pada desktop anda, kemudian tampilan Controll Panel Xampp akan muncul. Jika icon Xampp tidak ada (tidak muncul) setelah proses instalasi selesai, silahkan cari lokasi file xampp-control yang terdapat pada C:\xampp\xampp-control.exe.

Kemudian pada Control panel Xampp, silahkan aktifkan service Apache untuk mengaktifkan server guna menjalankan file PHP dan juga Mysql untuk menjalankan Database server dengan menekan tombol Start.

Cara membuka php di browser

Menjalankan Script PHP Pada Xampp

Pada Xampp, file - file yang berisi script program PHP diletakkan pada folder htdocs. File tersebut nantinya dapat dipanggil dan dieksekusi via web browser dengan mengetikkan nama file php tersebut.

Sebagai uji coba, saya akan membuat file selamat_datang.php, File tersebut kemudian saya disimpan di dalam folder htdocs.

Cara membuka php di browser

Isi file selamat_datang.php sebagai berikut :

1
2
3
   echo "Selamat datang di websiteku..";
?>

Untuk mengeksekusi program pada file selamat_datang.php, silahkan buka web browser kesayangan anda, kemudian ketik localhost/selamat_datang.php atau 127.0.0.1/selamat_datang.php. Jika berhasil, maka web browser akan menampilkan gambar seperti berikut :

Membuka file PHP dengan apa?

Berkas PHP akan dibuka di jendela Notepad++ sehingga Anda bisa melihat kode berkas dan melakukan penyuntingan yang diperlukan. Jika Anda perlu menyunting berkas PHP, tekan tombol Ctrl + S untuk menyimpan perubahan sebelum keluar dari program Notepad++.

Apa itu file PHP?

Hypertext Preprocessor atau PHP adalah bahasa penulisan skrip open-source yang banyak digunakan dalam pemrograman atau pengembangan website (web development). Bahasa ini umumnya dijalankan dalam komunikasi sisi server, dan saat ini didukung oleh hampir semua sistem.

Tuliskan langkah langkah cara menyimpan file PHP dan bagaimana langkah langkah cara menjalankan program PHP?

Membuat File PHP.
anda pastikan untuk folder penyimpanan berada dalam web direktori, dalam contoh ini kita simpan di folder yang sebelumnya telah kita buat, yaitu c:\xampp\htdocs\belajarphp..
untuk bagian file name kita tuliskan nama file yang akan kita simpan, gunakan extention . ... .
save as tipe anda pilih PHP..
lalu klik save..

Jika kita ingin membuat web menggunakan bahasa PHP di mana kita harus menyimpan file yang kita buat?

Agar dapat mengakses halaman PHP dari web browser, maka kita harus menempatkan file PHP dalam folder khusus yang merupakan folder home dari web server. Pada aplikasi XAMPP, folder tersebut adalah folder htdocs yang berada di C:\xampp\htdocs.