Coklat meleleh saat dipanaskan diatas wajan adalah contoh perpindahan panas secara

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 6 Kelas 5 SD Halaman 207, 208, Kegiatan Literasi 3, Kisah Kakak Beradik Nelayan

Adik-adik bisa menemukan jawabannya pada paragraf keempat dan kelima.

Alternatif jawaban:- Pada saat membuat teh dan memegang salah satu ujung sendok yang dimasukkan ke dalam air panas.

- Pada saat menggoreng, ujung spatula yang kamu pegang akan terasa panas walaupun ujungnya tidak bersentuhan dengan api kompor.

Contoh perpindahan panas secara konduksi yang kamu temui dalam kehidupan sehari-hari:

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 6 Kelas 5 SD Halaman 203, 204, 205, Kegiatan Literasi 2, Pahlawan Buku, Karya Ganda Rudolf

Adik-adik bisa mencari contoh yang serupa dengan peristiwa konduksi dibacaan.

Alternatif jawaban:- Cokelat batangan yang dipanaskan di wajan akan meleleh karena panas yang didapatkan.- Es batu lama-lama akan meleleh saat dipegang tangan, karena suhu tubuh yang hangat akan dihantarkan ke es.- Mangkuk akan menjadi panas saat diletakkan sup panas di atasnya.- Knalpot motor yang akan terasa panas saat menyalakan mesin motor.

- Gelas akan panas saat diisi teh panas di dalamnya.

Jawaban di atas hanyalah contoh. Adik-adik sangat bisa untuk menambahkan pendapat masing-masing dan tidak perlu menjiplak 100% jawaban di atas. Adik-adik bisa mengolahnya dengan bahasa sendiri.

Baca Juga: Apakah di Daerahmu Juga Punya Sesuatu yang Biasa Dijadikan Oleh-Oleh Khas Daerahmu? Jawaban Tema 6 Kelas 5 SD

Itu tadi alternatif jawaban tema 6 kelas 5 SD dan MI halaman 75 Subtema 2 tentang Perpindahan Kalor di Sekitar Kita. Semoga bisa membantu dan bermanfaat.***


Page 2

Coklat meleleh saat dipanaskan diatas wajan adalah contoh perpindahan panas secara

Ilustrasi gelas yang akan terasa panas saat diisi dengan teh panas di dalamnya, salah satu contoh peristiwa konduksi dalam kehidupan sehari-hari. /Pexels.com/Hasan Albari

KOMPAS.com - Konduksi adalah perpindahan panas akibat sentuhan langsung antara benda yang memiliki perbedaan suhu.

Konduksi terjadi karena panas merambat melalui partikel-partikel benda padat tanpa adanya pertukaran zat.

Tahukah kamu bahwa konduksi sangat sering terjadi dalam kehidupan sehari-hari? Untuk mengetahui apa saja, yuk simak contoh peristiwa konduksi di bawah ini!

  • Cangkir yang Terasa Panas Saat Diisi Air Panas

Saat kosong cangkir tidak terasa panas dan memiliki suhu yang hampir sama dengan ruangan tempatnya disimpan. Saat dimasukkan air panas, cangkir perlahan menghangat.

Dilansir dari The Physics Classroom, air panas memiliki energi kinetik yang sangat tinggi dan memengaruhi partikel-partikel pembentuk cangkir.

Partikel cangkir akan ikut bergetar dengan kuat pada tempatnya dan akan terus menjalar keseluruh cangkir. Hal ini menyebabkan cangkir menjadi panas karena perpindahan panas secara konduksi.

Saat kita menyentuh cangkir panas, tangan kita akan ikut merasakan panas. Hal ini terjadi karena panas mengalir dari cangkir ke tangan secara konduksi.

Begitu juga saat kita menyentuh api dan benda panas lainnya. Panas akan berpindah secara konduksi pada tubuh kita, panas yang terlalu tinggi dapat menyebabkan jaringan tubuh rusak dan terbakar.

Baca juga: Perbedaan Perpindahan Panas Secara Konduksi, Konveksi, dan Radiasi

Saat mandi menggunakkan air panas, tubuh kita akan menjadi hangat. Karena panas dari air berpindah secara konduksi ke tubuh. Namun, jika kita mandi dengan air dingin tubuh kitapun menjadi dingin. Hal ini terjadi karena panas dari tubuh berpindah ke air dingin secara konduksi.

Contoh lain peristiwa konduksi saat menyentuh benda adalah aspal dan pasir yang panas saat diinjak, coklat dan es batu yang meleleh saat digenggam oleh tangan, dan menyentuh kening seseorang yang sedang sakit demam.

  • Sendok Logam Menjadi Panas Saat Digunakan Mangaduk Air Panas

Kamu akan membuat kopi, memasukkan kopi dan air panas ke dalam cangkir. Lalu kamu menggunakkan sendok untuk mengaduk kopi tersebut. Jika sendok tetap dibiarkan dalam cangkir berisi kopi panas, sendok juga perlahan akan memanas.

Hal ini terjadi karena kopi panas mengalirkan panas ke setikarnya secara konduksi, termasuk pada sendok logam.

Panas akan terus dialirkan ke lingkungan sekitar oleh kopi panas hingga tercapai kesetimbangan antara suhu lingkungan dan kopi. Inilah mengapa kopi panas cepat dingin di daerah bersuhu rendah, karena perpindahan panasnya lebih cepat.

Baca juga: Cara Mengurangi Perpindahan Panas ke Dalam Ruangan

Memanaskan panci diatas api adalah proses perpindahan panas secara konduksi. Memanaskan benda dengan api seperti membakar kayu dan melebur besi adalah contoh peristiwa konduksi. Menyetrika baju juga adalah peristiwa konduksi dimana panas dari setrika berpindah ke baju.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

KONTAN.CO.ID - Anda mungkin pernah tidak sengaja menyentuh panci yang sedang dipanaskan. Meski tidak bersentuhan langsung dengan api, Anda masih bisa merasakan panas melalui panci tersebut. 

Fenomena ini terjadi akibat perpindahan kalor atau perpindahan panas. Dalam ilmu fisika, melansir dari ThoughtCo, kalor memiliki satuan internasional atau SI, Joule (J).

Sedangkan jumlah perpindahan panas biasa disimbolkan dengan Q. Ada tiga macam perpindahan kalor yaitu secara konveksi, konduksi, dan radiasi. 

Merangkum Byjus dan ThoughtCo, di bawah ini penjelasan tentang konveksi, konduksi, dan radiasi.

Coklat meleleh saat dipanaskan diatas wajan adalah contoh perpindahan panas secara

Perpindahan kalor secara konduksi

Perpindahan konduksi merupakan perpindahan kalor yang terjadi kontak fisik. Perpindahan kalor secara konduksi bisanya terjadi pada benda-benda yang padat.

Panas yang ada di salah satu area benda padat akan berpindah ke area yang suhunya lebih dingin.

Perpindahan tersebut tidak diikuti dengan perpindahan atau pertukaran partikel-partikel. Perpindahan panas jenis ini berlangsung lambat karena tidak ada perpindahan partikel. 

Contoh perpindahan kalor konduksi di antaranya:

  • Sendok yang dipegang akan terasa panas jika salah satu ujungnya di panaskan. 
  • Es batu yang meleleh akibat suhu pada tangan yang lebih panas. 
  • Gelas yang panas karena diisi dengan air panas. 

Baca Juga: Bilangan bulat: Pengertian, contoh, dan operasi hitung bilangan bulat

Perpindahan kalor secara konveksi

Jenis perpindahan kalor selanjutnya adalah konveksi. Perpindahan panas dengan cara ini biasa terjadi pada benda cair atau gas. 

Pada proses perpindahan kalor nya terjadi perpindahan molekul yang ada pada benda cair atau udara. 

Suhu area cairan atau udara yang lebih panas akan berpindah ke area yang lebih rendah. Perpindahan konveksi terjadi lebih cepat karena ada perpindahan molekul. 

Contoh perpindahan konveksi:

  • Minyak goreng di penggorengan yang dipanaskan. 
  • Udara di balon udara yang dipanaskan.

Perpindahan kalor secara radiasi

Radiasi adalah jenis perpindahan kalor yang terakhir. Perpindahan ini bisa terjadi karena adanya gelombang elektromagnetik. Karena melibatkan gelombang elektromagnetik maka perpindahan kalor nya tidak melibatkan partikel. 

Perpindahan panas secara radiasi tidak membutuhkan perantara seperti konveksi dan konduksi. 

Jenis ini tidak membutuhkan perantara dan dapat terjadi dimana saja seperti di cairan maupun padat. 

Perpindahan panas dengan cara radiasi lebih cepat karena menggunakan gelombang elektromagnetik. Contoh perpindahan jenis ini diantaranya:

  • Panas api yang langsung terasa saat kita berdekatan dengan kompor yang dinyalakan. 
  • Sinar matahari yang terasa panas di siang hari.

Selanjutnya: Penerimaan CPNS Kemendagri 2021 jalur sekolah kedinasan, ini syarat dan alurnya


Hai Sobat, pernahkah kalian memasukkan sendok ke dalam air panas kenapa sendok bisa menjadi panas? Atau pernahkah kalian duduk di dekat api unggun dan tubuh kalian menjadi hangat? Nah kalian harus paham bahwa kalor akan berpindah dari tempat panas ke tempat yang dingin. Sekarang kita akan belajar mengenai macam-macam perpindahan kalor sobat.Yuk, kita simak pembahasannya!

Pengertian Kalor

Kalor merupakan bentukenergi panasatau jumlah panas yang ada dalam sebuah benda. Perpindahan kalor merupakan kalor yang dapat berpindah dari benda yang bersuhu tinggi ke benda yang bersuhu lebih rendah.

Macam-Macam Perpindahan Kalor

Perpindahan kalor memiliki 3 macam perpindahan antara lain: konduksi, konveksi, dan radiasi. Dalam kehidupan sehari-hari kita sering dihadapkan oleh berbagai macam peristiwa perpindahan kalor ini. Untuk lebih lengkapnya berikut penjelasanmacam-macam perpidahan kalor beserta contohnya.

Konduksi (Aliran)

Konduksi merupakan perpindahan panas melalui zat padat yang tidak ikut mengalami perpindahan. Apabila ujung sebatang logam dipanaskan di atas api, maka ujung yang lain akan menjadi panas. Hal ini menunjukkan kalor berpindah ke bagian yang memiliki suhu yang lebih rendah.

Contoh:

  • tutup panci yang menjadi panas ketika digunakan untuk memasak.
  • Benda yang terbuat dari logam akan terasa hangat atau panas jika ujung benda dipanaskan, misalnya ketika memegang kembang api yang sedang dibakar.
  • Knalpot motor menjadi panas saat mesin dihidupkan.
  • Mentega yang dipanaskan di wajan menjadi meleleh karena panas.

Rumus perpindahan kalor secara konduksi:

Coklat meleleh saat dipanaskan diatas wajan adalah contoh perpindahan panas secara

Keterangan:

Coklat meleleh saat dipanaskan diatas wajan adalah contoh perpindahan panas secara

Konveksi (Hantaran)

Konveksi merupakan perpindahan panas melalui aliran yang zat perantaranya ikut berpindah. Jika partikelnya berpindah dan mengakibatkan kalor merambat, maka akan terjadi konveksi. Konveksi terjadi pada zat cair dan gas (udara/angin).

Contoh terjadinya konveksi:

  • Gerakan naik dan turun air ketika saat dipanaskan.
  • Gerakan naik dan turun kacang hijau, kedelai, dan lainnya pada saat dipanaskan.
  • Terjadinya angin darat dan angin laut.
  • Gerakan balon udara.
  • Asap cerobong pabrik yang membumbung tinggi.

Rumus perpindahan kalor secara konveksi:

Coklat meleleh saat dipanaskan diatas wajan adalah contoh perpindahan panas secara

keterangan:

Coklat meleleh saat dipanaskan diatas wajan adalah contoh perpindahan panas secara

Radiasi (Pancaran)

Radiasi yaitu merupakan perpindahan panas tanpa zat perantaranya. Radiasi juga biasanya dapat disertai cahaya.

Contoh terjadinya radiasi:

  • Panas matahari sampai ke bumi, walau hanya melalui ruang hampa.
  • Tubuh terasa hangat pada saat berada di dekat sumber api.
  • Menetaskan telur unggas dengan lampu.
  • Pakaian menjadi kering ketika dijemur di bawah terik matahari.

Rumus perpindahan kalor secara radiasi:

Coklat meleleh saat dipanaskan diatas wajan adalah contoh perpindahan panas secara

Keterangan:

Coklat meleleh saat dipanaskan diatas wajan adalah contoh perpindahan panas secara

Contoh Soal:

Sebuah ruang dengan pendingin ruang (AC) memiliki kaca jendela yang luasnya 2,0 m x 1,75 m dan tebalnya 3,2 mm. Jika suhu pada permukaan dalam kaca 25 derajad celsius dan suhu pada permukaan luar kaca 31 derajad celsius, maka laju konduksi kalor yang masuk ke ruang itu adalah. . . (konduktivitas termal kaca, k= 0,8 W/m.K)

Pembahasan:

Diketahui:

Coklat meleleh saat dipanaskan diatas wajan adalah contoh perpindahan panas secara

Ditanya:

Coklat meleleh saat dipanaskan diatas wajan adalah contoh perpindahan panas secara

Jawab:

Coklat meleleh saat dipanaskan diatas wajan adalah contoh perpindahan panas secara

Jadi, laju konduksi kalor adalah 5.250 joule.