Contoh perkenalan Bahasa Arab untuk mahasiswa Perempuan

السَّلَامُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُه..إِسْمَحْنِيْ أَنْ أُعَرِّفَ عَنْ نَفْسِيْ إِلَيْكُمْ جَمِيْعَاً...... إِسْمِيْ سَيْفُ الْمِصْرِيْ, جِئْتُ مِنْ الأَتْشِيْ وَكَانَ عُمْرِيْ الآن ثَمَانِيَةَ عَشَرَ سَنَةً, أَنَا طَالِبٌ فِيْ الجَامِعَةِ الإِسْلاَمِيّةِ الْحُكُوْمِيَّةِ سُوْناَن كَالِيْ جَاغَاَ جُوْكْجَاكَرْتَا بِكُلِّيَّةِ أُصُوْلِ الّدِيْنِ تّخَصُّصًا فِيْ عُلُوْمِ التَّفْسِيْرِ وَالْحَدِيْثِ, الآنَ اَسْكُنُ فِيْ مَعْهَدِ دِرَاسَةِ الْقُرْآنِ الرَّحْمَة بإموغيري بنتول جُوْكْجَاكَرْتَا, وَكُنْتُ أُحِبُّ الْعَرَبِيّةَ لِأَنَّهاَ لُغَةُ الْقُرْآنِ وَلُغَةُ الْمُسْلِمِيْنَ وَبِهَا تَكَلَّمَ مُعْظَمُ الْمُسْلِمِيْنَ فِيْ كَثِيْرِ بُلْدَةِ الْعَرَبِيّيْنَ. وَلِأَنَّ قَوْلَ سَيِّدِنَا عُمَرَ رَضِيَ الله عَنْهُ لِحِرْصٍ فِيْ تَعَلُّمِ الْعَرَبِيَّةِ لِأَنَّهَا جُزْءٌ مِنْ دِيْنِ الإِسْلَامِ. يُمْكِنُ كَفَى هُنَا عَنّيْ وأَقُوْلُ شُكْرًا كَثِيْرًا عَلَى حُسْنِ اِهْتِمَامِكُم وَ أَخِيْرًا .. والسلام عليكم ورحمة الله وبركاته.

Berikut adalah arti teks di atas:

“Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh….. Perkenankan saya memperkenalkan tentang diri saya kepada kalian semua. Nama saya Saiful Elmishry, saya berasal dari Aceh dan usia saya sekarang adalah 18 tahun. Saya merupakan mahasiswa di Universitas Islam Negeri (UIN) Sunan Kalijaga Yogyakarta pada Fakultas Ushuluddin, jurusan Tafsir dan Hadis, sekarang saya tinggal di Pondok Pesantren Lingkar Studi Quran Arrahmah Imogiri, Bantul, Yogyakarta. Saya menyukai bahasa Arab karena ia merupakan bahasa Al-Quran dan bahasa umat Islam, dan bahasa komunikasi sebagian besar umat muslim di Negara-negara Arab. Dan juga karena perkatan saidina Umar RA yang menyuruh kita untuk bersemangat dalam belajar bahasa Arab, karena bahasa Arab merupakan bagian dari agama Islam. Mungkin hanya ini dari saya dan terimakasih banyak atas perhatiannya…

Terakhir…. Wassalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh.”

Nah, itu dia! Mudah bukan ?


Untuk kata-kata yang ditebalkan, itu bisa kalian ganti sesuai dengan diri kalian, seperti nama, alamat, tempat tinggal dan pendidikan. Silahkan dipahami dan dihafalkan supaya lancar.


Semoga bermanfaat !

Bagaimana bentuk ungkapan perkenalan dalam bahasa Arab?

Perkenalan menggunakan bahasa Arab. اَلسَّلَامُ عَلَيْكُمْ. صَبَاحُ الْخَيْرِ ! اِسْمِيْ عُثْمَانُ.

Perkenalan Diri Apa saja isinya?

Secara umum berikut hal yang harus kamu sebutkan ketika memperkenalkan diri saat interview kerja: Nama lengkap. Latar belakang pendidikan & pekerjaan. Bidang yang dikuasai/ekspertis.

Kata apa yang pertama diucapkan untuk memperkenalkan diri?

Awali dengan menyebutkan nama lengkap dan panggilan “Halo, perkenalkan nama saya (nama lengkap) atau bisa juga dipanggil (nama panggilan).

Apa saja kalimat perkenalan?

Ungkapan untuk memperkenalkan diri.
Hi! Let me introduce myself. (Hi, izinkan saya memperkenalkan diri saya).
Hello! ... .
Good morning! ... .
My name is ….(Nama saya..).
I am …. ... .
Nice to meet you. ... .
Pleased to meet you (Senang berkenalan denganmu).
My full name is…. (Nama lengkapku adalah….).