Jelaskan 5 contoh kegiatan gotong royong yang ada di berbagai daerah

Jakarta -

Gotong royong atau kerja sama berasal dari bahasa Inggris yaitu Cooperate. Mengutip dari Modul Tema 5 Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan oleh Kemdikbud, kerja sama adalah yang dilakukan beberapa orang untuk mencapai tujuan bersama.

Sebagai makhluk sosial, manusia saling membutuhkan satu sama lain untuk berinteraksi dan bantu membantu. Pekerjaan yang berat akan menjadi mudah jika dilakukan dengan gotong royong.

28 Istilah gotong royong dengan berbagai bahasa

Dalam berbagai daerah di Indonesia, gotong royong memiliki istilahnya sendiri. Berikut istilah gotong royong dengan bahasa daerah.

1. Alang tulung (Nangroe Aceh Darussalam)

2. Ngacau gelamai (Bengkulu)

3. Marsialapari (Sumatera Utara)

4. Hoyak Tabuk (Padang Pariaman, Sumatera Barat)

5. Sidapari (Tapanuli Utara, Sumatra Selatan)

6. Nyambungan nyambungan (Baduy, Banten)

7. Liliuran (Sukabumi, Jawa Barat)

8. Kuriak (Subang, Jawa Barat)

9. Sabilulungan (Dataran Sunda, Jawa Barat)

10. Sambatan (Daerah Istimewa Yogyakarta)

11. Grebuhan (Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta)

12. Gugur Gunung (Daerah Istimewa Yogyakarta)

13. Sambatan (Jember, Jawa Timur)

14. Ngayah (Bali)

15. Song-osong lombhung (Madura)

16. Song-osong lumbhung (Bangkalan Madura)

17. Gemohing (Nusa Tenggara Timur)

18. Pawonda (Waingapu, Nusa Tenggara Timur)

19. Batobo (Riau)

20. Alak tau (Kalimantan)

21. Nugal (Kalimantan Barat)

22. Paleo (Nunukan, Kalimantan Timur)

23. Mapalus (Minahasa, Sulawesi Utara)

24. Mappalette Bola (Sulawesi Selatan)

25. Ammossi (Sulawesi Selatan)

26. Masohi (Maluku)

27. Bari (Ternate, Maluku Utara)

28. Helem Foi Kenambai Umbai (Papua)

Itulah 28 istilah gotong royong dalam bahasa daerah. Dengan memahami makna gotong royong, siswa dapat belajar menghormati dan membantu sesama.

Simak Video "Heboh Juru Bahasa Isyarat HUT Ke-77 RI Ikut Joget 'Ojo Dibandingke'"



(row/row)


Page 2

Jakarta -

Gotong royong atau kerja sama berasal dari bahasa Inggris yaitu Cooperate. Mengutip dari Modul Tema 5 Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan oleh Kemdikbud, kerja sama adalah yang dilakukan beberapa orang untuk mencapai tujuan bersama.

Sebagai makhluk sosial, manusia saling membutuhkan satu sama lain untuk berinteraksi dan bantu membantu. Pekerjaan yang berat akan menjadi mudah jika dilakukan dengan gotong royong.

28 Istilah gotong royong dengan berbagai bahasa

Dalam berbagai daerah di Indonesia, gotong royong memiliki istilahnya sendiri. Berikut istilah gotong royong dengan bahasa daerah.

1. Alang tulung (Nangroe Aceh Darussalam)

2. Ngacau gelamai (Bengkulu)

3. Marsialapari (Sumatera Utara)

4. Hoyak Tabuk (Padang Pariaman, Sumatera Barat)

5. Sidapari (Tapanuli Utara, Sumatra Selatan)

6. Nyambungan nyambungan (Baduy, Banten)

7. Liliuran (Sukabumi, Jawa Barat)

8. Kuriak (Subang, Jawa Barat)

9. Sabilulungan (Dataran Sunda, Jawa Barat)

10. Sambatan (Daerah Istimewa Yogyakarta)

11. Grebuhan (Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta)

12. Gugur Gunung (Daerah Istimewa Yogyakarta)

13. Sambatan (Jember, Jawa Timur)

14. Ngayah (Bali)

15. Song-osong lombhung (Madura)

16. Song-osong lumbhung (Bangkalan Madura)

17. Gemohing (Nusa Tenggara Timur)

18. Pawonda (Waingapu, Nusa Tenggara Timur)

19. Batobo (Riau)

20. Alak tau (Kalimantan)

21. Nugal (Kalimantan Barat)

22. Paleo (Nunukan, Kalimantan Timur)

23. Mapalus (Minahasa, Sulawesi Utara)

24. Mappalette Bola (Sulawesi Selatan)

25. Ammossi (Sulawesi Selatan)

26. Masohi (Maluku)

27. Bari (Ternate, Maluku Utara)

28. Helem Foi Kenambai Umbai (Papua)

Itulah 28 istilah gotong royong dalam bahasa daerah. Dengan memahami makna gotong royong, siswa dapat belajar menghormati dan membantu sesama.

Simak Video "Heboh Juru Bahasa Isyarat HUT Ke-77 RI Ikut Joget 'Ojo Dibandingke'"


[Gambas:Video 20detik]
(row/row)

Jelaskan 5 contoh kegiatan gotong royong yang ada di berbagai daerah

Jelaskan 5 contoh kegiatan gotong royong yang ada di berbagai daerah
Lihat Foto

FREEPIK

ilustrasi gotong royong

KOMPAS.com - Gotong royong sudah menjadi bagian dalam kehidupan masyarakat Indonesia, yang dilakukan secara tulus ikhlas tanpa mengharap imbalan.

Secara garis besar, aktivitas gotong royong dapat diartikan sebagai bentuk kerja sama yang bersifat sukarela. Tanpa disadari, gotong royong sudah mendarah daging, bahkan menjadi ciri khas Bangsa Indonesia.

Pengertian dan manfaat gotong royong

Menurut Darmawan Harefa dan Fatolosa Hulu dalam Demokrasi Pancasila di Era Kemajemukan (2020), gotong royong merupakan kegiatan yang dilakukan secara bersama-sama, agar kegiatan tersebut dapat berjalan dengan lancar, baik dan terasa lebih ringan.

Contoh gotong royong adalah kerja sama membangun pos ronda, membangun jembatan, membersihkan lingkungan rumah dan sekolah, dan lain sebagainya.

Dalam buku Arif Cerdas untuk Sekolah Dasar karya Christiana Umi, dituliskan lima manfaat gotong royong. Apa sajakah itu?

  1. Membuat pekerjaan lebih ringan dan dapat menghemat waktu serta biaya
  2. Mempererat jalinan kekeluargaan dan kebersamaan
  3. Meningkatkan persatuan dan kesatuan antar sesama
  4. Menumbuhkan sikap saling tolong menolong secara sukarela tanpa mengharap imbalan
  5. Menumbuhkan rasa solidaritas antar satu sama lain.

Baca juga: Gotong Royong: Pengertian dan Manfaatnya

Istilah gotong royong di berbagai daerah di Indonesia

Sebagai bagian dari kehidupan bermasyarakat, hampir seluruh daerah di Indonesia menanamkan nilai gotong royong. Uniknya, istilah gotong royong di berbagai daerah di Indonesia memiliki perbedaan atau bentuk nama lainnya. Apa sajakah itu?

  • Mapalus dari Minahasa
    Mapalus bermakna sebagai bentuk kerja sama saling tolong menolong satu sama lain.
  • Belale' atau Pengerih dari Kalimantan Barat
    Belale' bermakna sebagai bentuk kerja sama tanpa mendapat upah. Anggota yang terlibat dalam Pengerih akan mendapat bantuan secara bergantian. Belale' adalah bentuk gotong royong di kalangan penggarap ladang.
  • Marsiadapari atau Siadapari atau Marsirimpa atau Marsirumpa dari Batak (Sumatera Utara)
    Marsiadapari bermakna sebagai bentuk gorong royong yang dilakukan secara serentak di ladang masing-masing secara bergantian. Tujuannya untuk meringankan beban pekerjaan.
  • Ngacau Gelamai dari Bengkulu
    Ngacau Gelamai merupakan bentuk gotong royong dalam membuat kudapan. Gelamai merupakan kudapan mirip dodol.
  • Alak Tau dari Suku Dayak Rindang Benua
    Alak Tau merupakan ritual yang dilakukan sebelum menugal di ladang. Ritual ini dilakukan dengan menancapkan kayu ke dalam tanah.
  • Nugal atau Najuk dari Kalimantan Barat
    Nugal merupakan tradisi menanam benih padi atau jagung di lahan kering.
  • Ngayah dari Bali
    Ngayah bermakna sebagai bentuk kerja sama yang dilakukan secara sukarela untuk kebaikan bersama. Ngayah bisa dilakukan saat akan beribadah ataupun saat persiapan sebuah acara.

  • Gemohing dari NTT
  • Gemohing merupakan aktivitas gotong royong yang bersifat sukarela dalam berbagai kegiatan. Contohnya membangun rumah, membersihkan ladang dan sebagainya.
  • Song-Osong Lombhung dari Madura
  • Song-Osong Lombhung merupakan aktivitas gotong royong yang dilakukan dengan mengangkat lumbung secara bersama-sama. Walau begitu, semangat gotong royong ini juga diterapkan dalam berbagai acara. Contohnya panen atau upacara tradisional.
  • Sambatan dari Gunung Kidul, Yogyakarta
  • Sambatan merupakan aktivitas gotong royong antar warga masyarakat untuk membantu sesama yang sedang tertimpa musibah atau sedang menyelenggarakan acara.
  • Mappalette Bola dari Sulawesi Selatan
  • Mappalette Bola merupakan tradisi memindahkan rumah dari satu tempat ke tempat lainnya. Tradisi gotong royong ini melibatkan puluhan hingga ratusan orang untuk bekerja secara sukarela memindahkan rumah.
  • Grebuhan dari Gunung Kidul, Yogyakarta
  • Grebuhan merupakan tradisi gotong royong untuk kepentingan bersama. Contohnya gotong royong membangun pos ronda, jembatan, dan lain sebagainya.
  • Liliuran dari Sukabumi, Jawa Barat
  • Liliuran merupakan bentuk gotong royong yang dilakukan dengan mengelola lahan secara bersama-sama. Liliuran juga diterapkan dalam kehidupan sosial lainnya, seperti membangun rumah, acara besar, dan lain sebagainya.
  • Nyambungan Nyambungan dari Suku Baduy
  • Nyambungan Nyambungan merupakan aktivitas gotong royong yang dilakukan dengan memberi sesuatu kepada seseorang yang sedang melakukan hajatan.
  • Alang Tulung dari Aceh
  • Alang Tulung merupakan aktivitas gotong royong yang dilakukan untuk melekatkan kesukuan. Aktivitas ini bisa dilakukan dalam kegiatan ekonomi seperti berkebun, dan lain sebagainya.
  • Sabilulungan dari Jawa Barat
  • Sabilulungan merupakan aktivitas gotong royong yang dilakukan dengan saling tolong menolong dalam kegiatan sosial. Contohnya menjaga keamanan kampung.
  • Masohi dari Maluku
  • Masohi merupakan gotong royong yang dilakukan untuk kepentingan atau tujuan tertentu dalam masyarakat.
  • Batobo dari Riau
  • Batobo merupakan bentuk gotong royong dalam mengerjakan ladang atau sawah.
  • Kuriak dari Subang, Jawa Barat
  • Kuriak merupakan aktivitas gotong royong untuk kegiatan sosial masyarakat. Contohnya membersihkan lingkungan, membangun jembatan, dan lain sebagainya.
  • Ammosi dari Sulawesi Selatan
  • Ammosi merupakan bentuk kerja sama dalam pembuatan kapal, yang harus melalui proses sakral dan penuh nilai kebudayaan.
  • Helem Foi Kenambai Umbai dari Papua
  • Helem Foi Kenambai Umbai merupakan tradisi yang dilakukan untuk menggerakkan perekonomian rakyat Papua.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.