Jelaskan tentang macam-macam kegunaan atau utility

Barang adalah Jasa atau objek yang mempunyai nilai. Barang menurut kegunaanya terbagi 5. Jenis jenis barang dalam ekonomi memiliki kegunaan dalam ekonomi.

Kebutuhan manusia sangat bermacam macam, mulai dari kebutuhan primer, kebutuhan sekunder, dan kebutuhan tersier. Namun, semua kegunaan suatu barang menurut a.j. meyers terbagi mejadi 5 bagian. Lantas, apa saja barang menurut kegunaannya dari A.J. Meyers tersebut?

Artikel ini memuat materi mengenai sebagai berikut.

  • Pengertian barang dan jasa beserta contohnya.
  • Menjelaskan macam macam kegunaan barang.
  • Menjelaskan kegunaan barang menurut al meyers.
  • Macam macam utility atau nilai guna barang.
  • Contoh kegunaan barang dan jasa.
  • Dll.

Pengertian kegunaan barang adalah tujuan barang tersebut dibuat untuk apa dan apa manfaat barang tersebut. Sehingga, barang tersebut akan memiliki kegunaan barang bagi manusia. Macam macam barang dalam ilmu ekonomi menurut al meyers. Selanjutnya, akan dibahas mengenai mendeskripsikan jenis-jenis kegunaan barang dan jasa menurut al meyers sebagai berikut.

Jelaskan tentang macam-macam kegunaan atau utility
Gambar Kegunaan Barang Ilmu Ekonomi

Apa kegunaan barang? Dibawah ini akan terjawab barang berdasarkan kegunaannya. Baca selengkapnya dibawah ini ya.

Macam atau jenis jenis kegunaan barang dan jasa terbagi menjadi 5 macam. Macam-macam kegunaan barang menurut al meyers tersebut diantaranya place utility, time utility, element utility, ownership utility, dan form utility. 

Dibawah ini akan menjelaskan jenis-jenis kegunaan barang dan jasa serta diberikan 5 contoh kegunaan barang menurut al meyers.

Baca Juga: Perbedaan Tindakan Motif Dan Prinsip Ekonomi Lengkap

Pertama, kegunaan barang menurut al meyers adalah kegunaan tempat. Kegunaan barang berdasarkan bentuknya disebut place utility. Pengertan place utility adalah suatu barang yang apabila dipindahkan ke tempat lain, maka barang tersebut memiliki kegunaan. Dibawah ini dijelaskan mengenai contoh kegunaan tempat berdasarkan barang.

Dibawah ini beberapa contoh kegunaan barang berdasarkan tempat sebagai berikut. 

  • Salah satu contoh kegunaan benda menurut tempatnya yaitu pasir yang berasal dari sungai, lalu diangkut ke kota untuk dijadikan bahan bangunan. 
  • Contoh place utility yang lainnya adalah ketika sayuran yang berasal dari dataran tinggi dibawa ke pasar untuk dijual.
  • Batu yang berasal dari pegunungan dibawa ke kota untuk dijadikan bahan bangunan. 
  • Padi dari pedesaan diangkut ke kota untuk diolah menjadi beras. 
  • Air yang dari gunung diolah dan dibawa ke pabrik untuk dijadikan minuman.

Nah, itu lah telah dijelaskan kegunaan barang berdasarkan kegunaan tempat. Selanjutnya, kita akan membahas mengenai time utility dan contoh kegunaan waktunya.

Selajutnya jenis kegunaan barang menurut al meyers yaitu time utility. Time utility adalah suatu barang yang digunakan apabila terjadi perubahan waktu, sehingga barang tersebut dapat digunakan. 

Dibawah ini beberapa contoh time utility yang merupakan salah satu kegunaan barang menurut aj meyers adalah sebagai berikut ini.

  • Payung yang digunakan ketika hujan dan jaket yang digunakan ketika dingin merupakan contoh nilai guna waktu. 
  • Obat - obatan akan digunakan jika seseorang sakit agar menjadi sembuh.
  • Memakai baju hangat ketika musim dingin.
  • Ketika cuaca panas, akan mencari minuman yang menyegarkan dan dingin.
  • Ketika cuaca dingin pada saat ingin tidur, akan menggunakan selimut agar hangat.
  • Jas hujan dipakai saat hujan turun.

Itulah contoh kegunaan barang berdasarkan waktu atau contoh time utility. Selanjutnya, kita akan membahas mengenai element utility.


Selanjutnya, kegunaan suatu barang menurut AJ Meyers adalah element utility. Element utility adalah suatu barang yang memiliki kegunaan yang dapat dipakai sebagai barang dasar untuk membuat barang lainnya. 

Dibawah ini beberapa contoh barang element utility (kegunaan dasar) adalah sebagai berikut.

  • Biji kedelai yang dibuat untuk tahu dan tempe. 
  • Tebu yang dibuat dan digunakan untuk gula. 
  • Kayu dari pohon diubah menjadi perabotan rumah tangga seperti meja makan, kursi, meja, lemari, dan sebagainya. 
  • Kapas yang dijadikan bahan untuk membuat benang.
  • Kayu yang dibuat menjadi kursi dan meja sekolah.

Tonton juga video dibawah ini mengenai pengertian dan macam macam kegunaan barang.

Keempat, dijelaskan jenis jenis kegunaan barang dan jasa yaitu ownership utility. Pengertian ownership utility adalah suatu barang yang digunakan akan berubah fungsi dan kegunaan barang secara hak milik, dan kegunaan jasanya. 

Berikut ini beberapa contoh ownership utility adalah sebagai berikut. 

  • Buku yang dibeli dari toko buku akan berguna setelah dimiliki karena kita memiliki hak buku tersebut. 
  • Ikan laut akan berguna setelah dimiliki karena kita dapat mengonsumsinya dan memakannya.
  • Kambing dan sapi yang dibeli dari peternak dapat dimiliki dan diolah untuk di konsumsi atau sebagainya.
  • Baju dan celana yang dibeli dari supermarket dapat dipakai saat dibutuhkan. 
  • Laptop yang dibeli dapat digunakan untuk keperluan sendiri. 

Nah, itulah salah satu contoh kegunaan dari barang secara hak milik.

Terakhir, berikut adalah jenis dan nama barang berdasarkan kegunaan bentuk atau form utility adalah dibawah ini. 

Kegunaan bentuk suatu barang adalah suatu barang akan lebih berguna ketika diubah bentuknya menjadi barang yang lain. Sehingga, apabila barang tersebut dibentuk ke bentuk yang lain, maka barang tersebut lebih bermanfaat dan dapat digunakan. 

Dibawah ini beberapa contoh form utility adalah sebagai berikut ini.

  • Kayu yang berasal dari pohon diubah menjadi kursi dan meja. 
  • Kulit sapi yang diubah menjadi sepatu.
  • Kulit buaya yang diubah menjadi tas. 
  • Pasir yang digunakan sebagai bahan bangunan.
  • Batu yang digunakan untuk membangun pondasi rumah.

Nah, itulah telah dijelaskan kegunaan barang berdasarkan kegunaan bentuk. Dan merupakan 

Jelaskan tentang macam-macam kegunaan atau utility
Gambar Barang Ekonomi

1. Jelaskan kegunaan barang berdasarkan kegunaan tempat bentuk dan waktu ? 

Jawab : 

  • Place utility ( kegunaan barang secara tempat ), contoh kegunaan barang ekonomi berdasarkan place utility adalah ketika pasir yang berada di desa diangkut ke kota, ketika sayuran yang berada di dataran tinggi diangkut ke dataran rendah untuk dijual. 
  • Form utility ( kegunaan barang secara bentuk ), kegunaan suatu barang menurut a.j. meyers mengenai form utility adalah kayu yang diubah menjadi kursi dan meja, kulit sapi yang diubah menjadi sepatu, kulit buaya yang diubah menjadi tas. 
  • Time utility ( kegunaan barang secara waktu ), contoh : jas hujan yang dipakai ketika hujan datang, paying yang dipakai ketika hujan turun, baju hangat dipakai ketika cuca dingin.

2. Jelaskan kegunaan barang berdasarkan kegunaan waktu ?

Jawab : Time utility adalah ketika suatu benda digunakan pada waktu tertentu. Contoh : jas hujan yang dipakai ketika hujan datang, paying yang dipakai ketika hujan turun, baju hangat dipakai ketika cuca dingin, pakaian ibadah yang digunakan saat ibadah, dan pakaian dinas atau karyawan yang telah ditentukan oleh perusahaan pada hari - hari tertentu.

Jawab : karena akan mempermudahkan kita saat presentasi.

4. Berikan masing-masing 5 contoh kegunaan barang menurut al meyers !

Jawab: 

  • Contoh place utility adalah pasir dari sungai diangkut ke kota, sayuran dari dataran tinggi ke dataran rendah, batu dari gunung di desa dibawah ke kota untuk membangun gedung, kayu dari hutan dibawa ke kota untuk keperluan sesuatu, dan air yang dari gunung atau sungai dibawa ke kota untuk dijual atau dibuat air kemasan.
  • Contoh kegunaan barang dalam ekonomi berdasarkan time utility adalah ketika hujan datang menggunakan jas hujan, jaket yang dipakai saat dingin, kaos oblong yang dipakai saat panas, pakaian ibadah yang digunakan saat ibadah, dan pakaian dinas atau karyawan yang telah ditentukan oleh perusahaan pada hari - hari tertentu.
  • Contoh element utility adalah kacang kedelai yang digunakan untuk membuat tahu, kacang kedelai yang digunakan untuk membuat tempe, kacang hijau yang digunakan untuk membuat bubur ijo, tebu yang digunakan untuk membuat gula, dan nasi yang digunakan untuk membuat bubur. Nah, itulah kegunaan barang dan contohnya dari element utility.
  • Contoh ownership utility adalah ikan yang telah dibeli dari penjual, buku yang dibeli dari penjual di pasar, daging ayam yang dibeli dari penjualnya, sepatu yang dibeli dari toko sepatu, dan baju yang dibeli dari toko baju. Nah, itulah jenis jenis barang ekonomi berdasarkan ownership utility.
  • Contoh kegunaan bentuk form utility adalah kayu yang diubah menjadi meja, batang pohon yang diubah menjadi lemari, kayu pohon yang diubah menjadi kursi, kulit buaya yang diubah menjadi tas, dan kulit sapi yang diubah menjadi sepatu.

Nah, itulah mengenai pertanyaan berikan masing masing 5 contoh kegunaan barang menurut al meyers yang bisa saya dapat sampaikan.

Jelaskan tentang macam-macam kegunaan atau utility
Kegunaan Barang

5. Identifikasikan faedah barang menurut al meyers dan berikan contohnya masing-masing !

Jawab: Berdasarkan faedah atau utilitasnya al meyers membagi barang dan jasa menjadi 5 yaitu sebagai berikut ini.

  • Place utility adalah benda memiliki kegunaan ketika dipindahkan ke tempat yang lain. Contoh kegunaan barang menurut al meyers mengenai place utility adalah pasir dari sungai yang dibawa ke kota sebagai bahan bangunan gedung. Selain itu, salah satu contoh benda yang memiliki kegunaan tempat adalah batu yang berasal dari gunung dan diangkut ke kota untuk dijadikan bahan bangunan. 
  • Time utility adalah benda yang memiliki kegunaan di waktu tertentu. Jas hujan dan payung merupakan contoh barang berdasarkan time utility.  Contohnya ketika hujan tiba, seseorang akan menggunakan jas hujan untuk melindungi diri dari air hujan. 
  • Element utility adalah suatu benda yang digunakan sesuai dengan penggunanya atau kegunaannya. Contoh kacang kedelai dibuat menjadi tempe.
  • Arti ownership utility adalah suatu benda yang dapat digunakan setelah dimiliki. Contohnya adalah kulit buaya yang telah di beli lalu dibentuk menjadi tas.
  • Contoh utility of form adalah suatu benda yang digunakan sesuai dengan bentuknya. Contohnya adalah kayu pohon yang dibuat menjadi meja.

Nah, diatas telah disebutkan dan jelaskan kegunaan suatu barang menurut a. j. meyers yang di sertai dengan contoh 

Baca Juga: Faktor Penyebab Kelangkaan : Contoh, Pengertian, Dampak, Jenis

6. Sebutkan dan jelaskan 4 macam kegunaan barang !

Jawab: Dibawah ini disebutkan jenis jenis kegunaan barang dan jasa sebagai berikut. 

7. Sebutkan jenis-jenis kegunaan barang dan jasa !

Jawab: Dibawah ini adalah mengenai sebutkan jenis-jenis kegunaan barang atau jasa yaitu sebagai berikut ini.

  • Place utility
  • Time utility 
  • Element utility
  • Ownership utility
  • Form utility

Nah, diatas telah disebutkan dan jelaskan kegunaan barang menurut aj meyers dan merupakan nomer terakhir dari pertanyaan mengenai 

Nah, itulah telah dijelaskan dan disebutkan macam-macam kegunaan barang. Semoga setelah dijelaskan tentang nilai guna suatu barang menurut al meyers sobat semakin paham. Semoga artikel ini dapat menambah pengetahuan sobat semuanya. Jangan lupa untuk membaca artikel lainnya hanya di Blog Pelajaran Sekolah.

Terimakasih Atas Kunjungannya Dan Membacanya