Lebaran 2022 tanggal berapa bulan berapa

Hari Raya Idul Fitri merupakan salah satu hari libur nasional di Indonesia yang bertujuan untuk merayakan berakhirnya bulan puasa Ramadhan. Hari Raya Idul Fitri juga dikenal dengan nama “Lebaran”. Lebaran merupakan hari libur panjang dimana pada hari ini warga Indonesia memperingatinya dengan mengunjungi keluarga, kerabat, dan beberapa teman.

TahunTanggalHariHari Libur202321 AprilJumatCuti Bersama Lebaran22 AprilSabtuHari Raya Idul Fitri23 April to 26 AprilMinggu to RabuCuti Bersama Lebaran202410 AprilRabuHari Raya Idul Fitri11 AprilKamisCuti Bersama Lebaran202531 MaretSeninHari Raya Idul Fitri1 AprilSelasaCuti Bersama Lebaran202620 MaretJumatHari Raya Idul Fitri21 MaretSabtuCuti Bersama LebaranSilakan gulir ke bagian bawah halaman untuk tanggal tahun-tahun sebelumnya.

Di hari raya ini, beberapa kegiatan seperti sholat /berdoa di masjid, bersedekah, bermaaf-maafan atas semua kesalahan yang dilakukan dengan sesama manusia dan pada hari ini menandai berakhirnya kegiatan puasa.

Jika melihat dari skala perayaannya, maka Hari Raya Idul Fitri merupakan hari raya terbesar di Indonesia. Banyak penduduk Indonesia yang menempuh perjalanan jauh untuk pulang ke kampung halamannya dan berkumpul bersama dengan sanak keluarga mereka. Kemacetan dan penundaan waktu keberangkatan angkutan transportasi merupakan hal yang umum terjadi menjelang Hari Raya Idul Fitri. Ini disebabkan oleh lebih dari 8 juta penduduk Indonesia yang melakukan kegiatan pulang ke kampung halaman beberapa hari sebelum Idul Fitri.

Sebelum Idul Fitri, di Indonesia, terdapat Undang-Undang yang mengatur tentang kewajiban bagi setiap tenaga kerja untuk mendapatkan tambahan gaji berupa bonus. Bonus gaji ini diberikan bertujuan untuk mengimbangi pengeluaran ekstra selama Idul Fitri. Ini dimaksudkan agar setiap warga negara Indonesia dapat menikmati hari libur Idul Fitri mereka. Di Jakarta, beberapa warga negara Indonesia mendapatkan bonus tidak kurang dari sebulan gaji mereka. Jumlah bonus gaji yang diberikan berbeda-beda di tiap kota dan daerah.

Pada pagi atau sore hari, perayaan Idul Fitri bagi umat Muslim di Indonesia diawali dengan acara makan bersama anggota keluarga. Menu sajian makanannya juga beraneka ragam dan telah dipersiapkan dengan baik oleh setiap anggota keluarga.

Idul fitri 2022 berapa hari lagi - Idul Fitri 1443 H adalah hari yang paling dinanti oleh umat Islam saat ini. Pasalnya, tidak terasa Ramadhan telah memasuki hari ke-20 dan ke-21 per hari ini. Memasuki pekan terakhir Ramadhan, Idul Fitri 2022 sudah di ujung mata.

Jadi, Idul Fitri 2022 berapa hari lagi ya? Cek artikel berikut yuk!

Hari raya Idul Fitri memang menjadi momen yang ditunggu-tunggu bagi umat Islam. Selain karena telah menang melawan hawa nafsu di bulan Ramadhan, Idul Fitri menjadi ajang silaturahmi sanak famili.

Oleh karena itu, wajar apabila idul fitri 2022 berapa hari lagi adalah topik yang sedang banyak dicari oleh masyarakat Indonesia.

Namun, keputusan kapan lebaran 2022 masih belum memasuki tahap final, meski sudah ada keterangan dalam kalender yang disusun berdasarkan Surat Keputusan Bersama (SKB) tiga menteri.

SKB yang disepakati oleh Menteri Agama, Menteri Ketenagakerjaan, Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 375 Tahun 2022 ini memutuskan bahwa Idul Fitri 2022 bertepatan dengan tanggal 2-3 Mei 2022.

Meski pemerintah dan NU atau Nadhlatul Ulama belum mengeluarkan keputusan final tentang Idul Fitri 2022 berapa hari lagi, beda halnya dengan Muhammadiyah.

Muhammadiyah menetapkan Idul Fitri 2022 berdasarkan hasil hisab hakiki wujudul hilal yang tertera dalam Surat Maklumat Nomor 01/MLM/I.0/E/2022.

Muhammadiyah menetapkan Idul Fitri 2022 atau Idul Fitri 1443 H pada Senin 2 Mei 2022.

Hal ini didasarkan pada perhitungan umur bulan Ramadhan 1443 H selama 30 hari

Sementara pemerintah dan NU akan memutuskan Idul Fitri 1 Syawal 1443 H dengan menggelar sidang isbat di akhir Ramadhan nanti.

Jadi, Idul Fitri 2022 berapa hari lagi? Jawabannya adalah 10 hari lagi yakni pada 2 Mei 2022, berdasarkan keputusan Muhammadiyah.

Lalu, bagaimana dengan cuti bersama lebaran?

Cuti Bersama Lebaran 2022

Cuti bersama lebaran 2022 adalah sebanyak 10 hari. Hal ini disebabkan tanggal 7 dan 8 Mei 2022 adalah Sabtu dan Minggu, sehingga menggenapkan jumlah cuti bersama lebaran 2022 menjadi 10 hari.

Cuti bersama dan libur lebaran dimulai dari tanggal 29 April hingga 6 Mei 2022.

Menjelang Idul Fitri 2022 yang semakin dekat, tentu ada dari Sahabat yang telah merencanakan untuk mudik ke kampung halaman.

Persiapan yang matang sangat diperlukan agar perjalanan mudik aman dan nyaman. Tidak hanya persiapan fisik, tetapi juga persiapan fungsi kendaraan harus diperhatikan.

Selain itu, pastikan juga keamanan harta benda yang Sahabat tinggalkan selama mudik di kampung halaman.

Untuk menambah keamanan rumah serta harta benda yang ditinggalkan, memiliki asuransi syariah sebagai solusi preventif tambahan dapat dipertimbangkan.

Dengan premi terjangkau dan dapat dicicil, Sahabat sudah bisa terhindar dari biaya kerugian kalau-kalau terjadi risiko terhadap rumah Sahabat yang ditinggalkan kosong selama mudik.

Wakalahmu sebagai marketplace khusus asuransi syariah pertama di Indonesia menyediakan banyak pilihan plan asuransi rumah yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan Sahabat.

Hari Raya tahun 2022 jatuh pada tanggal berapa?

Lebaran 2022 Jatuh Pada 2 Mei Menurut Muhammadiyah "Umur bulan Ramadan 1443 H 30 hari dan tanggal 1 Syawal 1443 H jatuh pada hari Senin Pon, 2 Mei 2022 M," demikian keterangan maklumat tersebut yang dikutip detikcom, Senin (25/4/2022).

Lebaran Idul Fitri 2022 bulan berapa?

"Secara mufakat tadi Sidang Isbat menetapkan bahwa awal 1 Syawal 1443 Hijriyah (Idulfitri) jatuh pada hari Senin tanggal 13 Mei 2022 Masehi," demikian disampaikan Menteri agama RI Yaqut Cholil Qoumas dalam Telekonferensi Pers tersebut.

Lebaran tahun besok tanggal berapa?

Untuk libur lebaran tahun 2023 jatuh pada tanggal 22 dan 23 April 2022. "22 April Hari Raya Idul Fitri, 23 April Hari Raya Idul Fitri," ungkap Muhadjir. Lebaran tahun 2023 adalah Hari Raya Idul Fitri 1444 Hijriah. Libur lebaran tahun 2023 bertepatan pada hari Sabtu dan Minggu.