Media apa saja yang dapat di Share Screen pada saat telekonferensi Zoom

Media apa saja yang dapat di Share Screen pada saat telekonferensi Zoom

Ingin Presentasi Online? Begini Cara Share Screen di Zoom

Di tengah meluasnya wabah covid-19 di seluruh dunia, video conference menjelma menjadi salah satu tren baru sebagai bentuk penyesuaian diri. Hadirnya berbagai platform digital pendukung video konferensi tersebut memang sangat bermanfaat dan dapat digunakan untuk semua jenis kegiatan, baik untuk urusan pekerjaan, belajar, diskusi, atau sekadar bercengkrama antar kerabat secara virtual atau jarak jauh. Salah satu platform video konferensi yang paling populer digunakan hingga saat ini adalah Zoom Meeting. Selain bisa ter-install secara gratis dan kompatibel di banyak perangkat, Zoom menyediakan macam-macam fitur bawaan untuk menunjang pertemuan daring. Di antara beberapa fitur Zoom, ada fitur yang bernama “Share Screen”. Fitur ini memungkinkan pengguna untuk membagikan tampilan layar di desktop atau ponsel pribadi kepada para partisipan lainnya. Jadi, fitur Share Screen ini biasanya digunakan saat pengguna sedang melakukan presentasi.

Lalu bagaimana cara share screen untuk melakukan presentasi online di Zoom?

Cara Share Screen di Zoom versi Desktop PC

Media apa saja yang dapat di Share Screen pada saat telekonferensi Zoom
Media apa saja yang dapat di Share Screen pada saat telekonferensi Zoom

Agar bisa membagikan layar ke para kolega di Zoom, maka kamu harus menjadi “Host” di dalam meeting online tersebut. Tetapi kini semua partisipan juga bisa membagikan layarnya apabila sudah diizinkan oleh Host meeting.

  • Jalankan aplikasi Zoom
  • Pada layar utama, pilih menu “Share Screen
  • Kemudian kamu akan diminta mengisi Meeting ID. Isilah Meeting ID dan password untuk bergabung ke room meeting yang sedang berlangsung
  • Nantinya akan tersedia beberapa opsi layar yang ingin kamu bagikan, seperti aplikasi yang sedang terbuka; atau Whiteboard
  • Setelah memilih layar, klik “Share”.
  • Jika sudah lebih dulu bergabung di room meeting, maka tinggal klik “Share Screen” yang berwarna hijau di bawah layar.

Cara Share Screen di Zoom versi Mobile (Ponsel)

  • Jalankan aplikasi Zoom
  • Di menu utama, pilih “Share Screen
  • Masukkan Sharing Key atau Meeting ID dan passwordroom yang sedang berlangsung
  • Klik “Start Now” untuk memulai berbagi layar.

Media apa saja yang dapat di Share Screen pada saat telekonferensi Zoom

Seperti itulah cara share screen di Zoom. Dengan demikian, kamu bisa menampilkan file atau dokumen yang ingin kamu presentasikan ke para partisipan lain di Zoom Meeting. Selamat mencoba, ya!

You might also like :

Media apa saja yang dapat di Share Screen pada saat telekonferensi Zoom

Media apa saja yang dapat di Share Screen pada saat telekonferensi Zoom

Zoom Meeting merupakan sebuah aplikasi berbasis video konferensi atau pertemuan atau yang biasa kita sebut dengan meeting yang sampai saat ini masih booming keberadaannya. 

Apalagi di tengah penerapan belajar daring dari rumah dampak pandemi Covid- 19 beberapa waktu belakangan ini, banyak sekolah dan kantor yang ditutup dan dibatasi kegiatannya sehingga pelaksanaan pendidikan dan kerja dilakukan secara daring (dalam jaringan) atau online.

Banyak orang dari berbagai kalangan yang memanfaatkan Zoom Meeting sebagai media pertemuan dengan tatap muka secara tidak langsung berbasis jaringan. Terlebih lagi untuk acara seminar atau kegiatan yang saat ini masih belum diperbolehkan untuk diadakan dengan jumlah audiens yang banyak karena adanya pembatasan.

Sehingga aplikasi video telekonferensi ini menjadi salah satu aplikasi yang manfaatnya cukup besar untuk dinikmati masyarakat.

Namun, baru-baru ini muncul banyak keluhan pengguna aplikasi Zoom Meeting yang tidak bisa melakukan kegiatan share screen. Share screen ini merupakan sebuah fitur yang disediakan oleh Zoom Meeting yang memungkinkan Anda dapat membagikan atau melakukan share tampilan pada layar presentasi secara live kepada para partisipan atau peserta lain dalam rapat.

Tentu akan menjadi masalah serius jika Anda tidak dapat melakukan kegiatan share screen tersebut, terlebih jika kebetulan Anda merupakan Host atau yang mengadakan acara meeting online tersebut. Jika Anda tidak bisa melakukan share screen, maka secara otomatis Anda tidak bisa menampilkan materi yang telah disiapkan untuk kemudian disampaikan kepada para peserta meeting.

Ada banyak penyebab mengapa tidak bisa melakukan share screen di aplikasi Zoom Meeting tersebut. Baik karena faktor internal dari aplikasi itu sendiri atau disebabkan faktor lain karena ada masalah pada perangkat yang Anda gunakan. Tak perlu khawatir, berikut ini akan kita bagikan cara mengatasinya yang bisa Anda coba.

Permasalahan tidak bisa melakukan share screen ini biasanya memiliki ciri-ciri akan muncul dengan pesan Error code: 105035. Masalah ini biasanya akan muncul dalam sebuah pop-up yang muncul saat Anda bersiap melakukan klik share pada share screen.

Media apa saja yang dapat di Share Screen pada saat telekonferensi Zoom

Nah, pada artikel berikut ini, Zapplerepair akan membagikan tips mengenai bagaimana mengatasi masalah Zoom Meeting tidak bisa melakukan share screen tersebut, sehingga Anda dapat melakukan presentasi materi secara live kepada para partisipan yang mengikuti.

Cara Mengatasi Zoom Meeting Tidak Bisa Share Screen dengan munculnya Error Code: 105035

Lalu bagaimanakah Cara Mengatasi Zoom Meeting Tidak Bisa Share Screen dengan munculnya Error Code: 105035? Simak uraian langkah-langkah dibawah ini!

Untuk Anda yang baru melakukan instal aplikasi Zoom Meeting di laptop, coba lihat versi aplikasi yang saat ini sedang Anda gunakan. Caranya:

  1. Silahkan lanjutkan dengan membuka aplikasi Zoom Meeting, sebelum Anda melakukan sign in, biasanya di bawah aplikasi akan muncul versi Zoom Meeting yang Anda gunakan.

Media apa saja yang dapat di Share Screen pada saat telekonferensi Zoom

Mengetahui Versi Aplikasi Zoom

  1. Jika Anda menggunakan aplikasi Zoom Meeting versi 5.1.xxx, maka dipastikan karena pada versi tersebut memang banyak pengguna yang tidak bisa melakukan share screen. Apalagi sekarang ini versi terakhir aplikasi Zoom Meeting adalah Version 5.1.2.
  2. Nah, untuk mengatasi hal tersebut, agar Anda dapat melakukan share screen kembali, lakukan downgrade atau uninstall aplikasi Zoom Meeting tersebut. Kemudian lakukan instalasi ulang dengan versi Zoom Meeting 5.0.xxx. Anda dapat mengunduh Zoom Meeting versi terbaru di link berikut atau akses alamat https://zoom.us/download di browser Anda.
  3. Lakukan instalasi seperti biasa. Kemudian Sign in dengan akun Zoom Meeting yang Anda miliki.
  4. Selanjutnya cobalah untuk masuk kembali ke sebuah sesi rapat dan kembali lakukan share screen, maka dijamin sudah bisa.

Media apa saja yang dapat di Share Screen pada saat telekonferensi Zoom

Cara Share Screen Di Zoom Meeting

Gambar diatas adalah contoh tampilan share screen setelah menginstal Aplikasi Zoom Meeting versi 5.0.4.

Langkah selanjutnya apabila solusi diatas masih belum menyelesaikan permasalahan Zoom Meeting Anda, silahkan coba untuk mulai Zoom Meeting tanpa video dengan cara memilih menu ‘Start with no video’, dengan cara ini maka panggilan konferensi akan dimulai dengan menggunakan audio saja.

Lalu cobalah untuk mengaktifkan fitur share screen  dan menampilkan layar presentasi Anda kepada audiens.

Namun jika Anda sudah terlanjur masuk ke dalam mode panggilan video, maka dapat dihentikan terlebih dulu dengan cara mengaktifkan fitur Stop Video, dan silahkan Anda kembali mengaktifkan fitur share screen. Jika cara diatas masih saja belum bisa mengatasi, maka silahkan coba untuk melakukan instalasi ekstensi Add ons aplikasi Zoom Meeting di dalam perangkat anda.

–  Sign out dari aplikasi Zoom Meeting saat ini

– Download Add ons Zoom untuk browser Google Chrome (pastikan Anda menggunakan browser Google Chrome)

Media apa saja yang dapat di Share Screen pada saat telekonferensi Zoom

– Jika sudah berhasil di download, buka aplikasi Add ons Zoom Meeting via Google Chrome dengan klik Launch app.

Media apa saja yang dapat di Share Screen pada saat telekonferensi Zoom

– Lakukan proses Sign in seperti biasa

Media apa saja yang dapat di Share Screen pada saat telekonferensi Zoom

– Aktifkan fitur share screen kembali.

Itulah Cara Mengatasi Zoom Meeting Tidak Bisa Share Screen dengan munculnya Error Code: 105035. Semoga uraian langkah-langkah diatas dapat membantu!

Lalu bagaimana jika permasalahan Zoom Meeting Anda berada pada proses Sign in atau proses masuk ke akun Zoom Meeting Anda yang menyebabkan kegagalan mengakses akun Zoom Meeting Anda? Simak langkah-langkah dibawah ini!

Cara Mengatasi Zoom Meeting Failed to Login dan Muncul Error Code: 5003

Ketika Anda ingin menggunakan Aplikasi Zoom Meeting pada perangkat Mac yakni iMac, Mac Mini, Mac Pro, Macbook, Macbook Pro, atau Macbook Air milik Anda. Lalu setelah dijalankan, tiba-tiba aplikasinya memunculkan pop up tulisan “Failed to Sign In (Error Code: 5003)”

Lalu bagaimana, ya, solusinya? Mari kita simak penjelasan dibawah ini untuk mengetahui solusi mengatasi masalah munculnya pop up “Failed to Sign In (Error Code: 5003)” pada Aplikasi Zoom Meeting di Perangkat Mac (iMac, Mac Mini, Mac Pro, Macbook, Macbook Pro, Macbook Air, dan lain sebagainya).

Hal yang perlu Anda lakukan untuk mengatasi masalah ini dengan mudah yaitu dengan untuk mencopot pemasangan Aplikasi Zoom Meeting dengan menggunakan file pencopotan atau file uninstaller yang telah dilampirkan Zoom Meeting pada file aplikasi mereka, alih-alih hanya membuang aplikasinya atau melakukan proses “move to trash”.

Lalu, bagaimana cara melakukannya? Mari kita cermati langkah-langkah dibawah ini!

  1. Buka Aplikasi Zoom Meeting (zoom.us) pada perangkat Mac Anda.
  2. Klik kanan pada aplikasi zoom.us. Lalu pilih "Tampilkan konten paket" atau "Show package contents".
  3. Buka Contents.
  4. Lalu pilih buka Framework.
  5. Cari file Zoom Uninstaller. Buka filenya dan gunakan untuk mencopot aplikasinya seperti biasa.
  6. Setelah proses mencopot pemasangan aplikasi selesai, download ulang aplikasi Zoom Meeting versi terbaru di link berikut atau akses https://zoom.us/download di browser Anda dan lakukan instalasi ulang seperti biasanya.

Itulah cara mengatasi masalah Failed to Sign In (Error Code: 5003) pada Aplikasi Zoom Meeting di Perangkat Mac (iMac, Mac Mini, Mac Pro, Macbook, Macbook Pro, Macbook Air, dll). Semoga penjelasan diatas dapat membantu!

Demikianlah artikel mengenai cara Mengatasi Zoom Meeting Tidak Bisa Share Screen dan Sign in. Jika Anda memiliki masalah saat melakukan langkah-langkah diatas, jangan khawatir! Zapplerepair hadir untuk menangani masalah-masalah pada perangkat Apple dan Microsoft Surface Anda.

Apabila Anda memiliki pertanyaan, silahkan hubungi kami di 021-26081043 (Office) atau 0877-8885-5868 melalui WhatsApp ataupun melalui sosial media kami yang lain. Anda juga dapat mengunjungi cabang terdekat kami di kota Anda. Sampai Jumpa di artikel berikutnya!

Bagaimana cara share screen materi di Zoom?

2. Cara share screen di Zoom Meeting lewat HP.
Pastikan materi untuk share screen di Zoom Meeting sudah siap..
Buka aplikasi Zoom di HP..
Masuk dengan akun Zoom Meeting..
Ketik meeting ID dan passcode atau Masuk lewat Link yang dibagikan..
Klik OK..
Pilih menu Share Screen di sisi atas..

Apakah peserta bisa share screen di Zoom?

Untuk mengizinkan peserta berbagi layar (share screen), Anda harus membuat dan memulai rapat terlebih dahulu. Selanjutnya, jika Anda menggunakan klien Windows, Mac, atau Linux, klik tombol \\\\\\\”Security\\\\\\\”, lalu centang opsi \\\\\\\”Share Screen\\\\\\\”.

Apakah saat Zoom bisa membuka aplikasi lain?

Zoom sekarang punya fitur baru bernama “Zoom Apps.” Lewat fitur ini kamu bisa buka aplikasi lain saat rapat, langsung dari Zoom. Zoom mulai melebarkan sayapnya. Tak hanya platform teleconference biasa yang cuma bisa dipakai rapat online, kini Zoom juga bisa dipakai buat mengakses aplikasi dan game lain.

Hide self View Zoom Untuk apa?

Klik kanan pada video untuk menampilkan menu dan kemudian pilih opsi Hide Myself. Dengan demikian, Anda tidak lagi akan melihat video diri, meski partisipan lain masih dapat video Anda.