Menjaga kebersihan dan kesehatan lingkungan hidup adalah kewajiban setiap

Merdeka.com - Kewajiban menjaga lingkungan penting untuk diketahui dan dilakukan. Selama ribuan tahun, manusia hidup berdampingan dengan alam. Seiring dengan bertambahnya populasi manusia, alam terdesak untuk bekerja lebih keras memenuhi kebutuhan kita. Kini, saatnya sebagai manusia kita membuka mata dan melakukan sesuatu agar generasi dapat menikmati bumi yang nyaman.

Maka dari itu, kewajiban menjaga lingkungan adalah tugas utama manusia sebagai pemimpin di bumi. Upaya kewajiban menjaga lingkungan yang dapat dilakukan yaitu tidak melakukan kerusakan di darat maupun di laut.

Kewajiban menjaga lingkungan bisa dengan cara menanam pohon (reboisasi), memanfaatkan tanah yang kosong, menjaga kebersihan lingkungan, tidak menebang pohon sembarangan. Berikut lebih jauh mengenai kewajiban menjaga lingkungan dirangkum merdeka.com melalui media.neliti.com.

2 dari 3 halaman

Lingkungan adalah semua yang mempengaruhi pertumbuhan hidup yakni segala sesuatu yang berada di sekeliling makhluk hidup. Dimana mempunyai pengaruh timbal balik terhadap makhluk hidup tersebut.

Pada dasarnya, lingkungan merupakan sebuah kondisi fisik di mana seluruh keadaan sumber daya alam seperti tanah, air, energi beserta seluruh flora dan fauna yang ada dan menggunakan lingkungan fisik tersebut. Lingkungan sendiri terdiri dari dua komponen yaitu biotik dan abiotik.

Komponen biotik adalah semua yang memiliki nyawa seperti manusia, tumbuhan, hewan dan berbagai mikro organisme lainnya. Seluruh senyawa yang hidup bisa dikategorikan sebagai komponen biotik dan akan terlibat langsung di dalam sebuah lingkungan.

Sedangkan komponen abiotik sendiri merupakan segala sesuatu yang ada tetapi tidak bernyawa seperti tanah, air hingga udara. Kedua komponen tersebut bergabung menjadi satu di dalam sebuah lingkungan dan bersama untuk menciptakan situasi yang layak untuk ditinggal.

Definisi Lingkungan Sehat

Sementara sehat dapat diartikan sebuah kondisi di mana keadaan yang terbebas dari berbagai penyakit dan meliputi seluruh aspek kehidupan yang ada di sekitarnya. Sehat juga termasuk di dalamnya kesehatan secara emosional dan spiritual.

Dilansir dari disperkimta.bulelengkab.go.id, pengertian lingkungan sehat adalah kawasan yang mendukung masyarakat dan setiap individunya sehat.  Dalam artian, lingkungan sehat terhindar dari penyebab gangguan kesehatan seperti limbah cair, padat dan gas.

Tidaklah mudah untuk menciptakan kondisi yang sehat karena ada banyak hal yang menjadi keterkaitan antara satu dengan yang lainnya. Oleh karena itu, kewajiban menjaga lingkungan sehat perlu diketahui. 

3 dari 3 halaman

Setelah mengetahui definisi lingkungan yang sehat, kamu juga perlu tahu mengenai kewajiban menjaga lingkungan yang perlu menjadi perhatian kita bersama sebagai makhluk yang tinggal di bumi.

Adapun kewajiban menjaga lingkungan dapat kamu lakukan dengan berbagai cara yang sifatnya sederhana dan berlangsung dalam kehidupan sehari-hari yaitu sebagai berikut:

Menjaga kebersihan dan kesehatan lingkungan hidup adalah kewajiban setiap?

  1. pejabat negara
  2. ibu rumah tangga
  3. warga negara Indonesia
  4. pelajar dan mahasiswa
  5. Semua jawaban benar

Berdasarkan pilihan diatas, jawaban yang paling benar adalah: C. warga negara Indonesia.

Dari hasil voting 987 orang setuju jawaban C benar, dan 0 orang setuju jawaban C salah.

Menjaga kebersihan dan kesehatan lingkungan hidup adalah kewajiban setiap warga negara indonesia.

Pembahasan dan Penjelasan

Jawaban A. pejabat negara menurut saya kurang tepat, karena kalau dibaca dari pertanyaanya jawaban ini tidak nyambung sama sekali.

Jawaban B. ibu rumah tangga menurut saya ini 100% salah, karena sudah melenceng jauh dari apa yang ditanyakan.

Jawaban C. warga negara Indonesia menurut saya ini yang paling benar, karena kalau dibandingkan dengan pilihan yang lain, ini jawaban yang paling pas tepat, dan akurat.

Jawaban D. pelajar dan mahasiswa menurut saya ini salah, karena dari apa yang ditanyakan, sudah sangat jelas jawaban ini tidak saling berkaitan.

Jawaban E. Semua jawaban benar menurut saya ini salah, karena setelah saya cari di google, jawaban tersebut lebih tepat digunkan untuk pertanyaan lain.

Kesimpulan

Dari penjelasan dan pembahasan diatas, bisa disimpulkan pilihan jawaban yang benar adalah C. warga negara Indonesia

Jika masih punya pertanyaan lain, kalian bisa menanyakan melalui kolom komentar dibawah, terimakasih.

adjar.id - Sebagai warga negara Indonesia, kita memiliki kewajiban untuk menjaga kebersihan dan kesehatan lingkungan di sekitar kita.

Apakah Adjarian tahu, apa yang dimaksud dengan kewajiban?

Kewajiban adalah segala sesuatu yang harus atau wajib dilakukan manusia.

Sehingga, menjaga lingkungan merupakan kewajiban yang harus dilakukan oleh setiap anggota masyarakat tanpa membedakan umur, jenis kelamin, ataupun status sosial.

Kewajiban menjaga lingkungan dapat dimulai dari lingkungan yang paling kecil, yaitu lingkungan rumah atau keluarga.

Setiap anggota keluarga memiliki kewajiban berbeda dalam menjaga lingkungan rumah.

O iya, keberhasilan kita dalam melaksanakan kewajiban di lingkungan rumah akan menentukan keberhasilan kita dalam melaksanakan kewajiban di lingkungan yang lebih besar, seperti lingkungan sekolah dan lingkungan masyarakat.

Lalu, apa saja kewajiban kita dalam menjaga kebersihan dan kesehatan di lingkungan rumah, sekolah, dan masyarakat? Yuk, kita cari tahu bersama!

"Kewajiban adalah sesuatu yang harus dilakukan."

Baca Juga: Contoh Hak, Kewajiban, dan Tanggung Jawab terhadap Lingkungan

Kewajiban dalam Menjaga Kebersihan dan Kesehatan di Lingkungan Rumah

Lingkungan rumah adalah lingkungan di mana terjadi suatu interaksi antar anggota keluarga, seperti ayah, ibu, kakak, adik, dan saudara.

Setiap anggota keluarga memiliki kewajiban berbeda dalam menjaga kebersihan dan kesehatan lingkungan rumah. Beberapa contoh kewajiban menjaga kebersihan dan kesehatan di lingkungan rumah, antara lain:

1. Membuang sampah pada tempanya.

2. Membersihkan debu-debu yang menempel di barang rumah.

3. Merapikan kamar setelah bangun tidur.

4. Menyapu dan mengepel lantai.

5. Membuka jendela kamar pada siang hari agar terjadi pertukaran udara di dalam rumah.

"Setiap anggota keluarga memiliki kewajiban yang berbeda, disesuaikan dengan peran masing-masing."

Baca Juga: Ciri-Ciri Rumah Bersih dan Rapi

Kewajiban dalam Menjaga Kebersihan dan Kesehatan di Lingkungan Sekolah

Lingkungan sekolah adalah lingkungan di mana terjadi suatu interaksi antar warga sekolah, seperti kepala sekolah, guru atau tenaga kependidikan, dan teman-teman sekolah.

Beberapa contoh kewajiban menjaga kebersihan dan kesehatan di lingkungan sekolah, antara lain:

1. Melaksanakan tugas piket kelas sesuai jadwal.

2. Membuang sampah pada tempatnya.

3. Tidak mencoret-coret tembok dan perlengkapan kelas.

4. Membuka jendela kelas pada siang hari, agar terjadi pertukaran udara di dalam kelas.

5. Cuci tangan setelah makan dan jajan di kantin sekolah.

"Warga sekolah harus melakukan kewajiban menjaga kebersihan dan kesehatan di lingkungan sekolah."

Baca Juga: Ciri-Ciri Kelas Bersih dan Rapi

Kewajiban dalam Menjaga Kebersihan dan Kesehatan di Lingkungan Masyarakat

Lingkungan masyarakat adalah lingkungan tempat bersosialisasi dengan orang lain.

Terdapat beberapa contoh kewajiban dalam menjaga kebersihan dan kesehatan di lingkungan masyarakat, di antaranya:

1. Membuang sampah pada tempatnya.

2. Menjaga kebersihan selokan di lingkungan rumah.

3. Menutup tempat air yang terbuka.

4. Melakukan daur ulang sampah.

5. Ikut gotong royong membersihkan lingkungan sekitar

"Seluruh masyarakat yang ada di lingkungan tersebut wajib menjaga kebersihan dan kesehatan lingkungan."

Baca Juga: Hak dan Kewajiban Manusia Terhadap Lingkungan Berdasakan Undang-Undang

Nah Adjarian, itulah beberapa contoh kewajiban menjaga kesehatan dan kebersihan di lingkungan rumah, sekolah, dan masyarakat.

Sekarang jawab pertanyaan di bawah ini, yuk!

Pertanyaan
Apa yang dimaksud dengan kewajiban?
Petunjuk: Cek halaman 1.

Tonton video ini, yuk!

Menjaga kebersihan dan kesehatan lingkungan hidup adalah kewajiban setiap:

  1. pejabat negara.
  2. warga negara indonesia.
  3. pelajar dan mahasiswa.
  4. ibu rumah tangga.

Jawabannya adalah b. warga negara indonesia.

Menjaga kebersihan dan kesehatan lingkungan hidup adalah kewajiban setiap warga negara indonesia.

Penjelasan dan Pembahasan

Jawaban a. pejabat negara menurut saya ini salah, karena sudah menyimpang jauh dari apa yang ditanyakan.

Jawaban b. warga negara indonesia menurut saya ini yang benar, karena sudah tertulis dengan jelas pada buku dan catatan rangkuman pelajaran.

Jawaban c. pelajar dan mahasiswa menurut saya ini juga salah, karena setelah saya cek di situs ruangguru ternyata lebih tepat untuk jawaban pertanyaan lain.

Jawaban d. ibu rumah tangga menurut saya ini malah 100% salah, karena tadi saat coba cari buku catatan, jawaban ini cocok untuk pertanyaan lain.

Kesimpulan

Dari penjelasan dan pembahasan diatas, bisa kita simpulkan bahwa pilihan jawaban yang paling benar adalah b. warga negara indonesia..

Jika masih ada pertanyaan lain, dan masih bingung untuk memilih jawabannya. Bisa tulis saja dikolom komentar. Nanti saya bantu memberikan jawaban yang benar.

Lihat juga kunci jawaban pertanyaan berikut: