Peristiwa sehari-hari apa yang menunjukkan terjadinya peristiwa menyublim jelaskan

Bayu Dwi Mardana Kusuma Selasa, 9 Februari 2021 | 05:50 WIB

Dry ice yang menyublim (Nevit)

Fotokita.net - Peristiwa sehari-hari apa sajakah yang menunjukkan terjadinya peristiwa menyublim? Jelaskan!

Pertanyaan tersebut merupakan soal Tema 7 Kelas 5 SD/MI halaman 67, buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 edisi revisi 2017.

Halaman 67 terdapat pada Pembelajaran 5 Subtema 1 tentang Peristiwa Kebangsaan Masa Penjajahan.

Jangan lewatkan pembahasan kunci jawaban buku tema 7 kelas 5 SD/MI soal halaman 67.

Berikut Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 5 halaman 67:

Baca Juga: Termasuk Suku Apakah Kamu? Ini Kunci Jawaban Soal Buku Tematik Kelas 5 SD Tema 7 Halaman 41-50

7. Peristiwa sehari-hari apa sajakah yang menunjukkan terjadinya peristiwa menyublim? Jelaskan!

Jawaban : Contohnya penggunaan kapur barus . Jika dibiarkan kapur barus akan menjadi semakin kecil akibat menyublim ( padat - gas ).

Baca Juga: Siapakah Pendusta Agama Menurut Surat Al-Maun? Ini Jawaban Soal Agama Islam Kelas 5 SD Halaman 56 dan 57

Kunci jawaban tema 7 kelas 5 SD / MI. (Ilustrasi)

TRIBUNNEWSMAKER.COM - Kunci jawaban buku tema 7 kelas 5 SD/MI soal halaman 67. Peristiwa sehari-hari apa sajakah yang menunjukkan terjadinya peristiwa menyublim? Jelaskan!

Pertanyaan tersebut merupakan soal Tema 7 Kelas 5 SD/MI halaman 67, Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 edisi revisi 2017.

Halaman 67 terdapat pada Pembelajaran 5 Subtema 1 tentang Peristiwa Kebangsaan Masa Penjajahan.

7. Peristiwa sehari-hari apa sajakah yang menunjukkan terjadinya peristiwa menyublim? Jelaskan!

Jawaban : Contohnya penggunaan kapur barus . Jika dibiarkan kapur barus akan menjadi semakin kecil akibat menyublim ( padat - gas ).

KLIK LINK DI BAWAH UNTUK JAWABAN LENGKAPNYA:

Ayo Membaca 

Peristiwa Mengembun dan Menyublim

Selain peristiwa mencair, membeku, dan menguap, masih terdapat dua peristiwa perubahan wujud benda. Perubahan wujud benda yang dimaksud adalah mengembun dan menyublim.

Baca juga: KUNCI JAWABAN Buku Tematik Tema 7 Kelas 4 SD Halaman 80 83 84 dan 85, Indahnya Keragaman di Negeriku

Baca juga: KUNCI JAWABAN Tema 6 Kelas 5 Halaman 16 Kesimpulan Apakah yang Kamu Dapatkan dari Kegiatan di Atas?

Mengembun adalah peristiwa perubahan wujud gas menjadi cair. Peristiwa ini merupakan kebalikan dari peristiwa menguap. Pada waktu gas mengembun, gas melepaskan kalor karena terjadi penurunan suhu di sekitarnya. Peristiwa sehari-hari yang mudah kamu jumpai antara lain peristiwa pengembunan yang terjadi di pagi hari. Meskipun pada malam sebelumnya tidak terjadi hujan, tetapi pada pagi hari, terdapat tetesan air pada tanaman yang berada di luar. Kamu juga dapat menjumpai beberapa tempat terasa lembap oleh air. Peristiwa mengembun ini terjadi karena uap air dalam udara menyentuh permukaan seperti permukaan daun atau permukaan yang lainnya.

Menyublim merupakan peristiwa berubahnya wujud zat padat menjadi gas. Mengkristal adalah perubahan wujud gas menjadi padat. Peristiwa “lenyapnya” kapur barus yang diletakkan di dalam lemari sering dijadikan contoh peristiwa menyublim. Contoh peristiwa ini terjadi pada saat uap iodium yang mengkristal menjadi padatan pada saat didinginkan pada suhu tertentu.

Proses Terjadinya Hujan

Tulislah proses terjadinya hujan. Gunakan kalimat efektif sehingga lebih mudah dipahami.

Pernyataan tersebut merupakan soal pada buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 edisi terbaru revisi 2018.

Halaman selanjutnya arrow_forward

Perubahan wujud benda - Kunci jawaban Buku Tematik Tema 7 Kelas 5 SD halaman 65 66 67 Subtema 2 Pembelajaran 5.

TRIBUNNEWS.COM - Berikut ini kunci jawaban Buku Tematik Tema 7 Kelas 5 SD/MI Subtema 2 Pembelajaran 5 halaman 65, 66, dan 67.

Kunci jawaban di artikel ini hanya berfungsi sebagai pembanding jawaban dari orang tua maupun anak terhadap materi yang telah dipelajari sebelumnya.

Sebaiknya, orang tua dan anak membaca terlebih dahulu setiap soal dan mencoba mengerjakan terlebih dahulu sebelum melihat kunci jawaban ini.

Baca juga: Kunci Jawaban Buku Tematik Tema 8 Kelas 4 SD Halaman 14 15 16 17 18 20 21 Subtema 1 Pembelajaran 2

Bacaan Halaman 65

Ayo Membaca

Peristiwa Mengembun dan Menyublim

Selain peristiwa mencair, membeku, dan menguap, masih terdapat dua peristiwa perubahan wujud benda. Perubahan wujud benda yang dimaksud adalah mengembun dan menyublim.

Mengembun adalah peristiwa perubahan wujud gas menjadi cair. Peristiwa ini merupakan kebalikan dari peristiwa menguap. Pada waktu gas mengembun, gas melepaskan kalor karena terjadi penurunan suhu di sekitarnya. Peristiwa sehari-hari yang mudah kamu jumpai antara lain peristiwa pengembunan yang terjadi di pagi hari. Meskipun pada malam sebelumnya tidak terjadi hujan, tetapi pada pagi hari, terdapat tetesan air pada tanaman yang berada di luar. Kamu juga dapat menjumpai beberapa tempat terasa lembap oleh air. Peristiwa mengembun ini terjadi karena uap air dalam udara menyentuh permukaan seperti permukaan daun atau permukaan yang lainnya.

Menyublim merupakan peristiwa berubahnya wujud zat padat menjadi gas. Mengkristal adalah perubahan wujud gas menjadi padat. Peristiwa “lenyapnya” kapur barus yang diletakkan di dalam lemari sering dijadikan contoh peristiwa menyublim. Contoh peristiwa ini terjadi pada saat uap iodium yang mengkristal menjadi padatan pada saat didinginkan pada suhu tertentu.

Baca juga: Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 6 Halaman 126 dan 127 Pembelajaran 4 Subtema 3

Perubahan wujud benda Buku tematik kelas 5 tema 7 (Buku tematik kelas 5 tema 7)

Peristiwa perubahan wujud benda dapat dijelaskan dengan menggunakan diagram berikut ini. Perhatikanlah diagram tersebut dengan saksama!

kak minta tolong dong bentar lagi mau di kirim​

Saat hujan turun dan mengalir kembali ke sungai, danau, dan lautan disebut ...

sebuah batu bermassa 5 kg jatuh bebas dari ketinggian 2 M diatas tanah jika percepatan gravitasi bumi 10 meter per sekon usaha yang dilakukan oleh gay … a berat adalah​

Sebutkan gas dan asal sumber gas yang menyebabkan efek rumah kaca!​

siuuuuu adalah selebrasi dan kata2 dari...jelaskan dengan benar​

bantu jawab dong, beserta cara pengerjaan nya yaa makasih!!​

bantu kerjain dong(7-9), beserta cara jalannya yaa terimakasih!!​

Lukis bayangan benda yang diletakkan 3 cm di depan cermin cekung yang mempunyai jarak fokus 2 cm​

4. Tata urutan peraturan perundang-undangan dilakukan sesuai dengan prinsip-prinsip atau asas umum yang berlaku dalam hukum. Setiap peraturan perundan … g-undangan dibuat karena sungguh-sungguh di butuhkan dan bermanfaat untuk mengatur kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara. Pernyataan tersebut sesuai dengan asas pembentukan perundang-undangan yaitu asas.  4. Tata urutan peraturan perundang-undangan dilakukan sesuai dengan prinsip-prinsip atau asas umum yang berlaku dalam hukum. Setiap peraturan perundang-undangan dibuat karena sungguh-sungguh di butuhkan dan bermanfaat untuk mengatur kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara. Pernyataan tersebut sesuai dengan asas pembentukan perundang-undangan yaitu asas. ​.

apa yang di maksud pemuaianjelaskan.......​

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA