Suatu atom dikatakan bermuatan positif apabila

Suatu atom dikatakan bermuatan positif apabila jumlah muatan positif (proton) pada inti lebih banyak daripada muatan negatif (elektron) pada kulit atom yang mengelilinginya. Suatu atom dikatakan bermuatan negatif apabila jumlah muatan positif (proton) pada inti lebih sedikit daripada jumlah muatan negatif (elektron) pada kulit atom.

Suatu atom dikatakan netral apabila di dalam intinya terdapat muatan positif (proton) yang jumlahnya sama dengan muatan negatif (elektron) pada kulitnya.


Gambar 1.3 Susunan sebuah Atom


Gambar 1.4 Susunan Atom Positif, Negatif, dan Netral

Atom yang paling sederhana adalah atom hidrogen yang hanya tersusun dari satu proton dan satu elektron. Karena jumlah proton dan elektronnya sama, maka atom hidrogen dikatakan sebagai atom netral. Atom helium terdiri dari dua proton, dua neutron dan dua elektron. Karena jumlah proton dan jumlah elektronnya sama, maka atom helium juga dikatakan sebagai atom netral.


Gambar 1.5 Susunan atom, hidrogen, dan helium

Atom dikatakan bermuatan negatif jika kelebihan elektron, se-dangkan atom dikatakan bermuatan positif, jika kekurangan elek-tron. Adapun, yang dikatakan atom netral jika jumlah proton danelektronnya sama.Tujuan belajarmu adalahdapat:menjelaskan benda da-patbermuatanlistrikdengan dilakukan caratertentu.Tujuan PembelajaranSGambar 7.1Model atomlintasanelektronprotonelektronneutronSemula atom dianggap bagian atau partikelterkecil dari suatu benda. Anggapan itu berubahketika pada tahun 1897 JJ Thomson menemukanpartikel yang lebih kecil daripada atom. Partikel ituselanjutnya dikenal sebagai elektron.Menurut Ernest Rutherford, dalam atomelektron bergerak mengelilingi inti atom yangdisebut proton. Pada tahun 1932, salah seorangmurid Rutherford, James Chadwick, menemukanadanya partikel lain di dalam inti atom. Partikel itudikenal sebagai neutron.Setelah tahun 1930-an, pengetahuan partikelmakin berkembang. Makin banyak partikel baruyang ditemukan antara lain neutrino, muon, danpion. Pada tahun 1963, Fisikawan AmerikaMurray Gell-Mann dan Georg Zweig, menyatakangagasanberikut.Partikel-partikelelementer,seperti proton dan neutron, tersusun dari kuarkdengan berbagai kombinasi. Ada empat jeniskuark yang berbeda yaitu up, down, strange, dancharmed. Ukuran kuark sendiri sekitar 1.000 kalilebih kecil daripada proton, sedangkan muatanlistriknya31atau32muatan proton.Sumber:ENI, 1997 danJendela Iptek, 2001Partikel yang Lebih Kecil daripada Atom

114Mari BIAS 3Muatan listrik tidak dapat dilihat oleh mata tetapi efeknyadapat dirasakandan diamati gejalanya. Besar muatan listrik protondan elektron adalah sama, tetapi jenisnya yang berbeda. Muatanpositif (proton) ditandai dengan “ + “sedangkan muatan negatif(elektron) ditandai “ – “.Gambar 7.2a benda memiliki masing-masing 4 muatan positifdan muatan negatif. Karena jumlah proton (+) sama dengan jumlahelektron (-), maka benda tersebut termasuk benda netral. Gambar7.2bbenda memiliki 8 muatan positif dan 3 muatan negatif. Karenajumlah proton (+) lebih banyak daripada jumlah elektron (-) ataubenda kekurangan elektron, maka benda tersebut termasuk ber-muatan positif.Gambar 7.2cbenda memiliki 3 muatan positif dan 7muatan negatif. Karena jumlah proton (+) lebih sedikit daripadajumlah elektron (-) atau benda kelebihan elektron, maka bendatersebut termasuk bermuatan negatif. Muatan listrik dilambangkandengan hurufQ. Satuannya dalam SI adalah coulomb (C).B.MEMBUAT BENDA BERMUATAN LISTRIKKamu sudah mengetahui bahwa atom ada yang bermuatanlistrik dan ada yang netral. Demikian pula dengan benda. Bendanetral dapat dibuat menjadi bermuatan listrik dengan cara meng-gosok. Mengapa hal itu dapat terjadi? Untuk memahami lebih jauhmembuat benda netral menjadi benda bermuatan listrik lakukanKegiatan 7.1 secara berkelompok. Sebelumnya, bentuklah satukelompok yang terdiri 4 siswa; 2 laki-laki dan 2 perempuan.

Upload your study docs or become a

Course Hero member to access this document

Upload your study docs or become a

Course Hero member to access this document

End of preview. Want to read all 268 pages?

Upload your study docs or become a

Course Hero member to access this document

Suatu atom dikatakan netral apabila jumlah proton di inti sama dengan jumlah elektron di kulit, dikatakan bermuatan positif apabila jumlah proton di inti lebih banyak daripada jumlah elektron di kulit, dan dikatakan bermuatan negatif jika jumlah proton di inti lebih sedikit daripada jumlah elektron di kulit.

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA