Teknik menangkap bola yang harus dikuasai dalam permainan kasti

Macam-macam cara menangkap bola dalam permainan kasti terdiri dari 4 macam yaitu menangkap bola (1) melambung, (2) mendatar, (3) rendah, dan (4) menggelundung.

Teknik yang digunakan untuk mengangkap bola, tergantung dari arah bola yang dilempar tersebut.

Jadi kalau si pelempar bola melempar dengan lambung, maka si penangkap bola akan menangkap dengan teknik tangkap bola lambung.

Jadi jika ditarik garis besar, antara melempar dan menangkap itu berkaitan satu sama lain.

Tuliskan macam-macam cara menangkap bola dalam permainan kasti

Dalam permainan kasti, cara menangkap bola dibagi dalam 4 macam yaitu

  1. Menangkap bola melambung.
  2. Menangkap bola mendatar.
  3. Menangkap bola rendah.
  4. Menangkap bola menggelundung.

Penjelasan

Teknik menangkap bola yang harus dikuasai dalam permainan kasti

Di dalam buku paket hanya disebutkan 2 tangkapan bola, sebab hal tersebut yang paling sering digunakan. Namun jika kalian perhatikan dalam teknik lemparan bola, dalam ilustrasi selalu ada orang yang menangkap bola mengikuti arah datangnya bola.

Pada intinya, kita mau nangkep bola itu ngeliat bolanya datang dari mana?

Nah, karena melempar bola itu ada 4 arah: melambung, mendatar, rendah, menggelundung. Makanya cara menangkapnya juga ada 4.

Gak mungkinkan bolanya menggelundung, tapi tangan kita di atas atau di depan dada gak mungkin ketangkeplah.

Kita bisa mengakalinya begini, biasanya cara menangkap bola itu mengikuti arah datangnya bola, sehingga tangan kita juga akan menghadap ke bola tersebut.

  • Jadi misalnya, kalau bola tersebut melambung berarti datang dari atas kan?, nah telapak tangan kita membentuk corong mengghadap ke atas.

Membentuk corong karena bola tersebut bakal jatuh ke bawah, makanya telapak tangan mengahdap atas, kalau diibaratkan sih, kita mau nengkep buah duren yang jatuh lah. Bisa dibayangin kan? 🤷‍♂️

  • Sedangkan saat mendatar, pasti telapak tangan kita menghadap ke depan membentuk mangkok, sebab bolanya meluncur ke depan.
  • Nah kalau teknik menangkap bola rendah, karena bolanya setinggi lutut, maka lutut depan ditekuk supaya tangan kita bisa bersiap di depan lutut, menghadang bola tersebut.
  • Kemudian, untuk teknik tangkap bola yang menggelundung di tanah, lutut kita diletakan pada tanah, dan tangan di depan lutut bersiap menangkap bola.

Jawabannya

Tuliskan macam-macam cara menangkap bola dalam permainan kasti

Dalam permainan kasti 🥎 teknik menangkap bola menyesuaikan arah datangnya bola (lemparan bola) sehingga terdiri dari 4 macam yaitu menangkap bola (1) melambung, (2) mendatar, (3) rendah, dan (4) menggleundung. ✅🥇

🥇 Jawaban ini telah sesuai dengan buku dan diverifikasi BENAR.

Teknik Dasar Bola Kasti – Permainan kasti merupakan olahraga bola yang cukup populer di Indonesia.

Sebelumnya kita sudah membahas tentang permainan bola kasti dan permainan softball yang termasuk dalam kategori permainan bola kecil.

Kasti adalah olahraga beregu yang dimainkan menggunakan bola kasti atau tenis dan batu yang disusun.

Apa aja teknik dasar kasti? Langsung simak penjelasan berikut ya.

Teknik Dasar Permainan Kasti

Teknik menangkap bola yang harus dikuasai dalam permainan kasti
pngitem.com

Teknik dasar permainan kasti yaitu cara-cara yang digunakan dalam bermain kasti.

Ada beberapa teknik dasar kasti, seperti melempar bola, memukul, menangkap, dan berlari.

Berikut penjelasan lebih lengkapnya.

1. Melempar Bola

Teknik menangkap bola yang harus dikuasai dalam permainan kasti
yuksinau.id

Melempar bola adalah salah satu teknik dasar yang harus dikuasai dalam permainan kasti.

Terutama bagi regu penjaga supaya dapat melempar bola ke bagian tubuh regu pemukul dengan tepat sasaran.

Melempar bola dapat dilakukan dengan cara melempar bola ke bawah, mendatar, dan melambung.

Berikut penjelasannya.

A. Melempar Bola Melambung

Cara melakukannya:

  • Memegang bola kasti menggunakan tangan kanan.
  • Pandangan mata kita arahkan ke sasaran lemparan.
  • Condongkan badan sedikit ke belakang, lalu lemparkan bola ke atas hingga bola melambung.

Ulangi latihan ini beberapa kali sampai kamu lebih ahli dalam teknik melempar bola melambung.

B. Melempar Bola Mendatar

Cara melakukannya:

  • Memegang bola kasti menggunakan tangan kanan.
  • Pandangan mata kita arahkan ke sasaran lemparan.
  • Posisi badan tegak, lalu lemparkan bola ke arah mendatar.

Ulangi latihan ini beberapa kali, supaya kamu bisa lebih ahli dalam teknik melempar bola mendatar.

C. Melempar Bola ke Bawah

Cara melakukannya:

  • Memegang bola kasti menggunakan tangan kanan.
  • Pandangan mata kita arahkan ke sasaran lemparan.
  • Posisi badan tegak, kemudian lemparkan bola ke arah bawah.

Ulangilah latihan ini beberapa kali hingga kamu menjadi ahli dalam teknik melempar bola ke bawah.

2. Memukul Bola

Teknik menangkap bola yang harus dikuasai dalam permainan kasti
gambarlapangan.blogspot.com

Kemampuan memukul bola kasti merupakan salah satu teknk yang harus dikuasai pemain supaya bisa memukul bola dengan baik.

Latihan memukul bola bisa dilakukan secara berpasangan, dengan cara satu orang sebagai pelempar bola dan satunya lagi sebagai pemukul bola (bisa gantian).

Memukul bola dapat dilakukan dengan cara memukul bola ke arah bawah, mendatar, dan melambung.

A. Memukul Bola Arah Melambung

Teknik menangkap bola yang harus dikuasai dalam permainan kasti
olahragapedia.com

Cara melakukannya:

  • Posisi awal badan berdiri tegak.
  • Lalu letakkan kaki kiri di depan dan memegang tongkat pemukul menggunakan tangan kanan.
  • Perhatikan arah datangnya bola yang dilemparkan oleh pelempar bola.
  • Kemudian, pukul bola tersebut ke arah melambung.

B. Memukul Bola Arah Mendatar

Teknik menangkap bola yang harus dikuasai dalam permainan kasti
olahragapedia.com

Cara melakukannya:

  • Posisi awal badan berdiri tegak.
  • Lalu letakkan kaki kiri di depan dan memegang tongkat pemukul menggunakan tangan kanan.
  • Perhatikan arah datangnya bola yang dilemparkan oleh pelempar bola.
  • Selanjutnya, pukul bola tersebut ke arah mendatar.

C. Memukul Bola Arah ke Bawah

Teknik menangkap bola yang harus dikuasai dalam permainan kasti
olahragapedia.com

Cara melakukannya:

  • Posisi awal badan berdiri tegak.
  • Lalu letakkan kaki kiri di depan dan memegang tongkat pemukul menggunakan tangan kanan.
  • Perhatikan arah datangnya bola yang dilemparkan oleh pelempar bola.
  • Kemudian pukul bola tersebut ke arah bawah.

3. Menangkap Bola

Teknik menangkap bola yang harus dikuasai dalam permainan kasti
ruangtanya.com

Pada permainan kasti, selain melempar dan memukul bola. Menangkap bola juga termasuk salah satu teknik dasar yang harus kamu pelajari.

Kemampuan ini sangat bermanfaat ketika pemain menjadi regu penjaga supaya dapat menangkap bola dengan baik.

Hal yang perlu diperhatikan dalam menangkap bola adalah arah datangnya bola.

Cara menangkap bola dibagi menjadi tiga, yaitu menangkap bola dari arah bawah, mendatar, dan melambung.

A. Menangkap Bola Melambung

Teknik menangkap bola yang harus dikuasai dalam permainan kasti
dvlaadvice.co.uk

Cara melakukannya:

  • Posisi awal berdiri tegak, kaki kanan berada di depan.
  • Pandangan mata fokus pada arah datangnya bola.
  • Siku sedikit ditekuk dan tangan saling berhadapan.
  • Lemaskan dan jari-jari direnggangkan, lalu tangkaplah bola dengan baik.

B. Menangkap Bola Mendatar

Teknik menangkap bola yang harus dikuasai dalam permainan kasti
habibullahurl.com

Cara melakukannya:

  • Posisi awal berdiri tegak, kaki kanan berada di depan.
  • Pandangan fokus ke arah datangnya bola yang dipukul.
  • Siku sedikit ditekuk dan tangan saling berhadapan di depan dada.
  • Lemaskan dan jari-jari direnggangkan, kemudian tangkap bola dengan baik.

C. Menangkap Bola dari Arah Bawah

Teknik menangkap bola yang harus dikuasai dalam permainan kasti
habibullahurl.com

Cara melakukannya:

  • Posisi awal berdiri tegak, kaki kanan berada di depan.
  • Pandangan fokus pada arah datangnya bola.
  • Kaki kiri ditekuk dan lutut kaki kanan menempel di bagian tanah.
  • Letakkan kedua telapak tangan supaya saling berhadapan di depan kaki kanan.
  • Kemudian tangkaplah bola dengan hati-hati.

4. Berlari

Teknik berlari dalam permainan kasti yaitu lari lurus dan lari berbelok-belok.

Kemampuan ini sangat bermanfaat bagi regu pemukul untuk menghindari lemparan bola dari regu penjaga.

Latihan teknik dasar permainan kasti ini harus sering diulang-ulang supaya kamu terbiasa dan menjadi lebih ahli.

Kamu juga bisa mempelajari teknik dasar softball dan teknik dasar bulu tangkis ini.

Selain itu, adapun artikel mengenai ukuran lapangan bola kasti dan sejarah bola kasti untuk menambah wawasan kamu.

Demikianlah pembahasan tentang teknik dasar bola kasti ini, semoga bermanfaat dan dapat membantu kegiatan belajar kamu.

Sekian.