Yang merupakan kombinasi gerak berirama adalah

Lihat Foto

kemdikbud

Ilustrasi gerak berirama gerakan kombinasi langkah kaki dan ayunan lengan

KOMPAS.com - Gerak langkah kaki dan ayunan lengan merupakan kunci utama dalam melakukan gerak berirama atau senam irama, selain kekuatan dan kelenturan tubuh.

Jika dua gerakan ini dikombinasikan maka akan menghasilkan gerak berirama atau senam irama yang baik dan menampilkan keindahan.

Mengutip dari situs Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud), ada tiga gerakan kombinasi langkah kaki dan ayunan lengan dalam gerak berirama.

Baca juga: Gerakan Ayunan Lengan dan Tangan dalam Gerak Berirama 

Berikut kombinasi gerakan langkah kaki dan ayunan lengan:

Kombinasi gerak melangkah dengan memutar kedua tangan

Berikut adalah langkah-langkahnya:

  1. Sikap tubuh tegak dan arahkan pandangan fokus ke depan. Posisi kaki kanan dan kiri sejajar.
  2. Rentangkan kedua tangan lurus ke depan.
  3. Kaki kanan melangkah ke depan dan lengan kiri diayunkan ke belakang.
  4. Kaki kanan berada di depan kaki kiri dan posisi lengan kiri kembali lurus ke depan.
  5. Kaki kiri melangkah ke depan dan lengan kanan diayunkan ke belakang.
  6. Kaki kiri berada di depan kaki kanan dan posisi lengan kanan kembali diluruskan ke depan.

Kombinasi gerak melangkah maju dan mundur dengan ayunan kedua lengan

Berikut adalah langkah-langkahnya:

  1. Sikap tubuh tegak dan arahkan pandangan fokus ke depan. Posisi kaki kanan dan kiri sejajar.
  2. Rentangkan kedua tangan lurus ke depan.
  3. Kaki kiri mundur dua langkah yang disertai dengan gerakan mengayun kedua tangan ke belakang.
  4. Kaki kanan maju dua langkah yang disertai dengan gerakan mengayun kedua tangan ke depan.

Kombinasi gerak melangkah ke kiri dan ke kanan dengan ayunan kedua lengan

Berikut adalah langkah-langkahnya:

  1. Sikap tubuh tegak dan arahkan pandangan fokus ke depan. Posisi kaki kanan dan kiri sejajar.
  2. Rentangkan kedua tangan lurus ke depan.
  3. Kaki kiri melangkah ke samping kiri disertai dengan gerakan mengayun kedua tangan ke samping kanan,
  4. Kaki kanan melangkah ke samping kanan disertai dengan gerakan mengayun kedua tangan ke samping kiri.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link //t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca berikutnya

Asked by wiki @ 20/08/2021 in Penjaskes viewed by 8441 persons

Asked by wiki @ 01/08/2021 in Penjaskes viewed by 6345 persons

Asked by wiki @ 29/07/2021 in Penjaskes viewed by 6317 persons

Asked by wiki @ 20/08/2021 in Penjaskes viewed by 5092 persons

Asked by wiki @ 29/07/2021 in Penjaskes viewed by 5060 persons

Asked by wiki @ 08/08/2021 in Penjaskes viewed by 4122 persons

Asked by wiki @ 02/08/2021 in Penjaskes viewed by 4082 persons

Asked by wiki @ 30/07/2021 in Penjaskes viewed by 3573 persons

Asked by wiki @ 02/08/2021 in Penjaskes viewed by 3517 persons

Asked by wiki @ 02/08/2021 in Penjaskes viewed by 3193 persons

Asked by wiki @ 10/08/2021 in Penjaskes viewed by 3164 persons

Asked by wiki @ 03/08/2021 in Penjaskes viewed by 3020 persons

Asked by wiki @ 09/08/2021 in Penjaskes viewed by 2771 persons

Asked by wiki @ 26/08/2021 in Penjaskes viewed by 2678 persons

Asked by wiki @ 29/07/2021 in Penjaskes viewed by 2636 persons

Thea Arnaiz Kamis, 10 Maret 2022 | 08:00 WIB

Contoh soal dan pembahasan tentang materi variasi dan kombinasi gerak pada gerak berirama. (Foto oleh ANTONI SHKRABA dari Pexels)

Bobo.id - Pada pembelajaran Semangat Berolahraga: Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan (PJOK) kelas 6 SD, pelajaran 7, tepatnya halaman 136, materinya adalah variasi dan kombinasi gerak pada gerak berirama.

Gerak berirama atau senam berirama ini berbeda dengan senam jenis lainnya.

Gerak berirama ini harus serasi dengan irama pengiring dan perlu banyak latihan, agar geraknya bisa serasi.

Selain itu, gerakan senam ini adalah hasil dari variasi dan kombinasi beberapa gerakan senam lainnya.

Berikut ini variasi dan kombinasi gerakannya. 

1. Variasi dan kombinasi ayunan satu lengan dan jalan: 

- Variasi ayunan satu lengan setinggi bahu dengan kombinasi jalan tempat. 

- Variasi ayunan satu lengan lurus ke atas dengan kombinasi jalan tempat. 

- Variasi dorongan satu lengan ke atas dengan kombinasi jalan tempat. 

Baca Juga: Hak dan Kewajiban yang Berhubungan dengan Penggunaan Energi, Materi Kelas 3 SD Tema 6

Page 2

~ Tugas Penjas✍️ Note» No. Ngasal​

~Tugas Penjas✍️ Note» No. Ngasal​

1Apa yang dimaksud dengan penyakit menular?2 Jelaskan masing-masing dua akibat buruk dari mengonsumsi rokok minuman keras dan napza?tolong jawab kak j … angan ngasal ybesok dikumpulkan ​

gerakan tangan dan kaki pada renang gaya dada harus......a. digerakkan bergantian b. digerakkan bersama-samac. tangan diputar bergantian d. kaki naik … dan turun bergantiantolong di jawab secepatnya kakak² ​

Jelaskan kehidupan soekarno hatta!

QuisTahun Berapa Piala Presiden Dibuat ?No Google ​

Pemain yang tertangkap lawan disebut ....Permainan bentengan di Yogyakarta disebut dengan nama ....Permainan bentengan dimulai dengan cara ....Alat ya … ng dipakai untuk bermain bentengan adalah ....Regu yang dinyatakan sebagai pemenang dalam bentengan adalah ....​

1. Ada dua dari 3 formasi standar dalam bola voli yang dikenal dengan formasi “4-2”, dan “5-1”, yang mana mengacu pada masing-masing jumlah hitters da … n setters. 4-2 adalah formasi yang paling dasar yang biasanya digunakan untuk pemula, sedangkan 5-1 untuk tingkat pemain yang lebih tinggi (ahli), sedangkan sisa formasi apakah yang belum terpakai dalam strategi…

sebutkan dua irama yang digunakan dalam gerakan senam ritmik......​

sebutkan 3 alat yang digunkan dalam senam ketangkasan.......​

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA