Apa yang kamu lakukan untuk mengembangkan kesenian tari daerah di lingkungan tempat tinggalmu

Jakarta -

Budaya daerah adalah budaya yang menggambarkan keadaan dan sifat di setiap daerah. Mengabaikannya bukan termasuk cara melestarikan budaya daerah di sekitar kita.

Pelestarian budaya merupakan upaya perlindungan dari kemusnahan atau kerusakan warisan budaya, seperti dikutip dari buku Kemenbudpar bertajuk "Kebijakan Pelestarian dan Pengembangan Kebudayaan".

Maksud dari melestarikan budaya adalah agar nilai-nilai luhur budaya, yang ada di dalam suatu tradisi dapat tetap dipertahankan, meskipun telah melalui proses perubahan bentuk budaya.

Dikutip dari buku "Langkah Mengembangkan Generasi Muda yang Berbudaya" karya Siti Nur Aidah, contoh dari macam-macam budaya daerah Indonesia adalah:

Rumah adat

Contohnya: Rumah Joglo berasal dari Jogja, Rumah Gadang dari Sumatera Barat, Rumah Lopo dari Nusa Tenggara Timur, dan lain sebagainya.

Tarian
Contohnya: Tari Kecak khas Bali, Tari Piring khas Minangkabau, Tari Tortor khas Batak, dan lain sebagainya.

Lagu-lagu
Contohnya: lagu kicir-kicir dari Jakarta dengan khas logat betawinya, lagu Apuse dari Papua, lagu Bubuy Bulan dari Jawa Barat, dan lain sebagainya.

Musik
Contohnya: Alat musik Gamelan dari Jawa, Gondang Batak, Suling dan Keroncong khas Sunda, dan lain sebagainya.

Pakaian Adat
Contohnya: Cele dari Maluku, Songket dari Lampung, Baju Bodo dari Makassar, dan lain sebagainya.

Secara umum permasalahan dalam bidang kebudayaan yang dihadapi bangsa Indonesia adalah, tentang bagaimana cara masyarakat Indonesia itu sendiri untuk memajukan dan melestarikan budayanya.

Salah satu bentuk transformasi atau perubahan bentuk budaya adalah kehadiran globalisasi. Pesatnya perkembangan globalisasi pada era ini, tidak bisa begitu saja kita hindari. Adanya globalisasi telah menawarkan gaya hidup yang konsumtif, yang bisa saja secara perlahan lahan akan menghilangkan nilai-nilai yang diajarkan dalam kearifan daerah bangsa.

Indonesia telah dikenal sebagai negara yang kaya akan budaya daerah atau lokalnya. Untuk itu, dengan banyaknya warisan budaya daerah yang dimiliki bangsa Indonesia, masyarakat kita wajib untuk melestarikan budaya daerah sekitarnya.

Cara-cara Melestarikan Budaya Daerah

Cara-cara yang bisa detikers lakukan untuk melestarikan budaya daerah sekitar kita, diantaranya:

  1. Memperhatikan dan mempelajari budaya daerah. Contohnya dengan mempelajari tarian dan juga alat musik daerah sekitarmu.
  2. Menggunakan pakaian adat, sesuai dengan acara-acara tertentu.
  3. Mempelajari dan memakai bahasa daerah di lingkungan keluarga.
  4. Mengadakan dan turut serta dalam kegiatan lomba/pentas seni di daerah sekitar

Cara Menghargai Keberagaman Budaya Daerah

Banyaknya budaya yang kita miliki tidak hanya cukup untuk dilestarikan, namun budaya daerah juga perlu kita hargai. Beberapa cara untuk menghargai keberagaman budaya di sekitar kita adalah:

  1. Tidak menjelek-jelekan atau menghina suku dan ras bangsa lain .
  2. Menghormati adat istiadat daerah lain.
  3. Senantiasa untuk mau mengenal adat istiadat dari berbagai budaya suku yang ada di Indonesia.

Nah, itu tadi beberapa cara yang bisa kita lakukan untuk melestarikan budaya daerah kita. Jangan lupa untuk selalu melestarikan budaya daerah kalian ya detikers!

Simak Video "Tanpa Seizin Mendagri, Pj Kepala Daerah Tak Boleh Ubah Aturan-Mutasi"



(pal/pal)

Citizen6, Jakarta Setiap tahunnya, 29 April diperingati sebagai Hari Tari Sedunia. Peringatan ini dimulai sejak tahun 1982, dengan tujuan untuk meningkatkan perhatian masyarakat akan seni tari. Terutama bagi orang-orang yang masih awam akan seni tari.

Perayaan ini diperkenalkan oleh International Dance Council (CID, Conseil International de la Danse). CID merupakan organisasi resmi yang memayungi berbagai seni tari di seluruh dunia. Setiap tahunnya, CID akan memberikan pengumuman di website resminya dan memberikan kesempatan tiap negara mempromosikan acara perayaan hari tari.

Namun, untuk berpartisipasi melestarikan dan memperkenalkan tarian kepada masyarakat tidak hanya dilakukan melalui acara besar. Anda pun bisa melakukannya dengan cara-cara ini:

1. Membuat pertunjukan

Anda memiliki kemampuan menari atau grup tari sendiri? Tidak ada salahnya untuk menampilkan tarian khas Indonesia di beberapa tempat publik. Seperti di taman atau lapangan terbuka. Sehingga banyak orang yang akan tertarik melihatnya dan menjadi tahu seni tari. Bisa saja ada orang yang tertarik untuk bergabung dengan Anda.

2. Mencari informasi seni tari

Anda merasa tidak memiliki bakat menari atau belum tahu seni tari? Mulailah melihat-lihat informasi tarian Indonesia dan dunia. Dengan mencari tahu, maka Anda pun akan lebih memahami makna suatu tarian. Sehingga seni tari akan memiliki arti sendiri bagi Anda.

3. Membagikan informasi kepada orang lain

Jika Anda penggemar seni tari atau baru mendapatkan informasi setelah melakukan pencarian, cobalah untuk membagikan ilmu yang Anda miliki. Dengan melakukan hal ini maka akan membantu menyebarkan pentingnya seni tari dalam melestarikan budaya.

4. Menampilkan karya yang berhubungan dengan seni tari

Anda tidak bisa menari namun memiliki kemampuan di bidang lain yang bersinggungan dengan tarian? Langsung saja pamerkan karya atau koleksi Anda. Misalnya Anda memiliki kemampuan dalam menggambar, tidak ada salahnya membuat gambar yang berhubungan dengan seni tari agar memperkenalkan tarian dengan cara berbeda. Bila Anda mengoleksi sesuatu yang berhubungan dengan tarian, seperti kostum atau foto pertunjukan, Anda bisa menunjukkannya kepada orang-orang.

Tidak sulitkan untuk berpartisipasi memperkenalkan seni tari? Jadi tunggu apa lagi, ayo bantu lestarikan seni tari Indonesia dengan caramu sendiri. Jangan lupa untuk selalu menyertakan informasi-informasi dasar mengenai seni tari mulai dari sejarah, ragamnya, dan betapa pentingnya seni ini untuk masyarakat.

Penulis:

Nabilah Rahmagitha

**Ingin berbagi informasi dari dan untuk kita di Citizen6? Caranya bisa dibaca di sini

Jawaban:

dengan cara membuka tempat tempat kesenian bidang tari seperti, Sanggar tari,tempat pelatihan menari dan lain lain.

dengan membuka sanggar tari atau tempat pelatihan,dengan begitu kita sudah turut membantu dalam melestarikan budaya indonesia.

Apa yang Dapat Kamu Lakukan untuk Melestarikan Tarian Daerah?

TRIBUNPADANG.COM - Apa yang dapat kamu lakukan untuk melestarikan tarian daerah?

Pertanyaan tersebut merupakan soal Tema 7 Kelas 4 SD/MI halaman 83 sampai 84, Pembelajaran 5 Subtema 2.

Subtema 2 berjudul Indahnya Keragaman Budaya Negeriku, Tema 7 berjudul Indahnya Keragaman di Negeriku.

Berikut pertanyaan dan kunci jawaban Tema 7 Kelas 4 halaman 83 - 84:

Apa yang dapat kamu lakukan untuk melestarikan tarian daerah?

Jawaban: 

- Membuat pertunjukan dengan menampilkan tarian khas Indonesia di beberapa tempat publik.

- Mencari informasi seni tari, dengan mencari tahu akan lebih memahami makna suatu tarian.

- Membagikan informasi kepada orang lain sehingga akan membantu menyebarkan pentingnya seni tari dalam melestarikan budaya.

- Menampilkan karya yang berhubungan dengan seni tari.

Materi jawaban di atas dilansir dari Halo Belajar, klik selengkapnya DI SINI.

Halaman selanjutnya arrow_forward

Sumber: Tribun Padang

ketika memegang pianika bentuk tangan kanan seperti memegang?​

alat yang digunakan untuk mengukur kecepatan tempo adalah​

Bagaimana cara menggambar cerita dengan menggunakan teknik basah​

Bantu kak plis mau kirim hari ini

5. Salah satu contoh ansambel besar adalah a. rabap pasir b. kesok_kesok c.gamelan d.sempelong​

Bahasa estetik yang ditafsirkan sebagai sampah artistik

bantu soal ini ajamakasih​

berikut bukan tokoh pelukis dekorativisme di indonesia adalah....

berikut yang bukan tokoh pelukis dekorativisme di indonesia adalah

tahap awal dalam penyelenggaraan kegiatan pameran adalah​

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA