Berapa kali memakai gel lidah buaya?

  1. Beranda
  2. Semua Grup
  3. Life
  4. Random Chat
  5. Bolehkah Memakai Masker Lidah Buaya Setiap Hari?

Berapa kali memakai gel lidah buaya?

Halo, Ma! Buat Mama yang hobi pakai masker lidah buaya simak yuk pembahasan hari ini karena aku akan memberi tahu jawaban dari bolehkah memakai masker lidah buaya setiap hari. 

Lidah buaya memang kerap dijadikan bahan produk kecantikan karena di dalamnya terdapat kandungan zat allicin dan antioksidan yang bisa menembus sekaligus mempercepat proses penyerapan nutrisi ke lapisan kulit dalam wajah. 

Nah menurut para ahli, masker lidah buaya aman-aman saja untuk digunakan setiap hari. Hal ini dikarenakan lidah buaya merupakan bahan alami yang tidak akan menimbulkan bahaya untuk kulit wajah. 

Masker satu ini juga dikatakan lebih efektif jika digunakan pada pagi dan malam hari sebelum tidur lho. 

Beberapa manfaat dari memakai masker lidah buaya di antaranya adalah sebagai berikut: 

  • Melembabkan kulit
  • Menghasilkan lebih banyak kolagen
  • Mencerahkan kulit wajah
  • Mengatasi jerawat dan bekasnya
  • Mengangkat sel-sel kulit mati
  • Mencegah terjadinya keriput.

Komentar

Reporter

Jumat, 13 November 2020 12:37 WIB

Berapa kali memakai gel lidah buaya?
Ilustrasi lidah buaya untuk kecantikan. Stylesamba.com


TEMPO.CO, Jakarta - Tanaman lidah buaya memiliki khasiat untuk kesehatan dan kecantikan. Kaum hawa biasanya menggunakan isi batang sebagai masker lidah buaya karena mengandung vitamin C dan vitamin E yang baik untuk kulit.

Mengutip laman Sehatq, lendir lidah buaya bermanfaat untuk mencerahkan, melembabkan wajah, menghilangkan bercak hitam setelah luka, hingga menghilangkan bekas jerawat. Lendir lidah buaya bisa diaplikasikan begitu saja ke wajah dan menjadi masker.

Supaya manfaatnya bertambah, kamu dapat mencampurkannya dengan minyak almond, bubuk kayu manis, madu, atau lemon. Berikut cara membuat masker lidah buaya dengan campuran bahan-bahan tadi:

  • Masker lidah buaya dan lemon
    Campurkan 2 sendok makan gel lidah buaya dengan seperempat sendok teh air perasan lemon. Jika ingin membuat lebh banyak, terapkan perbandingan 8 gel lidah buaya dan 1 lemon. Kandungan air lemon lebih sedikit guna mencegah kulit iritasi. Aduk campuran tersebut secara merata, lalu aplikasikan pada wajah.
  • Masker lidah buaya, madu, dan kayu manis
    Campurkan 1 sendok makan gel lidah buaya dengan 2 sendok makan madu hingga rata. Setelah itu, masukkan seperempat sendok makan kayu manis. Aduk lagi.

Berapa kali memakai gel lidah buaya?
Ilustrasi jus lidah buaya. shutterstock

Mengenai cara menggunakan masker lidah buaya, pastikan wajahmu dalam keadaan bersih. Bilas wajah dengan air hangat agar pori-pori kulit terbuka. Kemudian aplikasikan masker lidah buaya pada wajah secara merata.

Diamkan selama 5 - 10 menit. Setelah itu, bilas wajah sampai bersih. Keringkan dengan menepuk kulit lembut menggunakan handuk atau tisu. Untuk mendapatkan hasil optimal, gunakan masker lidah buaya setiap dua atau tiga hari sekali.

Apabila kamu memiliki jenis kulit yang sensitif, sebaiknya jangan langsung mengaplikasikan masker lidah buaya pada wajah. Coba dulu di bagian leher untuk mengetahui reaksinya. Jika terasa gatal, panas, atau muncul bercak merah, hentikan penggunaan masker ini.

Biasanya orang yang alergi terhadap bawang merah, bawang putih, dan bunga tulip cenderung alergi pula pada lidah buaya. Jangan pula mengaplikasikan masker pada kulit yang terluka.

SEHATQ






Rekomendasi Berita

3 Cara Memanfaatkan Hyaluronic Acid Selain untuk Wajah

13 jam lalu

Berapa kali memakai gel lidah buaya?
3 Cara Memanfaatkan Hyaluronic Acid Selain untuk Wajah

Hyaluronic acid lebih dari sekadar menghidrasi wajah-meskipun manfaat topikalnya tentu patut diperhatikan


Airlangga Cerita Titik Paling Gelap Covid-19: Tak Ada Obat, Masker pun Hilang

2 hari lalu

Berapa kali memakai gel lidah buaya?
Airlangga Cerita Titik Paling Gelap Covid-19: Tak Ada Obat, Masker pun Hilang

Airlangga Hartarto menceritakan pengalaman menangani pandemi covid-19 yang paling menegangkan.


Lupa Mencuci Wajah Sebelum Pakai Produk Perawatan Kulit Apa Efeknya?

3 hari lalu

Berapa kali memakai gel lidah buaya?
Lupa Mencuci Wajah Sebelum Pakai Produk Perawatan Kulit Apa Efeknya?

Jika tidak mencuci wajah sebelum menggunakan produk perawatan kulit, produk itu berada di atas lapisan produk lain


Penyebab Mata Kering saat Memakai Masker

4 hari lalu

Berapa kali memakai gel lidah buaya?
Penyebab Mata Kering saat Memakai Masker

Mata kering ketika memakai masker terjadi karena masalah aliran udara. Bagaimana cara mengatasinya?


Asal-usul Eyeshadow, Variasi Warna Dipengaruhi Tren

6 hari lalu

Berapa kali memakai gel lidah buaya?
Asal-usul Eyeshadow, Variasi Warna Dipengaruhi Tren

Eyeshadow atau perona mata salah satu kosmetik untuk merias wajah


7 Jenis Gaya Rambut Perempuan Undercut Pixie

6 hari lalu

Berapa kali memakai gel lidah buaya?
7 Jenis Gaya Rambut Perempuan Undercut Pixie

Ada banyak gaya rambut undercut pixie untuk perempuan


Cara Mengubah Wajah Menjadi Filter Anime di TikTok dan Snapchat

17 hari lalu

Berapa kali memakai gel lidah buaya?
Cara Mengubah Wajah Menjadi Filter Anime di TikTok dan Snapchat

Selain di TikTok, cara mengubah wajah menjadi filter anime ternyata juga bisa dilakukan di platform media sosial Snapchat.


3 Cara Mengurangi Lemak Wajah menurut Dokter dan Trainer

18 hari lalu

Berapa kali memakai gel lidah buaya?
3 Cara Mengurangi Lemak Wajah menurut Dokter dan Trainer

Diet dan olahraga adalah cara paling efektif mengurangi lemak wajah, menurut para profesional.


Trik 5 Detik Ini Dapat Mengurangi Kecemasan dan Meningkatkan Energi

21 hari lalu

Berapa kali memakai gel lidah buaya?
Trik 5 Detik Ini Dapat Mengurangi Kecemasan dan Meningkatkan Energi

Terapi dingin ini hanyalah salah satu cara untuk melawan kecemasan atau menurunnnya energi sore hari, tanpa kafein.


6 Penyebab Kulit Bertekstur

25 hari lalu

Berapa kali memakai gel lidah buaya?
6 Penyebab Kulit Bertekstur

Kulit bertekstur kondisi permukaan yang tidak merata


Apakah boleh menggunakan gel lidah buaya setiap hari?

Meski mampu melembapkan kulit, seorang dokter kulit dari Baylor College of Medicine mengungkapkan bahwa kandungan enzim pada tanaman lidah buaya dapat berfungsi sebagai eksfoliator. Itu artinya, Anda mungkin tidak dianjurkan untuk menggunakan masker gel lidah buaya setiap hari.

Berapa kali sehari memakai aloe vera gel?

Bersihkan wajah dua kali sehari dengan gel lidah buaya. Jika digunakan dengan benar, gel lidah buaya dapat menggantikan fungsi pembersih wajah dan pelembap. Oleskan lapisan gel secara tipis saja pada kulit di pagi dan sore hari. Bilas dengan air dingin dan keringkan wajah secara perlahan.

Kapan memakai gel lidah buaya untuk wajah?

Gunakan masker lidah buaya pada malam hari atau sebelum tidur. Gunakan masker setelah cuci muka dengan bersih, biarkan selama 20 menit. Bersihkan wajah dengan air hangat.

Berapa kali seminggu pemakaian lidah buaya?

Pemakaian masker lidah buaya pada wajah sebaiknya dilakukan tiga kali dalam seminggu.