Berikut adalah contoh-contoh kalimat laporan observasi yang objektif, kecuali

Contoh Soal Struktur isi teks laporan hasil observasiTeks observasi merupakan teks yang berasal dari hasil observasi atau pengamatan dan juga merupakan sebuah teks yang berisi penjabaran. Teks observasi termasuk jenis teks yang berisi penggambaran atau pendeskripsian sifat-sifat umum, ciri, atau bentuk. Contohnya seperti manusia, hewan, tumbuhan, berbagai jenis benda, dan termasuk juga berbagai peristiwa yang terjadi di lingkungan sekitar atau yang terjadi di seluruh alam semesta ini.

Beberapa Ciri dari Teks Observasi

Teks observasi memiliki ciri-ciri yang terdiri dari ciri-ciri umum teks dan ciri-ciri kebahasaan. Kedua ciri-ciri teks observasi tersebut adalah sebagai berikut.

Ciri umum teks observasi:1. Isi teks bersifat objektif dan tidak memihak.2. Harus ditulis berdasarkan fakta yang terjadi pada saat pengamatan dilakukan.3. Isi teks tidak mengandung hal-hal yang bersifat penyimpangan, dugaan-dugaan yang tidak tepat, atau juga pemihakan terhadap sesuatu.4. Teks observasi disajikan dalam bentuk yang menarik, tata bahasa yang baik, susunan teksnya logis, dan isi dari teks berbobot dan berkualitas.

5. Isi teks harus ditulis secara lengkap dan sempurna.

Ciri kebahasaan teks observasi:1. Kata kerja atau verba seperti duduk, memilih, dan menggunakan.2. Kata benda atau nomina seperti besi, hewan, dan buku.3. Frasa verbal seperti bisa digabungkan, sudah selesai, dan bisa dikelompokkan.4. Frasa nomina seperti ayam petelur dan orang lemah.5. Berbagai istilah atau kata yang umum digunakan pada satu bidang tertentu misalnya garpu tala dan destilasi.6. Kalimat yang hanya menggunakan satu verba atau disebut kalimat simpleks seperti “Doni meminjam banyak buku dari perpustakaan”.7. Kalimat yang menggunakan dua verba atau lebih yang disebut dengan kalimat kompleks seperti “Pengantar barang tersebut menaruh dan mencatat setiap barang di gudang”.8. Kata penghubung atau konjungsi seperti atau, dan, ketika.9. Persamaan kata atau sinonim seperti menjangkau = meraih.

10. Lawan kata atau antonim seperti peningkatan X penurunan.

Berikut adalah contoh-contoh kalimat laporan observasi yang objektif, kecuali

SOAL 1

Berikut adalah contoh-contoh kalimat laporan observasi yang objektif, kecuali ....

SOAL 2

Berikut contoh kalimat yang sesuai dengan ciri teks observasi, kecuali ....

SOAL 3

Perhatikan paragraf berikut!Indonesia merupakan sebuah negara kepulauan yang terdiri dari ribuan pulau. Setiap pulau di Indonesia memiliki beragam suku bangsa dan juga bahasa. Begitu juga dengan budaya yang dimilikinya. Ada banyak budaya dan tradisi dari setiap daerah dan pulau yang merupakan warisan berharga yang wajib untuk dijaga dan dilestarikan.

Paragraf tersebut termasuk ke dalam bentuk ... dari struktur teks laporan observasi.

SOAL 4

Para pekerja berhamburan keluar setelah mendengar sirine peringatan ... mereka sudah tidak memikirkan apakah ada barang mereka yang tertinggal di dalam pabrik tersebut.
Kata penghubung yang tepat untuk kalimat laporan observasi di atas adalah ....

SOAL 5

Para peneliti mulai meneliti, mengembangkan, dan segera mengumumkan tentang hasil temuan mereka yang dianggap sangat berharga dan bermanfaat untuk banyak orang. Penemuan tersebut berhubungan dengan bagaimana menjaga kesehatan jantung di tengah maraknya berbagai jenis makanan tidak sehat yang berpengaruh buruk untuk jantung.
Ide pokok paragraf di atas adalah ....

SOAL 6

Kalimat dari bagian teks laporan observasi di bawah ini yang memiliki tata bahasa yang baik adalah ....

SOAL 7

Di bawah ini yang termasuk contoh dari kalimat simpleks dalam sebuah teks laporan observasi adalah ....

SOAL 8

Kalimat di bawah ini yang menggunakan konjungsi dengan tepat adalah ....

SOAL 9

Kalimat di bawah ini merupakan bagian teks laporan observasi yang objektif, kecuali ....

SOAL 10

Perhatikan paragraf laporan observasi berikut!Permainan tradisional merupakan salah satu warisan berharga bangsa ini. Ada berbagai jenis permainan tradisional yang sebenarnya sangat menarik dan juga bermanfaat untuk melatih motorik anak. Di antaranya permainan congklak, galah asin, petak umpet, loncat tinggi, dan masih banyak lagi. Permainan tersebut memberikan kesempatan pada anak untuk banyak bergerak. Menurut saya, sudah saatnya kita menggalakkan kembali permainan tradisional ini.

Kalimat yang tidak sesuai dengan ciri umum teks laporan observasi dan tidak perlu ada dari paragraf di atas adalah ....

Tentang:

Artikel Terkait

You're Reading a Free Preview
Pages 6 to 11 are not shown in this preview.


Berikut adalah contoh-contoh kalimat laporan observasi yang objektif, kecuali

Ichsan15699 @Ichsan15699

October 2018 1 1K Report

Berikut adalah contoh-contoh kalimat laporan observasi yang objektif, kecuali ....
Pilih jawaban kamu dan mohon bantuannya ya...
A. Tomat bisa menjadi salah satu bahan masker wajah.
B. Sisi positif sebuah perlombaan adalah untuk belajar sportif dan memacu kreativitas.
C. Perpustakaan keliling memberikan kesempatan pada anak-anak di daerah terpencil untuk membaca buku.
D. Buah mangga memiliki kandungan berkhasiat untuk kesehatan otak.
E. Menurut saya, pihak pengelola minyak tersebut terlalu tergesa-gesa.


Berikut adalah contoh-contoh kalimat laporan observasi yang objektif, kecuali

bobfirjal D.buah mangga memiliki kandungan berkhasiat untuk kesehatan otak

3 votes Thanks 7

Berikut adalah contoh-contoh kalimat laporan observasi yang objektif, kecuali

Ichsan15699 Maaf, jawaban anda belum tepat. Laporan observasi yang objektif adalah laporang yang bersifat riil atau nyata. Bukan hanya sekedar pendapat atau opini belaka. Jadi, jawaban yang benar adalah E. Menurut saya, pihak pengelola minyak tersebut terlalu tergesa-gesa. Dari pernyataan tersebut, dapat kita ketahui bahwa itu adalah sebuah opini.

Berikut adalah contoh-contoh kalimat laporan observasi yang objektif, kecuali

bobfirjal ok makasih maaf atas kesalahan nya

Berikut adalah contoh-contoh kalimat laporan observasi yang objektif, kecuali

Ichsan15699 Iya, tidak apa-apa kok... Teman ㄟ(ツ)ㄏ

More Questions From This User See All


Berikut adalah contoh-contoh kalimat laporan observasi yang objektif, kecuali

Ichsan15699 November 2018 | 0 Replies

Titik (3, -2) terletak pada garis dengan persamaan ax + by = 19 dan titik (-1, 3) terletak pada garis dengan persamaan ax - by = 1. Nilai a dan b berturut-turut adalah... Tolong bantuannya ya,
Answer

Berikut adalah contoh-contoh kalimat laporan observasi yang objektif, kecuali

Ichsan15699 November 2018 | 0 Replies

Nilai x, y, dan z dari sistem persamaan x + y + z = 9, x + y - z = 15, dan 2x + 3y + z = 28 adalah ? Tolong bantuannya ya,
Answer

Berikut adalah contoh-contoh kalimat laporan observasi yang objektif, kecuali

Ichsan15699 November 2018 | 0 Replies

Soal 9 Tanaman terung memerlukan air cukup banyak. Namun demikian, tanaman ini tidak suka dengan tanah yang becek. Jika menanam terung dalam pot harus diperhatikan agar media tanamnya memiliki daya resap air yang tinggi. Sebaiknya media tanam dicampur pasir atau sekam. Kutipan tersebut membahas tentang.... Pilih jawaban kamu. 1. Tanaman terung 2. Manfaat pasir dan sekam 3. Media tanah yang disukai tanaman terung 4. Tanaman terung banyak menyerap air 5. Media tanam terung dalam pot Mohon bantuannya ya ! Terima kasih
Answer

Berikut adalah contoh-contoh kalimat laporan observasi yang objektif, kecuali

Ichsan15699 October 2018 | 0 Replies

Perhatikan paragraf berikut! Indonesia merupakan sebuah negara kepulauan yang terdiri dari ribuan pulau. Setiap pulau di Indonesia memiliki beragam suku bangsa dan juga bahasa. Begitu juga dengan budaya yang dimilikinya. Ada banyak budaya dan tradisi dari setiap daerah dan pulau yang merupakan warisan berharga yang wajib untuk dijaga dan dilestarikan. Paragraf tersebut termasuk ke dalam bentuk ... dari struktur teks laporan observasi. Pilih jawaban kamu dan mohon bantuannya ya... A. deskripsi B. pernyataan khusus C. pernyataan umum D. deduktif E. induktif
Answer

Berikut adalah contoh-contoh kalimat laporan observasi yang objektif, kecuali

Ichsan15699 October 2018 | 0 Replies

1. akar 175 : akar 7 =... A. 25 B. 15 C. 10 D. 5 2. 5 akar 2 x 3 akar 32 =... A. 15 B. 24 C. 40 D. 120 3. Bentuk sederhana dari 24 per(/) akar2 adalah... A. 1/12 akar 2 B. 1/2 akar 2 C. 12 akar 2 D. 24 akar 2 4. Bentuk sederhana dari -10/akar2 adalah... A. -2 akar 2 B. -5 akar 2 C. -8 akar 2 D. -1/2 akar 2 Langsung jawabannya saja ya... Tidak pakai caranya...
Answer

Berikut adalah contoh-contoh kalimat laporan observasi yang objektif, kecuali

Ichsan15699 October 2018 | 0 Replies

Hasil prmfaktoran dari 12x²- 27y² adalah... A. (3x - 9y) (4x + 3y) B. (2x + 9y) (6x - 3y) C. 3 (2x + 3y) (2x - 3y) D. 3 (4x - 3y) (x + 3y) Tolong bantuannya ya...
Answer

Berikut adalah contoh-contoh kalimat laporan observasi yang objektif, kecuali

Ichsan15699 October 2018 | 0 Replies

Diketahui deret aritmetika diketahui suku ketiga 11, dan suku keenam 23. Maka jumlah tujuh suku pertama dari deret tersebut adalah... A. 78 B. 87 C. 105 D. 171 Tolong pakai caranya ya...
Answer

Berikut adalah contoh-contoh kalimat laporan observasi yang objektif, kecuali

Ichsan15699 October 2018 | 0 Replies

Suku ke-12 dari barisan bilangan 512, 256, 128, 64, 32,... adalah... A. 1/16 B. 1/8 C. 1/4 D. 1/2 Tolong pakai caranya ya...
Answer

Berikut adalah contoh-contoh kalimat laporan observasi yang objektif, kecuali

Ichsan15699 September 2018 | 0 Replies

9 + 21 : (-3) - 20 : 2 + 3 adalah... Tolong pakai caranya ya...
Answer

Berikut adalah contoh-contoh kalimat laporan observasi yang objektif, kecuali

Ichsan15699 September 2018 | 0 Replies

Tolong pakai caranya ya...
Answer

Recommend Questions



085735576247 May 2021 | 0 Replies

buatlah cerpen bahasa indonesia 1 lembar? tolong bantu ya.


eesterchandra62 May 2021 | 0 Replies

Stepa disebut dalam berbagai nama, seperti pampa (amerika selatan), prairi (amerika serikat), puspa (hongaria), dan veld (amerika selatan) Kata dari bahasa asing yg tidak mengalami penyesuaian yaitu... A. Stepa B. Pompa C. Prairi D. Veld


Asysyifa28 May 2021 | 0 Replies

Heat dalam bahasa indonesia adalah


nadiah241 May 2021 | 0 Replies

hujan malaikat yang dapat berubah wujud seperti sahabat Rasulullah Shallallahu alaihi wasallam yang bernama Dihyah al-kalbi adalah malaikat


sanaya4 May 2021 | 0 Replies

contoh surat pribadi kepada orang tua ( minta dikirim uang untuk biaya sekolah )


nandaputriaisyah May 2021 | 0 Replies

Apa tujuan teks laporan hasil observasi


fazriilyas521ovcima May 2021 | 0 Replies

Tolongin saya dong. Semoga dapet poin ama pahala


fauzanmuzaki May 2021 | 0 Replies

bhs 2 doang plizzzzz point10


Pengguna Brainly May 2021 | 0 Replies

Apa bahasa arabnya... 7. Selimut itu di atas tempat tidur Teman teman yang menjawab pertanyaan ini aku follow. Jangan lupa jawabnya pakai tulisan arab!


Pengguna Brainly May 2021 | 0 Replies

Tulis nganggo aksara Jawa pitakonan iki kanthi trep! 1. GUSTI ALLAH 2. Sururi Akhmad 3. Universitas Indonesia