Cara membuat media pembelajaran dengan Canva

Cara membuat presentasi di Canva – Presentasi adalah hal yang paling penting dilakukan oleh guru dalam pembelajaran. Presentasi tidak lagi hanya dengan berbicara dan berpaku pada buku saja, namun guru dapat menambahkan gambar dan video dalam menyampaikan materi pelajaran, yakni menggunakan aplikasi Canva.

Canva ialah platform berbentuk aplikasi dan web untuk membuat desain. Menggunakan aplikasi Canva, guru dapat membuat presentasi lebih menarik dan interaktif, sehingga siswa akan lebih semangat dalam belajar. Canva sangat mudah digunakan oleh siapapun tanpa perlu tingkat kemahiran tertentu. Canva menyediakan berbagai macam elemen desain dan template presentasi yang menarik. Tidak perlu khawatir, banyak desain yang ditawarkan secara gratis oleh Canva yang bisa dimanfaatkan oleh guru.

Adapula versi premium dari aplikasi Canva, yang tentu saja desainnya lebih menarik, baik itu template, elemen desain, maupun yang lainnya. Jadi, bagaimana membuat presentasi di aplikasi Canva? Yuk, simak caranya sebagai berikut:

Cara Membuat Presentasi  di Canva yang Menarik

Membuat desain dapat melalui smartphone ataupun laptop. Berikut panduan lengkapnya.

#1. Unduh atau Kunjungi Situs Canva

Cara membuat media pembelajaran dengan Canva

Pertama, unduh aplikasi atau mengunjungi situs Canva. Bagi pengguna android bisa mengunduhnya melalui aplikasi Playstore. Apabila ingin menyingkat waktu guru bisa membuka situsnya melalui browser yang ada pada hp ataupun laptop.

#2. Mendaftar Akun

Cara membuat media pembelajaran dengan Canva

Sukses mengunduh atau mengunjungi aplikasi, selanjutnya guru terlebih dahulu membuat akun agar bisa mengaskes Canva dengan maksimal. Guru hanya perlu menyiapkan email dan password, lalu mengisi data-data yang pada platform. Ikuti saja rangkaian prosesnya sampai akhir.

#3. Buka Halaman Dashboard

Cara membuat media pembelajaran dengan Canva

Jika berhasil membuat akun, tampilan dashboard akan muncul. Dashboard merupakan tampilan awal yang berisi menu-menu Canva. Kemudia guru bisa memanfaatkan menu-menu tersebut sesuai kebutuhan. Untuk kali ini yaitu pembuatan Powerpoint.

#4. Memilih Template

1. Pada bagian dashboard klik menu +, kemudian pilih presentation.

Cara membuat media pembelajaran dengan Canva

2. Setelah itu, akan muncul beberapa template. Guru bisa memilih template gratis yang tersedia, tandanya yaitu tidak ada lambang mahkota di bagian bawah.

Cara membuat media pembelajaran dengan Canva

3. Selanjutnya jika sudah menemukan tema sesuai keinginan, klik template tersebut kemudian pilih “terapkan semua halaman”. Maka akan muncul semua template yang akan digunakan.

Cara membuat media pembelajaran dengan Canva

#5. Mengedit Template

Setelah berhasil menerapkan tema, maka saatnya untuk mengedit isi dari template tersebut. Guru bisa menyesuaiakan isi template dengan materi pembelajaran. Guru dapat mengubah huruf, ukuran, jenis, bahkan bentuk dari desain template tersebut.

Cara membuat media pembelajaran dengan Canva

#6. Menyimpan Hasil PPT

Jangan sampai salah menyimpan hasil PPT dengan format PNG/PDF atau yang lainnya. Pastikan menyimpan desain dengan format pptx atau Microsoft PowerPoint.

1. Klik menu “bagikan”, lalu pilih sub menu “lainnya”

Cara membuat media pembelajaran dengan Canva

2. Selanjutnya, scroll sampai menemukan ikon PowerPoint. Jangan sampai salah menyimpan format dalam bentuk JPG/PNG/PDF atau yang lainnya.

Cara membuat media pembelajaran dengan Canva

3. Terakhir, klik “unduh” pada layar. Selesai.

Cara membuat media pembelajaran dengan Canva

Nah, itu dia cara membuat presentasi melalui  Canva. Fitur-fitur yang ada pada Canva sangat banyak dan menarik, sehingga guru dapat dengan leluasa memilih desain dan template presentasi. Selain itu, guru juga dapat mengaskes Canva secara gratis menggunakan android ataupun laptop. Jadi, tidak ada alasan lagi untuk tidak mencobanya, dan memberikan pembelajaran yang bervariasi kepada siswa.

Namun, apakah Anda masih kebingungan mengenai pembuatan presentasi di Canva? Dan ingin membuat presentasi yang lebih menarik dan interaktif?

e-Guru.id menyelanggarakan Pelatihan Bersertifikat 32 JP Mengembangkan Dimensi Kreatif dan Gotong Royong Pada Peserta Didik Melalui Presentasi Interaktif dengan Canva

Segera datarkan diri Anda untuk mempelajari selengkapnya tentang pembuatan presentasi interaktif dengan Canva!

Cara membuat media pembelajaran dengan Canva

Silahkan mendaftar pada link beriktu ini :DAFTAR PELATIHAN PEMBUATAN PRESENTASI INTERAKTIF DENGAN CANVA

Anda berkat mendapatkan Fasiliats dan Bonus latihan secara lengkap!

(nna/rtq)

Apakah Canva termasuk media pembelajaran?

Guru serta peserta didik dapat memanfaatkan media pembelajaran berbasis teknologi salah satunya ialah aplikasi Canva.

Bagaimana cara membuat media pembelajaran?

4. STRATEGI MEMBUAT MEDIA PEMBELAJARAN.
TENTUKAN JENIS MULTIMEDIA PEMBELAJARAN. ... .
TENTUKAN TEMA MATERI AJAR. ... .
SUSUN ALUR CERITA (STORYBOARD).
MULAI BUAT SEKARANG JUGA! ... .
GUNAKAN TEKNIK ATM. ... .
TETAPKAN TARGET. ... .
INGAT TERUS TIGA RESEP DARI SUCCESS STORY..

Apa itu pembelajaran Canva?

Apa itu Canva untuk Pendidikan? Canva untuk Pendidikan adalah fitur tambahan untuk pembelajaran dari Canva, yang interaktif, pembelajaran menyeluruh, dan proses pembelajaran bisa dilakukan secara virtual.

Bagaimana cara menggunakan Canva?

Selain di laptop atau PC kamu juga bisa menggunakan Canva di HP Android ataupun Iphone..
Buka aplikasi Canva di HP-mu..
Log in dengan akunmu..
Buat desain dengan mengeklik ikon +..
Pilih jenis dokumen yang ingin kamu desain..
Masukkan gambar dan elemen yang sesuai..