Cara mengganti wallpaper hp yang tidak bisa Diganti

September 14, 2022 2 min read

Cara mengganti wallpaper hp yang tidak bisa Diganti

Blogdimas.id – Wallpaper layar kunci tidak bisa diganti pada Hp Android baik itu merek Xiaomi, Oppo, Vivo, Samsung, Huawei, Realme, Infinix dan brand smartphone lainnya menjadi masalah yang umum terjadi.

Seperti yang kita tahu bahwa smartphone pasti tidak lepas dengan wallpaper layar kunci dan layar utama. Dimana wallpaper pada Hp ini menjadi sebuah gambar background utama yang sering pengguna lihat.

Cara mengganti wallpaper hp yang tidak bisa Diganti

Umumnya wallpaper bisa diganti dengan sesuka hati. Bahkan beberapa smartphone seperti Xiaomi, Oppo, Vivo dan merek lainnya menyediakan wallpaper-wallpaper menarik pada bagian tema.

Baca Juga : Kenapa MiChat Tidak Bisa Login

Sehingga pengguna bisa mengganti wallpaper layar kunci sesuka hati sesuai keinginan. Karena memang banyak pengguna yang pastinya suka mengganti-ganti wallpaper di layar kunci atau layar utama di Hp Android.

Namun ada beberapa masalah bagi sebagian pengguna karena wallpaper layar kunci tidak bisa diganti pada Hp Android. Hal ini membuat beberapa pengguna mengeluhkan wallpaper yang tidak bisa diganti-ganti walau sudah mencoba beberapa kali.

Terlebih masalah wallpaper tidak bisa diganti ini sering terjadi pada wallpaper layar kunci yang tidak bisa diganti. Tentu pada masalah ini ada beberapa opsi untuk wallpaper layar kunci tidak bisa diganti Hp Android.

Cara Mengatasi Wallpaper Layar Kunci Tidak Bisa Diganti Hp Android

Jika sobat saat ini mengalami masalah wallpaper layar kunci tidak bisa diganti, Maka bisa coba beberapa cara berikut ini untuk mengatasinya.

Restart Perangkat

Kemungkinan penyebab wallpaper layar kunci tidak bisa diganti pada Hp Android dikarenakan error pada sistem. Sehingga solusi termudah yaitu refresh perangkat dengan cara restart.

Coba bisa lakukan proses restart di smartphone dan tunggu proses restart hingga selesai. Dengan begitu smartphone bisa refresh dan tes ulang apakah sudah bisa ganti wallpaper layar kunci atau belum.

Cek File Wallpaper

File wallpaper yang rusak bisa jadi penyebab kenapa sobat tidak bisa ganti wallpaper pada Hp Android. Jika file wallpaper benar rusak dan tidak bisa dibuka. Maka solusi termudah untuk masalah ini yaitu dengan ganti file wallpaper lainnya.

Aplikasi Tema Bermasalah

Jika sobat mengalami masalah wallpaper layar kunci tidak bisa diganti, Kemungkinan hal ini dikarenakan aplikasi tema yang bermasalah. Sehingga solusinya bisa dengan memperbarui versi aplikasi tema yang digunakan.

Ganti Wallpaper Melalui Galeri

Jika sobat mengganti wallpaper layar kunci melalui aplikasi tema bawaan dan tidak bisa diganti. Maka sobat bisa coba dengan mengganti wallpaper layar kunci melalui galeri langsung. Sehingga sobat perlu mengunduh wallpaper ke galeri dan kemudian ganti wallpaper layar kunci melalui galeri langsung.

Update Versi Software Perangkat

Kemungkinan penyebab wallpaper layar kunci tidak bisa diganti pada Hp Android dikarenakan bug pada software perangkat. Sehingga hal ini menyebabkan kegagalan terus ketika pengguna mengganti wallpaper pada layar kunci Hp Android.

Sehingga solusinya bisa dengan memperbarui versi software ke versi terbaru. Hal ini tentu untuk menghindari bug atau agar tidak terkena bug pada versi tersebut.

Reset Data Dan Kembalikan Pengaturan Ke Setelan Pabrik

Cara satu ini merupakan salah satu cara terakhir namun penuh resiko. Dimana caranya yaitu dengan mengembalikan pengaturan ke setelan pabrik. Tentu hal ini bisa jadi cara efektif untuk masalah ini. Tapi beresiko semua data Hp hilang jika tidak dibackup. Namun jika berani beresiko maka jangan lupa melakukan backup sebelum menggunakan cara ini.

Menggunakan Aplikasi Launcher

Cara berikutnya untuk mengatasi wallpaper layar kunci tidak bisa diganti yaitu dengan menggunakan aplikasi launcher. Dengan launcher maka tema di smartphone sobat akan berubah mengikuti launcher dan tentu tema juga bisa dirubah. Sobat bisa menemukan banyak sekali launcher di Play Store.

Akhir Kata

Itulah beberapa cara untuk mengatasi wallpaper layar kunci tidak bisa diganti Hp Android. Silahkan sobat coba beberapa cara di atas sebagai solusi akan masalah ini. Sekian dari blogdimas.id dan terimakasih telah membaca.

Cara mengganti wallpaper hp yang tidak bisa Diganti

admin Follow Sebenarnya suka dia, Berhubung dia suka sama yang lain jadi menulis tutorial di blogdimas saja.

  • #Hp
  • #Tutorial
  • #Wallpaper

Kenapa wallpaper di hp tidak bisa diganti?

Ada 2 faktor penyebab yang paling umum terjadi yaitu karena file corrupt dan yang kedua karena ukuran file terlalu besar. Jika file corrupt file tidak akan bisa dibuka dan jika terlalu besar sistem akan terbebani dengan wallpaper tersebut.

Bagaimana cara mengganti wallpaper layar kunci?

Langkah-langkah Cara Mengganti Gambar Wallpaper Kunci Layar.
Buka “Setelan” atau “Settings”..
Tekan “Tampilan” atau “Display”..
Tekan “Wallpaper” dan kemudian akan muncul beberapa pilihan. ... .
Pilihlah gambar untuk latar belakang sesuai keinginan dan aturlah posisi agar sesuai dengan ukuran layar ponsel..

Aplikasi apa yang bisa ganti wallpaper?

Mau coba berbagai aplikasi yang mudah digunakan baik secara online maupun offline? Simak berikut ulasan dari Carisinyal..
Cut Cut - CutOut & Photo Background Editor. ... .
2. Emoji Background Changer. ... .
3. LightX. ... .
4. Change Background of Photos. ... .
PicsKit Photo Editor. ... .
6. Ultimate Background Eraser. ... .
7. Pic Layer..

Apakah wallpaper hp bisa ganti sendiri?

Anda mau tahu cara termudah agar wallpaper ganti otomatis di ponsel Android? Gunakan saja aplikasi Auto Wallpaper Changer. Aplikasi ini mampu mengubah latar belakang gambar menggunakan hasil foto di ponsel Anda sendiri. Anda dapat memotong gambar sesuai dimensi ponsel dan menjadikannya wallpaper.