Dalam negosiasi isi yang memuat tentang pengenalan diri serta salam dan sapa terdapat dalam

  • 1. Suatu wujud interaksi sosial yang berfungsi untuk mendapatakan penyelesaian bersama di antara pihak-pihak yang terlibat. Pernyataan tersebut merupakan pengertian dari....

A] argumentasiB] eksplanasiC] deskripsiD] negosiasiE] narasi

  • 2. Salah satu tujuan dari pembuatan teks negosiasi adalah....

A] menghindari pertikaian antar perorangan.B] menegakkan keadilan.C] melawan pihak yang kalahD] mengurangi atau menghilangkan perbedaan dan pertentangan antar pihak.

  • 3. Teks negosiasi juga bisa disebut sebagai teks yang didalamnya berisi proses untuk mencapai suatu perjanjian atau kesepakatan antara....

A] kedua belah pihakB] pembelian dan penjualanC] peroranganD] kelompok

  • 4. Kedua belah pihak yang bersangkutan didalam negosiasi memiliki ..... untuk menentukan kesepakatan atau hasil akhir.

A] tanggung jawabB] kewajibanC] hak yang samaD] wewenang

  • 5. Hasil akhir atau penyelesaian negosiasi memerlukan adanya.... yang pasti antar kedua belah pihak.

A] perjanjianB] persetujuanC] kesepakatanD] pertentangan

  • 6. Untuk memperoleh jalan keluar berupa kesepakatan antara pihak-pihak yang berkepentingan. Pernyataan tersebut merupakan salah satu.... dari teks negosiasi.

A] karakteristikB] tujuanC] manfaatD] fungsiE] ciri-ciri

  • 7. Berikut ini termasuk ciri-ciri dari teks negosiasi jika dilihat berdasarkan isinya, kecuali....

A] negosiasi bertujuan praktis.B] tiap-tiap pihak yang bernegosiasi memperjuangkan kepentingan masing-masing.C] negosiasi dapat menimbulkan perpecahan antara kedua belah pihak.D] negosiasi menghasilkan kesepakatan, baik kedua belah pihak saling sepakat atau kedua belah pihak sepakat untuk tidak sepakat.

  • 8. Negosiasi bertujuan praktis, artinya mencapai kesepakatan yang dapat diterima oleh....

A] siapa sajaB] khalayakC] kedua belah pihakD] masyarakat

  • 9. Salah satu yang harus ada dalam teks negosiasi adalah bagian....

A] pembukaB] nama lengkapC] identitasD] alamat

  • 10. Pada bagian pembuka teks negosiasi biasanya berisi pengenalan diri serta salam dan sapa yang bertujuan sebagai....

A] pelengkap teksB] pembukaanC] pengiring topikD] mengenalkan diri

  • 11. Bagian isi dalam teks negosiasi terdiri atas .... serta tawar-menawar dan penyelesaian masalah

A] penyampaian materiB] kalimat pembukaC] paragraf pembukaD] kata sapa

  • 12. Bagian yang berisi negosiasi hingga tercapai kesepakatan atau perjanjian. Pernyataan tersebut terdapat pada bagian....

A] penutupB] pembukaC] penyampaian materiD] tawar menawar dan penyelesaian masalah

  • 13. Bagian terakhir dalam teks negosiasi akan biasanya berisi tentang basa-basi yang memiliki arti, seperti ucapan terima kasih dan sebagainya. Bagian yang dimaksud adalah....

A] tawar menawarB] pembukaC] penyampaian materiD] penutup

  • 14. Selain memprhatikan struktur, dalam membuat teks negosiasi juga harus memperhatikan kaidah....

A] penulisanB] penyusun kataC] kebahasaannyaD] keterampilan menulis

  • 15. Perhatikan kutipan teks negosiasi berikut! Pengusaha: Langsung saja, saya keberatan atas aksi mogok yang kalian lakukan! Perusahaan bisa merugi kalau karyawan terus-terusan mogok begini! Karyawan: Aksi yang kami lakukan bukan tanpa alasan, pak! Pengusaha: Alasan apa? Karyawan: Kami meminta kanaikan upah, pak! Hari ini harga kebutuhan pokok semakin meningkat, sementara penghasilan kami tetap! Topik yang tepat untuk teks negosiasi tersebut adalah....

A] kemarahan karyawan terhadap pengusaha.B] keinginan karyawan untuk berdiskusi dengan pengusaha tentang kenaikan upah.C] teks negosiasi antara perwakilan karyawan dan pengusaha.D] kekesalan karyawan terhadap kenaikan upah.

  • 16. Kalimat berikut yang termasuk bagian isi dari teks negosiasi adalah

A] karyawan: saya mewakili karyawan lain ingin menyampaikan aspirasi kami kepada Bapak. Pengusaha: ya, silakan.B] karyawan: Saya meminta komitmennya, Pak! Pengusaha: Iya saya janji, minimal 7 persen, akan diusahakan goal. Nanti perwakilan kalian akan kami libatkan dalam rapat direksi.C] karyawan: selamat siang, pak! Pengusaha: Sian. Ada yang bisa saya bantu?D] pengusaha: Alasan apa? Karyawan: kami meminta kenaikan upah, karna kebuhan pokok semakin meningkat, sementara penghasilan kami tetap!

  • 17. Berikut ini kaidah teks negosiasi yang baik, kecuali....

A] Menjelaskan pendapat orang lain.B] Tidak menyajikan lebih dari tiga argumen dalam satu waktu.C] Bangun argumen secara logis, rapat, mengikat, dan hati-hati.D] Mulai dengan argumen yang paling kuat dan didukung dengan fakta.

  • 18. Berikut ini termasuk sturktur teks negosiasi secara kompleks, kecuali....

A] penawaranB] orientasiC] permintaanD] pemanfaatan

  • 19. struktur yang pertama kali muncul dan menjadi pembuka dari percakapan sebuah negosiasi. Pernyataan tersebut merupakan bagian dari struktur kompleks teks negosiasi berupa....

A] orientasiB] persetujuanC] permintaanD] pembelian

  • 20. Bagian teks negosiasi yang berisikan pernyataan mengenai barang atau masalah yang sedang dihadapi adalah....

A] penawaranB] interaksiC] uraianD] permintaan

  • 21. Terjadinya interaksi berdasarkan kesepakatan yang telah disetujui bersama. Dalam teks negosiasi, pernyataan tersebut terjadi pada bagian....

A] pembelianB] penawaranC] pemenuhanD] persetujuan

  • 22. Dalam teks negosiasi, bagian pemenuhan biasanya memberitahukan tentang barang atau permasalahan agar lawan intraksi menjadi lebih paham. Bagian ini juga menjelaskan serta menjawab pertanya dari

A] pembeliB] permintaan yang telah diajukanC] permintaanD] pedagang

  • 23. Kegiatan yang dilakukan untuk mempeebaiki teks yang telah ada. Pernyataan tersebut merupakan pengertian dari....

A] mengabtraksi teksB] mengeritik teksC] menelaah teksD] mengevaluasi teks

  • 24. Teks negosiasi berikut yang termasuk bagian persetujuan adalah....

A] Anak: Baiklah, Pak! Saya beli bukunya. Penjaga: ini bukunya.B] Anak: Ini uangnya pas ya pak, terima kasih sudah mau membatu saya. Penjaga: iya, sama-sama. Terima kasih juga sudah membeli buku di toko saya.C] Anak: Tapi uang saya hanya Rp50.000,00. Penjaga: Begini saja, saya akan berikan bku ini seharga Rp.50.000,00. Bagaimana?D] Anak: Uang sya tidak cukup, bagaimana kalo Rp.48.000,00 Saja? Penjaga: itu terlalu murah, bagimana kalau Rp.55.000,00 saja?

  • 25. Bagian orientasi pada teks berikut adalah....

A] pembeli: 450 ribu boleh, pak? Penjual: Wah, maaf mas, harga pasnya 700 ribu, mas. Itu sudah diskon 10%.B] pembeli: Kalau yang ini boleh saya tawar, pak? Penjual: Ooh, boleh mas, memangnya mau ditawar berapa?C] pembeli: Selamat siang, Pak. Penjual: Selamat siang kembali. Maaf ada yang bisa saya bantu?D] pembeli: Saya ingin beli jaket. Penjual: Wah, ada mas, silakan tinggal pilih saja yang paling cocok.

  • 26. Pada dasarnya, menulis menulis kerangka sebuah debat tidak jauh berbeda dengan kerangka dasar jurnal atau pidato. Namun, dalam membuat kerangka debat harus .... dengan baik.

A] terencanaB] terlihatC] teramatiD] terstruktur

  • 27. Salah satu bentuk perdebatan yang banyak digunakan. Pada paruh waktu pertama perdebatan, setiap tim memiliki dua segmen untuk menyajikan argumen. Hal tersebut merupakan pengertian debat...

A] antartimB] formalC] bebasD] publik

  • 28. Dalam kegiatan debat, kita diberi kesepakatan untuk menyampaikan pendapat atau snggahan yang ditujukan pada....

A] lawan debatB] narasumberC] penengahD] moderator

  • 29. Pentingnya membuat kerangka [bagan] untuk sebuah acara perdebatan merupakan salah satu kewajiaban seseorang .... sebelum melakukan debat.

A] narasumberB] lawan debatC] tim debatD] moderator

  • 30. Dalam kegiatan debat, moderator layaknya seorang wasit dalam pertandingan. Untuk itu, moderator yang dipilih harus....

A] membuat suasana memanasB] netral atau tidak memihak salah satu peserta debatC] memihak salah satu pesertaD] baik

  • 31. Buatlah pantun tentang Covid-19

  • 32. Buatlah teks negosiasi dengan tema Covid-19

Video yang berhubungan

  1. Kesepakatan
  2. Penutup
  3. Kesimpulan
  4. Pembuka

Kunci jawabannya adalah: D. Pembuka.

Dilansir dari ensiklopedia pendidikan, dalam teks negosiasi, isi yang memuat tentang pengenalan diri serta salam dan sapa terdapat dalam pembuka.

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA