Derajat atau kedudukan kamera terhadap objek dalam fotografi disebut dengan

Jawaban:

Jawaban. Angle atau sudut pandang merupakan rentang sudut perspektif yang terekam oleh kamera, begitulah prinsip dalam fotografi

Penjelasan:

dan macam macam sudut nya

1. Eye Level

Mulai dari sudut yang paling dasar, yaitu eye level. Sesuai dengan namanya, sudut ini memang mengambil gambar dari sudut pandang yang sama dengan mata dari objek gambar. Ketinggian serta ukuran objek akan telihat sama dengan subjek oleh karena itu sudut ini juga disebut dengan sudut normal.

2. Frog Eye

Pada sudut ini memang mengambil gambar dengan posisi kamera yang sejajar dengan bagian alas atau bawah objek. Hasil gambar yang dihasilkan akan terlihat menjadi besar atau memiliki kesan yang kokoh atau agung dan subjek pengambil gambar menjadi kecil.

3. High Angle

Sudut dari pengambilan gambar ini berada pada posisi yang lebih tinggi dari objek gambar. Sehingga, objek gambar akan terlihat lebih kecil. Kesan yang dihasilkan dari sudut ini adalah dramatis dan terkesan intimidatif.

4. Low Angle

Merupakan cara pengambilan gambar dengan memanfaatkan sudut bagian bawah objek yang memberikan kesan objek membesar.

5. Bird Eye

Sudut pengambilan gambar ini memposisikan juru kamera berada pada posisi yang sangat tinggi, seakan-akan merupakan sudut pandang dari burung yang sedang terbang di angkasa. Gambar yang dihasilkan akan menampakkan lingkungan sekitar secara lebih luas dan seluruh benda-benda yang ada di sekitar objek juga akan tampak namun berukuran sangat kecil.

3 dari 5 halaman

Macam-Macam Sudut Pengambilan Gambar yang Memberi Makna

Hobi fotografi

Perbesar

Tanpa disadari, fotografi menjadi salah satu self healing di mana seseorang dapat mengekspresikan perasaannya lewat sebuah gambar yang dibidiknya.

6. One Shot

Sudut ini cenderung mengambil seluruh objek, namun fokus dari kamera hanya pada satu objek saja. Sudut ini bertujuan untuk menampilkan satu objek saja, tidak lebih maupun kurang.

7. Two Shot

Sudut ini lebih luas dibandingkan one shoot. Two shoot menampilkan adegan dua objek yang sedang melakukan percakapan.

8. Long Shot

Long shot merupakan sudut pengambilan gambar dengan ukuran yang pas atau mudahnya semua objek akan terlihat seluruhnya dalam satu frame.

9. Medium Long Shot

Medium long shot hanya mengambil beberapa bagian dari objek. Contohnya, jika objek tersebut adalah manusia, maka yang diambil hanya dari bagian atas rambut hingga lutut saja atau bisa juga pada area atas rambut hingga bagian perut.

10. Medium Shot

Sudut pengambilan gambar ini hampir sama dengan medium long shot. Namun, ruang lingkupya lebih terbatas, tidak seperti medium long shot yang lingkupnya luas, lingkup dari sudut medium shot ada pada bagian atas rambut hingga bagian perut.

4 dari 5 halaman

Macam-Macam Sudut Pengambilan Gambar yang Paling Umum

Jenis-Jenis Fotografi (sumber: Pixabay)

Perbesar

Jenis-Jenis Fotografi (sumber: Pixabay)

11. Close Up

Sudut close up adalah sudut yang akan menampilkan objek secara khusus. Biasanya, dengan menggunakan sudut ini makna dari sebuah gambar akan lebih mudah tersampaikan.

12. Medium Close Up

Sudut ini bertujuan untuk mempertegas gambaran profil seseorang. Biasanya gambar yang di ambil dari bagian atas rambut hingga dada. Biasanya bisa ditemukan pada pas foto.

13. Big Close Up

Selanjutnya, sudut ini digunakan untuk menunjukan ekspresi dari objek gambar. Penggunaan sudut ini bertujuan agar objek terlihat lebih jelas. Bagian yang terambil yaitu dari atas kepala hingga dagu.

14. Extreme Close Up

Pada sudut extreme close up adalah sudut yang digunakan untuk mengambil objek-objek dengan menampilkan detailnya, seperti bagian mata, benda kecil, atau bunga. Sudut ini yang digunakan untuk benar benar menunjukan sisi yang di inginkan.

5 dari 5 halaman

Macam-Macam Sudut Pengambilan Gambar agar Semakin Menarik

Tokopedia 1

Perbesar

Ilustrasi backpacker menggunakan kamera digital

15. Slanted

Sudut pengambilan gambar ini menggunakan sudut yang tidak terlalu cenderung dari depan atau dari samping objek. Sudut ini lebih fokus mengambil sudut 45 derajat dari objek. Dan biasanya objek lainnya akan ikut masuk kedalam hasil gambar.

16. Over Shoulder

Sudut pengambilan gambar ini berada pada posisi belakang bahu. Memang, tujuan penggunaan sudut ini untuk memberi kesan seakan-akan objek sedang berbincang atau sedang melihat sesuatu. Bagi yang menonton gambar dari sudut ini, seakan-akan merasa jika kita juga menjadi bagian dari objek.

17. Full Shot

Full shot merupakan jenis sudut pengambilan gambar yang memperlihatkan keseluruhan bagian objek secara utuh dari atas hingga kebawah. Sudut ini akan membuat sisi dari latar belakang menjadi terlihat luas.

18. Group Shoot

Sudut ini merupakan jenis sudut pengambilan gambar yang mengambil objek berupa sekumpulan orang. Biasanya sudut ini dapat ditemui pada jenis foto-foto keluarga dan foto dengan banyak orang dalam satu frame.

Angle dalam fotografi adalah sudut pengambilan foto yang menekankan posisi kamera pada situasi tertentu dalam membidik objek. Angle ini akan menciptakan foto-foto yang berbeda. Bila sebuah objek lebih menarik jika difoto dengan low angle, belum tentu akan menarik jika dipotret dengan angle lainnya. Ada 5 macam sudut pengambilan gambar (angle) yang umum digunakan dalam fotografi, yaitu:

Derajat atau kedudukan kamera terhadap objek dalam fotografi disebut dengan

Sudut pandang ini adalah sudut pandang atau angle yang umum digunakan. Pada angle ini lensa kamera dibidik sejajar dengan tinggi objek. Posisi dan arah kamera memandang objek yang akan dipotret layaknya mata kita melihat objek secara biasa. Pengambilan angle ini kebanyakan untuk memotret manusia dan aktifitasnya (Human interest).

Derajat atau kedudukan kamera terhadap objek dalam fotografi disebut dengan

Art of Art by Keangs9 Seksan on 500px.com

Pada sudut pengambilan foto ini, kamera diposisikan lebih rendah dari objek. Low angle biasanya digunakan untuk menunjukkan kesan elegan, megah dan tangguh. Sudut pandang pemotretan ini sering juga diterapkan pada fotografi cityscape, contohnya pada foto gedung-gedung penacakar langit.


Derajat atau kedudukan kamera terhadap objek dalam fotografi disebut dengan

Angle ini digunakan untuk menangkap kesan luas dari objek yang difoto. Pada angle ini kamera diposisikan lebih tinggi dari objek, sehingga memberi kesan kecil dari objek yang difoto. Dengan angle ini kita bisa memasukkan elemen-elemen pendukung komposisi ke dalam frame. Penerapan high angle bisa juga diterapkan pada foto pemandangan (landscape).


Derajat atau kedudukan kamera terhadap objek dalam fotografi disebut dengan

Anda bisa mencoba mendapatkan hasil yang berbeda dengan mengambil foto dari titik yang terletak diketinggian. Dalam sudut pemotretan ini, posisi objek berada di bawah atau lebih rendah dari kita berdiri. Dari sudut pandang ini, kita memiliki area pandang yang sangat luas, termasuk juga perspektif objek dan hubungannya dengan benda – benda di sekelilingnya.

Derajat atau kedudukan kamera terhadap objek dalam fotografi disebut dengan

Hey No Cuts by Jon Eickmeier on 500px.com

Pada pemotretan dengan angle ini kamera disejajarkan dengan tanah. Angle ini biasanya digunakan untuk objek yang posisinya di atas tanah. Untuk memotret dengan sudut pandang ini terkadang fotografer harus tiduran di tanah, untuk menghasilkan foto yang bagus.

Derajat atau kedudukan kamera terhadap objek dalam fotografi disebut dengan

Walk with me into the sunset by Matthias Dengler on 500px.com

Pada intinya sudut pengambilan gambar (angle) dalam fotografi adalah merupakan kreatifitas dari fotografer. Perlu kreatifitas dan mata jeli dari fotografer dalam melihat objek, untuk menghasilkan foto yang bagus.