Jelaskan tiga contoh interaksi manusia dengan lingkungan alam yang terjadi di sekitar kalian

KOMPAS.com - Manusia adalah makhluk yang sangat bergantung pada alam. Tanpa alam yang mendukung, manusia tidak akan hidup dan berkembang.

Kebutuhan tinggal, makan bahkan teknologi hingga hari ini masih bergantung pada alam. Setiap hari, kita pasti berinteraksi dengan alam.

Interaksi manusia dengan lingkungan alam

Beberapa contoh interaksi manusia dengan alam di antaranya:

  • Petani di sawah
  • Masyarakat adat dengan hutan sekitarnya
  • Penduduk pegunungan dan lingkungannya
  • Nelayan dengan laut
  • Warga kota yang membuah sampah sembarangan ke sungai
  • Wisatawan yang berlibur ke pantai
  • Pengembang perumahan yang membuka lahan
  • Warga yang permukimannya kebanjiran
  • Korban tsunami dan gunung meletus
  • Pemadam kebakaran yang memadamkan kebakaran hutan

Pemanfaatan sumber daya alam

Dilansir dari The Open University, pemanfaatan sumber daya alam adalah interaksi manusia dalam menggunakan sumber daya alam untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari.

Sumber daya ini dapat berupa sumber daya alam yang dapat diperbaharui dan sumber daya alam yang tidak dapat diperbaharui.

Baca juga: Kegiatan untuk Memperbarui Sumber Daya Alam

Contoh pemanfaatan sumber daya alam yang tidak dapat diperbaharui adalah pengeboran batu bara, minyak dan gas bumi. Minyak dan gas bumi digunakan sebagai bahan bakar kedaraan, gas elpiji untuk kebutuhan rumah tangga, sumber energi bahkan pembangkit listrik.

Contoh pemanfaatan sumber daya alam yang dapat diperbaharui adalah penggunaan air untuk kebutuhan sehari-hari, penggunaan sinar Matahari, energi angin, dan uap panas bumi untuk pembangkit listrik. Manusia juga bernafas dari oksigen yang dihasilkan oleh fotosintesis tumbuhan.

Selain pemanfaatan sumber daya abiotik, manusia juga memanfaatkan sumber daya biotik dari alam. Contohnya adalah manusia mendapatkan makanan dengan cara memakan makhluk hidup lain berupa tumbuhan dan hewan.

Manusia juga memanfaatkan kayu untuk membuat rumah dan perabotan, menggunakan tanaman herbal untuk membuat obat, melakukan pertanian, perkebunan, dan peternakan.

Pemanfaatan sumber daya alam yang berlebihan dapat menyebabkan kerusakan pada alam. Contohnya adalah pembukaan lahan perkebunan yang berlebihan sehingga menyebabkan kebakaran hutan dan hutan gundul, dan juga penangkapan ikan yang berlebihan.

Dilansir dari National Geographic, pada tahun 2003 terjadi penangkapan ikan berlebihan yang membuat pengurangan populasi ikan sebanyak 10% di Dunia. Eksploitasi berlebihan seperti ini dapat menganggu rantai makanan dan menyebabkan kepunahan.

Baca juga: Manfaat Sumber Daya Alam dalam Bidang Ekonomi

Produksi limbah

Produksi limbah adalah interaksi antara manusia dan alam yang bersifat negatif. Kegiatan manusia dapat menghasilkan berbagai macam polutan yang dalam berbagai bentuk seperti asam hitam, limbah kimia, sampah plastik, sampah organik, bahkan zat radioaktif yang dibuang ke lingkungan.

Limbah tersebut memberikan dampak buruk pada lingkungan alam membuatnya tercemar dan melukai makhluk hidup di dalamnya.

Perlindungan alam

Perlindungan alam adalah interaksi antara manusia dan alam yang menguntungkan. Produksi limbah menyebabkan rusaknya alam, sehingga perlindungan alam dilakukan untuk memperbaiki lingkungan yang tercemar.

Contoh dari interaksi perlindungan alam adalah daur ulang sampah, penghijauan hutan, pencegahan erosi pantai, dan penggunaan energi ramah lingkungan.

Baca juga: Mengelola Sumber Daya Alam Berwawasan Lingkungan

Jika manusia terus menggunakan alam tanpa memeliharanya, alam akan rusak dan tidak bisa lagi menyediakan kebutuhan manusia.

Sehingga kita harus mulai melindungi alam, dimulai dengan menanam tumbuhan di halaman rumah, tidak membuang sampah sembarangan, dan mengurangi penggunaan plastik.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link //t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Jelaskanlah dua atau tiga contoh interaksi manusia dengan lingkungan alamnya yang terjadi di sekitarmu, pembahasan kunci jawaban tema 6 kelas 5 halaman 38 39 40 41 42 45 Tepatnya pada materi pembelajaran 4 subtema 1 Suhu dan Kalor di buku tematik siswa.

Pembahasan kali ini merupakan lanjutan dari tugas sebelumnya, di mana kalian telah mengerjakan soal tentang Dapatkah Manusia Hidup Tanpa Mengandalkan Lingkungan Alamnya Mengapa di buku tematik siswa.

Kunci Jawaban Tema 6 Kelas 5 Halaman 40 Sampai 41

Ayo Membaca
Pengaruh Negatif Interaksi Manusia dengan Lingkungan Alamnya

Manusia tidak dapat hidup tanpa mengandalkan lingkungan alamnya. Dari alam manusia memperoleh banyak manfaat untuk memenuhi kebutuhannya. Pertanian, perkebunan, perikanan, peternakan, merupakan bentuk-bentuk interaksi manusia dengan lingkungan alamnya untuk memenuhi kebutuhan hidupnya. Manusia memelihara alam sedemikian rupa, agar dapat dimanfaatkan dengan baik untuk memenuhi kebutuhan manusia dan mahluk hidup lainnya.

Tetapi, tidak semua interaksi manusia dengan alam berdampak baik bagi alam. Perilaku masyarakat yang suka membuang sampah sembarangan misalnya, dapat merusak lingkungan alam di sekitarnya. Membuang sampah di sungai dan di laut, dapat merusak makhluk hidup lain yang ada di dalamnya. Tidak hanya itu, kerusakan lingkungan yang ditimbulkannya dapat membahayakan manusia sendiri.

Interaksi manusia dengan lingkungan yang kurang baik, juga dapat menyebabkan beberapa bencana yang merugikan manusia dan lingkungannya. Contohnya, terjadi banjir karena saluran air yang terganggu oleh sampah dari kegiatan manusia merupakan salah satu contohnya. Demikian juga dengan bencana tanah longsor, disebabkan karena manusia sering menebang pohon di tanah yang landai. Kebakaran hutan karena kecerobohan manusia pun, menyebabkan kerusakan dan kerugian yang sangat besar.

Berdasarkan bacaan Pengaruh Negatif Interaksi Manusia dengan Lingkungan Alamnya di atas, jawablah beberapa pertanyaan berikut!

2. Jelaskanlah dua atau tiga contoh interaksi manusia dengan lingkungan alamnya yang terjadi di sekitarmu!

Jawaban : Beberapa contoh contoh interaksi manusia dengan lingkungan alamnya yang terjadi di sekitar seperti petani yang mengolah ladangnya, nelayan menangkap ikan di laut, dan orang-orang yang menebangi hutan.

3. Sebutkan dan jelaskan contoh interaksi manusia dengan lingkungan alamnya yang merugikan manusia dan lingkungannya!

4. Apa saja akibat interaksi negatif manusia terhadap lingkungan alamnya? Jelaskan!

Jawaban, buka disini: Sebutkan dan Jelaskan Contoh Interaksi Manusia dengan Lingkungan Alamnya yang Merugikan Manusia dan Lingkungannya

Demikian pembahasan kunci jawaban soal tema 6 kelas 5 SD halaman 40 sampai 41. Kerjakan juga soal lain pada pembelajaran 4 subtema 1 Suhu dan Kalor di buku tematik siswa. Semoga bermanfaat! Lihat soal lainnya di kolom pencarian:

27. Salah satu dampak positif cultuur stelsel 31. Sa bagi penduduk Jawa adalah .... A a a. bangsa dikenal oleh bangsa-bangsa di dunia gry b. mulai men … genal pajak c. berbagai tanaman baru bisa dikenal dan ditanam d. meningkatkan kemakmuran karena surplus hasil bumi​

27. Salah satu dampak positif cultuur stelsel 31. Salah sat bagi penduduk Jawa adalah .... Aceh Dar a. bangsa dikenal oleh bangsa-bangsa abad XI di du … nia Malaka. b. mulai mengenal pajak oleh ber c. berbagai tanaman baru bisa dikenal dan ditanam a. Mala tidak b. bany d. meningkatkan kemakmuran karena surplus hasil bumi Mala Perhatikan keterangan berikut! pero 1) Penguasaan kolonial sering menerap- c. ked 28.​

Salah satu contoh candi corak Jawa Tengah bagian Selatan adalah candi Borobudur yang dibangun pada masa pemerintahan....bantu jawab kak^^​

Bukti bahwa pada masa Rakai Panangkaran terdapat toleransi beragama diceritakan dalam....a. Prasasti Kalasanb. Prasati Mantyasihc. Prasati Canggald. P … rasati Nalanda​

Bantu dong kakDIKUMPULKAN BESOK​

mengidentifikasi kegiatan interaksi sosial dalam macam-macam bidang​

9. Ismi memiliki uang Rp10.000.000,00 yang akan digunakan untuk investasi pada instrumen reksadana. Ismi memilih reksadana karena dianggap lebih aman … dibandingkan dengan investasi saham. Keputusan Ismi untuk berinvestasi di reksadana menunjukan tingkatan kemampuan literasi keuangan yaitu ..... a. Well literate b. Sufficient literate c. C. Less literate d. Not literate e. Bad literate ​

Jepang membentuk organisasi semi militer a) seinendan, b) fujinkai, c) keibadan, d) heiho jelaskan masing masing organisasi tersebut

Jelaskan dampak positif dan negatif adanya IPTEK (Ilmu pengetahuan dan teknologi) bagi manusia?

menjelaskan peran pemerintah dalam kegiatan bumn​

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA