Sebutkan 2 cara adaptasi tumbuhan hidrofit

Taman Kaktus TMII - Contoh adaptasi fisiologis adalah mekanisme CAM (Crassulacean Acid Metabolism) yaitu kemampuan menyimpan karbon dioksida pada malam hari dan menggunakannya hanya pada siang hari untuk fotosintesis seperti pada kaktus.

TRIBUNNEWS.COM - Berikut ini penjelasan mengenai Adaptasi Tumbuhan, lengkap beserta macam-macam Adaptasi Tumbuhan.

Tumbuhan memiliki ciri khusus yang ada kaitannya dengan lingkungan hidupnya.

Sama halnya dengan hewan, tumbuhan juga harus menyesuaikan diri dengan lingkungannya, dengan cara beradaptasi.

Tak hanya untuk menyesuaikan diri dengan lingkungannya, adaptasi tumbuhan juga bertujuan untuk mendapatkan makanan, menjaga kelangsungan hidup, dan yang terpenting adalah mempertahankan eksistensi spesiesnya.

Berdasarkan jenis perubahannya, adaptasi tumbuhan dibedakan menjadi tiga macam yakni adaptasi morfologi, adaptasi fisiologi, dan adaptasi tingkah laku.

Baca juga: Arti Lambang Padi dan Kapas pada Sila ke-5 Pancasila: Keadilan Sosial bagi Seluruh Rakyat Indonesia

Baca juga: Apa Itu Puisi? Ini Pengertian, Contoh hingga Jenis-jenis Puisi

Macam-macam Adaptasi Tumbuhan

Adaptasi Morfologi

Adaptasi morfologi adalah penyesuaian makhluk hidup terhadap lingkungan, caranya dengan perubahan bentuk atau bagian pada tubuhnya.

Adaptasi morfologi terjadi sesuai dengan jenis habitat yang ditumbuhi oleh tanaman.

Contoh bentuk adaptasi morfologi, antara lain:

Xerofit merupakan tumbuhan yang dapat beradaptasi di lingkungan yang panas dan kering. Xerofit juga dapat bertahan di udara yang kering dan kurang air sekalipun.

Ciri-ciri tumbuhan xerofit antara lain adalah memiliki permukaan yang dilapisi lapisan lilin, ukuran daun kecil dan berduri, batang yang tebal, dan memiliki akar yang sangat panjang. Contoh tumbuhan ini ialah kaktus dan lidah budaya.

Hidrofit sendiri adalah jenis tumbuhan yang mampu beradaptasi di lingkungan yang basah atau hidup di air.

Ciri-cirinya adalah terapung di atas air, memiliki permukaan daun yang lebar, dan batang yang menggembung. Contoh dari tumbuhan ini adalah kangkung, eceng gondok, dan teratai.

Baca Juga: Perempuan Harus Baca! Manfaat Tumbuhan Lidah Buaya untuk Merawat Rambut yang Alami

Higrofit merupakan tumbuhan yang beradaptasi di lingkungan lembap, seperti daerah hutan.

Ciri-ciri dari tumbuhan ini adalah berdaun tipis dan lebar serta memiliki banyak stomata kecil pada daun. Contohnya adalah gandarusa, lumut, dan tumbuhan paku.

Demikianlah beberapa jenis tumbuhan dan caranya melakukan penyesuaian diri di lingkungan sekitarnya.***

Theresia Widyantini Kamis, 30 Juli 2020 | 09:03 WIB

Eceng gondok adalah contoh tanaman hidrofit. (Pixabay)

Bobo.id - Setiap jenis tumbuhan mempunyai habitat yang berbeda-beda. Nah, untuk bisa bertahan hidup di habitatnya atau di lingkungan tempat hidupnya, tumbuhan harus bisa beradaptasi.

Bagaimana caranya? Yuk, kita lihat bagaimana adaptasi setiap jenis tumbuhan itu! Ada 5 cara tumbuhan beradaptasi dengan lingkungannya, yaitu:

1. Xerofit

Ini adalah tumbuhan yang beradaptasi terhadap lingkungan hidupnya yang panas dan kering. Tumbuhan ini sangat tahan dengan udara yang kering dan kurang air.

Ciri-ciri tumbuhan xerofit adalah:

  • Permukaannya dilapisi lapisan seperti lilin. Lapisan ini berguna untuk mengurangi penguapan.
  • Ukuran daunnya kecil dan biasanya berduri untuk mengurangi penguapan juga.
  • Tumbuhan ini punya akar yang panjang. Gunanya untuk mencari air sampai ke dalam.
  • Batangnya juga tebal yang berguna untuk menyimpan cadangan air.

Beberapa contoh tumbuhan xerofit adalah kaktus, kurma, lidah buaya, adenium, sansiviera, adenium, dan buah naga.

Baca Juga: Inilah Ciri-Ciri Tumbuhan Xerofit Beserta Contoh Tumbuhannya

Page 2

Page 3

Pixabay

Eceng gondok adalah contoh tanaman hidrofit.

Bobo.id - Setiap jenis tumbuhan mempunyai habitat yang berbeda-beda. Nah, untuk bisa bertahan hidup di habitatnya atau di lingkungan tempat hidupnya, tumbuhan harus bisa beradaptasi.

Bagaimana caranya? Yuk, kita lihat bagaimana adaptasi setiap jenis tumbuhan itu! Ada 5 cara tumbuhan beradaptasi dengan lingkungannya, yaitu:

1. Xerofit

Ini adalah tumbuhan yang beradaptasi terhadap lingkungan hidupnya yang panas dan kering. Tumbuhan ini sangat tahan dengan udara yang kering dan kurang air.

Ciri-ciri tumbuhan xerofit adalah:

  • Permukaannya dilapisi lapisan seperti lilin. Lapisan ini berguna untuk mengurangi penguapan.
  • Ukuran daunnya kecil dan biasanya berduri untuk mengurangi penguapan juga.
  • Tumbuhan ini punya akar yang panjang. Gunanya untuk mencari air sampai ke dalam.
  • Batangnya juga tebal yang berguna untuk menyimpan cadangan air.

Beberapa contoh tumbuhan xerofit adalah kaktus, kurma, lidah buaya, adenium, sansiviera, adenium, dan buah naga.

Baca Juga: Inilah Ciri-Ciri Tumbuhan Xerofit Beserta Contoh Tumbuhannya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Avisena Ashari Kamis, 19 November 2020 | 13:45 WIB

Apa itu tumbuhan hidrofit? Ketahui ciri-ciri tumbuhan hidrofit dan contohnya, yuk! (MaxPixel's contributors)

Bobo.id - Salah satu bentuk adaptasi tumbuhan sesuai lingkungannya adalah tumbuhan hidrofit.

Apakah di sekitar tempat tinggal teman-teman ada tumbuhan hidrofit?

Tumbuhan hidrofit adalah tumbuhan yang dapat menyesuaikan diri dengan lingkungan perairan, dan sering disebut tumbuhan air.

Tumbuhan hidrofit beradaptasi dengan lingkungan perairan agar dapat bertahan hidup, teman-teman.

Nah, apa saja ciri-ciri dan contoh tumbuhan hidrofit? Yuk, kita cari tahu!

Ciri-Ciri Tumbuhan Hidrofit

Untuk beradaptasi hidup di lingkungan perairan, tumbuhan hidrofit melakukan beberapa cara, yaitu terendam sebagian dalam air, terendam dalam air, dan terendam seluruhnya dalam air.

Tumbuhan hidrofit mengandalkan nutrisi dari air untuk bisa bertahan hidup.

Ada beberapa ciri-ciri tumbuhan hidrofit:

1. Mempunyai rongga antara sel yang berisi udara agar bisa mengapung di air.

2. Mempunyai permukaan daun lebar dan muncul ke permukaan air. Daun yang lebar membantu penguapan air lebih mudah.

3. Mempunyai tangkai menggembung berisi udara.

4. Mempunyai akar yang tertanam di dasar air. Akarnya berseraut dan berbulu untuk menyerap zat hara dalam air.

Baca Juga: Pengertian Ekosistem Air: Ciri-Ciri, Komponen, dan Jenisnya

Page 2

Page 3

MaxPixel's contributors

Apa itu tumbuhan hidrofit? Ketahui ciri-ciri tumbuhan hidrofit dan contohnya, yuk!

Bobo.id - Salah satu bentuk adaptasi tumbuhan sesuai lingkungannya adalah tumbuhan hidrofit.

Apakah di sekitar tempat tinggal teman-teman ada tumbuhan hidrofit?

Tumbuhan hidrofit adalah tumbuhan yang dapat menyesuaikan diri dengan lingkungan perairan, dan sering disebut tumbuhan air.

Tumbuhan hidrofit beradaptasi dengan lingkungan perairan agar dapat bertahan hidup, teman-teman.

Nah, apa saja ciri-ciri dan contoh tumbuhan hidrofit? Yuk, kita cari tahu!

Ciri-Ciri Tumbuhan Hidrofit

Untuk beradaptasi hidup di lingkungan perairan, tumbuhan hidrofit melakukan beberapa cara, yaitu terendam sebagian dalam air, terendam dalam air, dan terendam seluruhnya dalam air.

Tumbuhan hidrofit mengandalkan nutrisi dari air untuk bisa bertahan hidup.

Ada beberapa ciri-ciri tumbuhan hidrofit:

1. Mempunyai rongga antara sel yang berisi udara agar bisa mengapung di air.

2. Mempunyai permukaan daun lebar dan muncul ke permukaan air. Daun yang lebar membantu penguapan air lebih mudah.

3. Mempunyai tangkai menggembung berisi udara.

4. Mempunyai akar yang tertanam di dasar air. Akarnya berseraut dan berbulu untuk menyerap zat hara dalam air.

Baca Juga: Pengertian Ekosistem Air: Ciri-Ciri, Komponen, dan Jenisnya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA