Teknik gradasi dalam pewarnaan komik ditujukan untuk membuat

Halo sahabat Ahzaa, selamat datang kembali di AhzaaNet. Pada post ini akan kita lanjutkan seri soal latihan  penilaian tengah semester (PTS) Seni Budaya kelas 8 SMP/ MTs semester 2 (genap) tahun 2021/ 2022. Lingkup materi seni budaya pada latihan soal PTS kali ini adalah mencakup 

  • Bab 9, Membuat Poster
  • Bab 10 Menggambar Komik
  • Bab 11, Menyanyikan lagu tradisional
  • Bab 12, Memainkan alat musik tradisional

Latihan soal terdiri dari 30 butir soal pilihan ganda lengkap dengan kunci jawabannya. Semua materi disarikan dari buku paket seni budaya kelas 8 SMP/ MTs kurikulum 2013 edisi revisi.

Teknik gradasi dalam pewarnaan komik ditujukan untuk membuat
source : Kemendikbud

Berikut latihan soalnya, semoga bermanfaat

==================================================================================

Latihan soal UTS/ PTS Genap Seni Budaya Kelas 8 SMP/ MTs Tahun 2021/ 2022

==================================================================================

1. Berikut ini adalah pernyataan yang tepat mengenai poster, kecuali ....

A. poster merupakan salah satu sarana untuk menyampaikan pesan

B. poster berisikan pesan yang menggunakan bahasa jelas dan mudah dipahami

C. poster hanya digunakan untuk mengkampanyekan sesuatu hal seperti kesehatan, lingkungan atau layanan masyarakat

D. poster dibuat dengan gambar untuk memperjelas pesan yang ingin disampaikan

AnswerJawaban: C

2. Poster didesain dengan warna- warni lengkap dengan warna kontras dengan tujuan ....

A. menegaskan arah dan tujuan poster dibuat

B. menarik perhatian pembaca

C. menyampaikan pesan implisit dari pembuat poster

D. membuat pembaca kagum akan sisi keindahan dari poster yang dibuat

AnswerJawaban: B

3. Poster berfungsi dalam menyampaikan pesan dengan gambar dan tulisan. Oleh karenanya dalam membuat poster harus memperhatikan ....

A. kekontrasan antara gambar dengan tulisan

B. kesatuan utuh antara gambar dan kata yang ditulis

C. penegasan gambar yang dibuat

D. ukuran kata- kata yang ditulis dalam poster

AnswerJawaban: B

Perhatikan gambar poster berikut ini untuk menjawab soal nomor 4 dan 5

Teknik gradasi dalam pewarnaan komik ditujukan untuk membuat


4. Poster diatas berisikan tentang  ....

A. informasi tentang Covid-19

C. informasi vaksinasi Covid-19 dosis lanjutan (booster)

D. pencegahan Covid-19 dengan vaksin

AnswerJawaban: C

5. Poster diatas digolongkan dalam jenis poster ....

AnswerJawaban: C

6. Kalimat dalam poster lebih bersifat sugestif, artinya ....

C. menjelaskan secara detail

D. panjang dan bertele- tele

AnswerJawaban: B

7. Penggunaan komputer memiliki kelebihan dalam pembuatan poster diantaranya adalah sebagai berikut ini, kecuali ....

A. kemudahan dalam perbaikan kesalahan

B. kemudahan dalam pembuatan desain gambar

C. nilai jual poster yang mahal

D. pemilihan tema naskah yang luas

AnswerJawaban: C

8. Berikut ini aplikasi komputer yang banyak digunakan dalam desain pembuatan poster adalah ....

AnswerJawaban: B

9. Di bawah ini pernyataan yang benar tentang komik adalah ....

A. komik berisikan gambar tanpa dialog

B. tokoh- tokoh gambar yang dimunculkan dalam komik sifatnya abstrak

C. komik merupakan salah satu sarana menyampaikan pesan melalui gambar

D. bahasa dalam komik lebih bersifat deskripsi atas sesuatu

AnswerJawaban: C

10. Sebagai penyampai pesan melalui gambar, komik memiliki ciri khas ....

A. memiliki alur cerita yang tidak menentu

B. tokoh dan karakter yang kompleks dan rumit

C. tokoh dan karakter yang menarik  perhatian pembaca

D. media gambar yang berwarna warni

AnswerJawaban: C

11. Seorang komikus dalam menggambar komik bisanya menggunakan bahasa yang sifatnya ....

A. jelas dan mempunyai pesan yang kuat

C. mengandung makna implisit

AnswerJawaban: A

12. Langkah paling awal dalam pembuatan komik adalah ....

A. melakukan riset tertentu

C. memilih media gambar yang tepat

D. menggambar dengan spontanitas ide

AnswerJawaban: B

13. Dalam menggambar komik, pemilihan alat gambar seperti pensil merupakan salah satu unsur yang penting. Untuk membuat garis dengan tekstur tipis, maka jenis pensil yang cocok digunakan adalah ....

AnswerJawaban: A

14. Teknik gradasi dalam pewarnaan komik ditujukan untuk membuat ....

A. blok warna hitam pada gambar

B. perubahan warna gelap ke terang atau sebaliknya

C. pencahayaan yang sangat terang

D. kontur tertentu pada gambar

AnswerJawaban: B

15. Berikut ini yang merupakan kelebihan menggambar komik secara digital dibandingkan manual adalah ....

A. pesan yang disampaikan lebih jelas

B. tokoh karakter lebih beraneka macam

C. kemudahan dalam revisi kesalahan gambar atau tulisan

D. alur cerita lebih dipahami pembaca 

AnswerJawaban: C

16. Di bawah ini yang bukan merupakan syarat utama dalam membuat karakter dalam komik adalah ....

A. penggambaran tokoh satu dengan lainnya perlu dipertegas perbedaannya

B. setiap tokoh memiliki karakter tersendiri

C. penggambaran tokoh mudah diingat

D. karakter satu dengan lainnya bisa memiliki beberapa persamaan

AnswerJawaban: D

17. Lagu- lagu daerah biasanya diiringi oleh seperangkat alat musik daerah yang dikenal dengan sebutan ....

AnswerJawaban: B

18. Salah satu gaya musikal dalam musik karawitan adalah gaya lokal yang menitikberatkan pada ....

A. cara menyanyikan lagu yang berbeda antardaerah

B. karakteristik penulis lagu

C. tipologi zaman tertentu

D. susunan musikal yang dihasilkan

AnswerJawaban: A

19. Penyanyi lagu daerah yang diiringi oleh musik tradisional di daerah Jawa dan Bali dikenal dengan sebutan ....

AnswerJawaban: D

20. Lagu daerah dapat berfungsi dalam berbagai hal seperti berikut ini, kecuali ....

B. menyatakan kebijakan politik

D. media komunikasi dan penerangan

AnswerJawaban: B

Lanjutan soal nomor 21 sampai 30 di halaman berikutnya >>>> Halaman 2 

Bagi seorang yang bekerja di bidang desain grafis, istilah gradasi warna bukanlah istilah yang asing. Bahkan di hampir setiap desain yang dibuat, pewarnaan menggunakan teknik gradasi cukup sering ditemui. Pada artikel kali ini, kita akan membahas pengertian, fungsi dan tekniknya.

Jika selama ini Anda sering mendengar istilahnya tetapi masih belum sepenuhnya memahami arti dari istilah tersebut, maka sebaiknya Anda membaca artikel ini sampai akhir. Di sini akan dijelaskan pembahasannya lengkap.

Pengertian Gradasi Warna dan Fungsinya

Gradasi warna adalah salah satu teknik pewarnaan yang sering digunakan dalam dunia desain, sehingga penting untuk dipahami bagi siapa saja yang ingin mendalami kemampuan desain. Untuk dapat memahaminya, silakan simak pembahasan berikut ini.

1. Pengertian

Jika menilik makna katanya, secara umum gradasi memiliki arti sebagai bentuk peningkatan atau peralihan dari satu posisi ke posisi lainnya. Dengan begitu, bisa diartikan sebagai suatu peralihan dari satu warna ke warna lainnya secara bertahap atau berurutan.

Misalkan terdapat peralihan warna dari merah ke kuning, maka penerapan gradasi warna tidak hanya memperlihatkan warna merah dan kuning saja. Jika digambarkan dalam beberapa bagan perubahan, maka secara perlahan warna merah akan memudar dan berganti menjadi kuning.

Pola warna merah yang memudar dan berganti menjadi merah kekuningan, oranye, kuning kemerahan, hingga benar-benar menjadi kuning adalah bentuk gradasi. Begitu juga untuk warna-warna lainnya.

2. Fungsi

Fungsi dari penerapan gradasi warna adalah untuk menggabungkan beberapa unsur perubahan warna agar menjadi kesatuan warna yang menarik. Sehingga saat warna-warna tersebut disejajarkan tidak terlihat kontras atau terlihat jauh berbeda.

Penerapan pola ini juga akan membantu otak dari kebingungan. Bayangkan saja jika terdapat banyak warna yang tidak tersusun secara beraturan [acak], tentu saja hal itu akan membuatnya tidak menarik dan tidak terlihat sebagai perubahan warna yang baik.

Oleh karena itu, perubahan warna harus tersusun secara bertahap dan berurutan dari gelap ke terang atau sebaliknya. Hal ini akan dijelaskan dalam teknik pembuatannya pada pembahasan berikut ini.

Teknik Pembuatan Gradasi Warna

Ada 2 teknik pembuatan yang bisa diterapkan. Kedua cara ini adalah teknik gradasi dari gelap ke terang dan teknik dari terang ke gelap. Kedua teknik tersebut akan dijelaskan pada pembahasan berikut ini:

1. Teknik Gradasi dari Gelap ke Terang

Teknik gradasi warna yang pertama adalah dengan pola perubahan dari warna gelap ke warna terang. Anda bisa memulainya dengan menggunakan warna-warna gelap seperti hitam, coklat biru tua, hijau tua, dll. Setelah itu perlahan timpa warna-warna tersebut dengan warna yang lebih terang.

Lakukan terus hingga ke warna akhir yang terang. Semakin banyak tahapan perubahan warna yang dibuat, maka semakin halus pola gradasi yang akan dihasilkan. Usahakan terdapat minimal 7 tahapan perubahan warna agar hasilnya lebih terlihat natural dan halus.

2. Teknik Gradasi dari Terang ke Gelap

Teknik kedua adalah kebalikan dari teknik yang pertama, yaitu teknik perubahan dari warna terang ke warna gelap. Pola pembuatannya juga hampir sama, yaitu dengan menggoreskan warna-warna terang terlebih dahulu, kemudian perlahan timpa dengan warna yang lebih gelap.

Lakukan sampai 7 tahapan perubahan warna hingga mencapai warna akhir yang gelap. Dengan begitu, efek gradasi yang terbentuk akan terlihat rapi dan halus. 

Dari penjelasan tentang gradasi warna [pengertian, fungsi, teknik] di atas, dapat kita simpulkan bahwa gradasi warna adalah salah satu bentuk pembuatan warna yang menerapkan pola perubahan warna secara bertahap. Anda juga bisa membuatnya dengan menerapkan kedua teknik di atas.

Baca Juga:

  • Cara Merubah Warna di Photoshop
  • Psikologi Warna

Selamat datang kembali di blog AhzaaNet. Pada kesempatan kali ini kita lanjutkan lagi latihan soal mapel seni budaya ke jenjang kelas 8 SMP/ MTs tema 10 tentang Menggambar Komik. Cakupan materi dalam bab ini adalah sebagai berikut, 

  • Menjelaskan pengertian menggambar komik.
  • Mengidentifikasi setiap  jenis dan teknik menggambar komik.
  • Menjelaskan prinsip ­prinsip menggambar komik.
  • Membuat komik

Latihan soal terdiri dari 20 butir soal lengkap dengan kunci jawaban dibawahnya. Materi disarikan dari buku seni budaya kelas 8 SMP/ MTs bab 10, Menggammbar Komik. Baik, langsung saja yaa, berikut latihan soalnya,

Image by Gerd Altmann from Pixabay 

===========================================================================================

Semester 2 Bab 10, Menggambar Komik

===========================================================================================

1. Orang yang menggambar komik disebut ....

AnswerJawaban: D

2. Ciri khas dari komik adalah ....

A. alur cerita yang panjang

B. karakter yang kompleks dan rumit

C. menarik perhatian mata 

D. digambar di kertas yang berwarna

AnswerJawaban: C

3. Fungsi komik adalah ....

A. menyampaikan pengalaman penulis

B. mengulas tentang situasi saat ini

C. menyampaikan pesan dengan kata dan gambar

D. menjelaskan suatu fenomena tertentu

AnswerJawaban: C

4. Ciri- ciri bahasa yang dituangkan melalui tulisan dalam komik adalah ....

B. singkat, mudah dicerna dengan pesan yang kuat dan jelas

C. mengandung makna dalam

AnswerJawaban: B

5. Langkah pertama yang dilakukan saat menggambar komik adalah ....

A. membuat kalimat yang singkat dan mudah diingat

C. menggunakan media yang tepat

AnswerJawaban: B

6. Di bawah ini adalah jenis kertas yang biasanya digunakan untuk menggambar komik, kecuali ....

C. kertas bufalo warna merah

AnswerJawaban: C

7. Untuk membuat garis dengan tekstur tipis, maka jenis pensil yang cocok digunakan adalah ....

AnswerJawaban: A

8. Jenis pensil B, digunakan untuk membuat garis ....

AnswerJawaban: A

9. Pada jenis pensil H, semakin besar angkanya, maka hasil goresannya semakin ....

AnswerJawaban: A

10. Pembuatan warna pada gambar komik dapat digunakan pewarna ....

AnswerJawaban: D

11. Salah satu tokoh komik terkenal di Indonesia adalah ....

AnswerJawaban: C

12. Alat yang dibutuhkan untuk membentuk garis strip- stip pada komik adalah ....

AnswerJawaban: D

13. Teknik pewarnaan dengan cara gradasi pada pembuatan komik adalah pemberian warna dengan ....

B. teknik gelap ke terang dan sebaliknya

C. memperhatikan kontur media kertas

D. memperhatikan pencahayaan terhadap objek

AnswerJawaban: B

14. Berikut ini adalah warna kertas dalam menggambar komik, kecuali ....

AnswerJawaban: B

15. Kelebihan menggambar komik secara digital dibandingkan manual adalah ....

A. pesan yang disampaikan lebih jelas

B. tokoh karakter lebih beraneka macam

C. kesalahan dalam pembuatan lebih mudah diatasi

D. alur cerita lebih dipahami pembaca

AnswerJawaban: C

16. Berikut ini yang merupakan pernyataan yang salah dalam menggambar komik adalah ....

A. penggunaan warna yang menyolok untuk menarik perhatian pembaca

B. penggunaan kata yang mudah diingat agar pesannya tersampaikan dengan baik

C. penggambaran tokoh dan karakter merupakan hal yang penting dalam menggambar komik

D. pembuatan komik memerlukan biaya yang tinggi

AnswerJawaban: D

17. Salah satu perbedaan komik dengan cerita pendek adalah ....

AnswerJawaban: C

18. Berikut ini adalah hal yang menjadi syarat utama dalam membuat karakter dalam komik kecuali ....

A. penggambaran tokoh satu dengan lainnya perlu dipertegas perbedaannya

B. setiap tokoh memiliki karakter tersendiri

C. penggambaran tokoh mudah diingat

D. karakter satu dengan lainnya bisa memiliki beberapa persamaan

AnswerJawaban: D

19. Negara yang paling terkenal akan karya komiknya adalah ....

AnswerJawaban: B

20. Fungsi penentuan tema dalam pembuatan komik adalah ....

A. mengarahkan dalam visualisasi gambar dan kata

B. penarik perhatian orang

C. mendukung keindahan gambar komik

D. menambah kreatifitas pembuat komik

AnswerJawaban: A

===========================================================================================

Demikian Latihan Soal Seni Budaya Kelas 8 SMP/ MTs Semester 2 Bab 10, Menggambar Komik. Semoga menambah referensi dalam belajar mapel seni budaya.

Video yang berhubungan