Berapa hari pengiriman paket dari Amerika ke Indonesia

Kirim Paket dari Amerika ke Indonesia – Apakah Anda sudah mengetahui berapa hari kirim paket dari Amerika ke Indonesia menggunakan ekspedisi? Ekspedisi menyediakan layanan kirim barang antarnegara dengan pelayanan yang bervariasi satu sama lain.

Amerika Serikat adalah salah satu negara dengan aturan paling ketat di dunia, termasuk dalam hal perizinan atau kegiatan ekspor impor. Tidak semua jenis barang bisa dengan bebas keluar masuk.

Terdapat beberapa jenis benda terkena batasan impor atau ekspor, umumnya hal ini ditangani oleh US Customs and Border Protection, alias bea cukai Amerika. Oleh karenanya, pengirim perlu menyertakan dokumen lengkap.

Terlebih lagi mengirim barang antarnegara prosesnya tidak seperti kiriman antarkota atau antarpulau. Harus melewati tahapan demi tahapan yang panjang dan rumit, sebaiknya Anda lebih teliti sebelum memutuskan.

Biaya Pengiriman Paket dari Amerika ke Indonesia

Kirim barang dari Amerika ke Indonesia bisa lebih murah atau lebih mahal tergantung pada penyedia layanan. Setiap penyedia jasa tentu menyediakan tarif juga layanan berbeda, sangat penting untuk bersikap cermat.

Layanan pengiriman paket menuju dalam negeri biasanya sudah mencakup pengurusan bea cukai, meliputi biaya masuk, pph, cukai, hingga ppn. Terkadang diperlukan biaya tambahan juga namun sifatnya opsional tergantung kondisi.

Untuk memenuhi kebutuhan Anda, gunakan jasa pengiriman door to door, paket akan dijemput di tempat pengirim menuju penerima. Sehingga pelanggan tidak perlu lagi mengantarkan ke kantor cabang penyedia layanan.

Para importir bahkan lebih menyukai sistem door to door ini karena bisa lebih cepat tanpa harus mengurus berbagai proses rumit. Sistem ini tentunya mempunyai kelebihan serta kelemahan dibandingkan sistem lainnya.

Biaya Pengiriman Barang dari Luar Negeri ke Indonesia

Apabila Anda ingin mengetahui secara detail mengenai berapa hari kirim paket dari Amerika ke Indonesia, maka bisa langsung menghubungi call center penyedia jasa. Biaya kirim tergantung pada pilihan jalur pengiriman.

Pada umumnya, ongkos kirim melalui jalur laut relatif lebih terjangkau daripada jalur udara. Apabila menginginkan jalur lebih cepat, maka disarankan menggunakan jalur udara saja dibandingkan jalur lain.

Setiap ekspedisi menetapkan tarif berbeda dalam pelayanannya, tergantung jenis barang, pilihan jalur, ataupun beratnya. Supaya lebih hemat, Anda perlu membandingkan harga satu layanan dengan pihak lain secara teliti.

Terkadang, ada juga ekspedisi yang menawarkan berbagai diskon atau penawaran menarik khusus event tertentu, misalnya hari jadi atau harbolnas. Pastikan Anda sudah menghitung berat paket sebelum diserahkan.

Pengiriman Barang dari Luar Negeri ke Indonesia Berapa Hari

Berapa hari kirim paket dari Amerika ke Indonesia menggunakan ekspedisi sangat bervariasi. Proses pengiriman memakan waktu bervariasi, paling cepat 4 hari, paling lambat bisa sampai 10 hari (transportasi udara).

Sedangkan jika menggunakan transportasi laut, estimasi paket sampai ke alamat tujuan adalah sekitar 8 hingga 12 minggu atau dua setengah bulan. Pengiriman menggunakan moda transportasi laut juga sudah mencakup kepabeanan.

Bagaimana supaya paket cepat sampai ke tujuan tanpa ada masalah sama sekali? Anda perlu memastikan bahwa alamat penerima sudah tertulis secara lengkap dan benar, jangan sampai terlewat, termasuk kode pos.

Pastikan nomor handphone penerima masih aktif, sehingga memudahkan kurir ketika ingin mengantarkan ke alamat tujuan. Jangan lupa tambahkan deskripsi berupa jenis barang, jumlah atau nilai.

Baca Juga : Jasa Import Borongan Mudah

Kenapa Paket dari Luar Negeri Lama?

Salah satu penyebab mengapa proses pengiriman menjadi lebih lama dari estimasi normal adalah karena warehouse mungkin sedang penuh. Sehingga barang terpaksa harus tertunda sampai warehouse lebih lega.

Faktor lain adalah adanya kesalahan, misalnya pengirim tidak menuliskan alamat secara lengkap. Berapa hari kirim paket dari Amerika ke Indonesia akan semakin lama dan menyusahkan kurir dalam mencari alamat tujuan.

Berapa hari pengiriman paket dari Amerika ke Indonesia


KEPOINDONESIA.id - Bagi kalian yang baru saja membeli barang dari luar negeri, pasti pernah berfikir berapa lama paketan dari luar negeri itu sampai ke rumah kita. Saya sendiri dulu pernah begitu, karena saya pernah 1x melakukan pembelian barang dari luar negeri. Lalu berapa lama pengiriman dari luar negeri ke Indonesia? Jawabannya menurut saya sih relatif. Tidak ada kepastian yang dapat kita pegang sebagai patokan. Tidak seperti jika kiriman dari Jakarta ke rumah saya, 90% rata-rata sampai dalam 4 hari, jarang lebih cepat atau lebih lambat.

Namun untuk estimasi pengiriman dari luar negeri dari awal kita order barang atau checkout sampai barang di tangan kita ialah sekitar 30 hari. 15 hari dari barang di proses oleh penjual sampai di Indonesia, dan 15 hari lagi dari Bea Cukai sampai di tangan kita.

Jadi jika kita beli barang dari luar negeri, pasti akan masuk dan di periksa oleh pihak Bea Cukai terlebih dahulu tentang apa barang tersebut serta berapa harga barang tersebut, apakah akan dibebankan biaya bea masuk atau tidak.

Untuk sekarang tidak lagi barang yang memiliki harga diatas $100 yang akan dikenakan biaya bea masuk, namun sudah lebih rendah yaitu mulai barang yang memiliki harga $75 keatas. Selain nilai barang tersebut yang di cek, invoice atau bukti pembayaran juga di cek disini.

Jadi jika barang yang kalian beli melebihi tarif batas atau threshold, kalian akan dikenakan biaya tambahan yang saya sendiri tidak tau berapa % dari harga barang tersebut. Untuk di Bea Cukai ini terbilang memakan waktu yang sangat lama, mulai dari 5 sampai 10 hari atau bahkan lebih.

Misalnya untuk marketplace Shopee pengiriman dari luar negeri estimasinya 30 hari. Jadi paling lama 30 hari, namun terkadang lebih lama beberapa hari. Jadi jika kalian bertanya berapa lama pengiriman Shopee dari luar negeri, jawabannya kurang lebih 30 hari.

Lalu apakah menerima paket dari luar negeri harus bayar? Harus jika barang kita harganya lebih dari $75, jika kurang saya rasa tidak. Dan yang sering dialami jika melakukan pengiriman dari luar negeri ialah nomor resinya sulit dilacak jika belum masuk ke Indonesia.

Sebagai contoh statusnya akan "Parcel is in transit from China to Indonesia" terus sebelum paket tersebut masuk ke Indonesia. Jadi akan terdeteksi paket masih di China menunggu pengiriman ke Indonesia.

Jika sudah masuk ke Indonesia, barulah nomor resi bisa dilacak dengan benar. Terkadang juga kita menemui masalah alamat tidak didukung, kalian bisa langsung baca saja penyebab alamat tidak didukung dan cara mengatasinya.

Jadi waktu pengiriman dari luar negeri ke Indonesia sekitar 30 hari. Jika harga barang lebih dari 75 dollar maka kita akan kena biaya tambahan, namun jika kurang dari 75 dollar kita bisa langsung menerima paket tersebut tanpa biaya sepeserpun.

KOMPAS.com - Saat ini, tak sedikit pelaku usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) yang ingin mengembangkan sayap bisnisnya dengan melakukan ekspansi pasar ke negara tetangga seperti Singapura. Sayangnya, keinginan tersebut kerap terkendala ongkos kirim paket ke Singapura yang masih cukup tinggi. Padahal, sejumlah produk UMKM lokal...

artikel jasa impor 4 Read More

Lama pengiriman barang dari amerika ke Indonesia dengan jasa Kami cepat tergantung pilihan jalur ekspedisi yang akan digunakan untuk pengiriman barang. Baik untuk pengiriman paket, dokumen, ataupun barang berbeda-beda tergantung pilihan via pengirimannya. Karena di tempat Kami sedia layanan pengiriman dengan berbagai pilihan jalur pengiriman yang bisa Anda pilih.

Ekspedisi pengiriman barang dengan menggunakan layanan jasa Kami kirimustoindo sudah terpercaya melayani pengiriman dari Amerika ke Indonesia. Kami melayani pengiriman untuk semua jenis barang terkecuali barang perishable dan barang yang dilarang. Untuk pengirimannya Kami melayani dari kota-kota di seluruh wilayah amerika.

Wilayah yang Kami tangani meliputi Los Angeles, San Francisco, New York, Chicago, Atlanta, Houston, Texas, Florida, New Jersey, Philadelpia, Dallas, dan kota-kota lain di usa. Jadi untuk Anda yang akan kirim barang dari kota-kota tersebut bisa menggunakan jasa Kami.

Untuk pengiriman barang dengan jasa Kami berat minimal barang adalah 1kg,  Pengiriman barang dari USA to Indonesia hanya 7-10 hari dalam kondisi normal dengan rata- rata pengiriman hanya 7 hari. Pengiriman sudah termasuk pengurusan kepabean (custom clearance), biaya masuk, cukai, ppn dan pph (jika ada), serta ijin masuk lainnya.

Pengiriman via laut juga siap Kami tangani untuk pengiriman dengan container:

  • FCL (full container load)- 40 FT
  • LCL (less-than-container load) – 20 FT

Kami menyesuaikan kebutuhan anda dan juga menerima kiriman jika kurang dari volume di LCL/ FCL atas Anda bisa menghubungi Kami.

Lama pengiriman apabila menggunakan jalur jalur estimasinya adalah 8 – 12 Minggu dengan rata- rata pengiriman 2 ½ bulan. Untuk pengiriman melalui laut tersebut sudah termasuk pengurusan segala jenis kepabean, juga biaya masuk impor lainnya. Jadi dengan Anda menggunakan jasa Kami, tidak hanya cepat pengirimannya namun juga murah dan mudah.

Maka dari itu, ingin kirim barang dari amerika ke Indonesia? Gunakan layanan jasa Kami yang siap kirimkan barang dengan lama pengiriman yang lebih cepat dibandingkan dengan jasa lain. Hubungi Kami untuk informasi lebih lanjut.