Dalam mengembangkan agrikultura di Indonesia pemerintah dapat melakukan hal hal dibawah ini kecuali

BUGURUKU.COM – Beberapa strategi pengembangan agrikultur di Indonesia yang dapat dilakukan pemerintah dalam pembangunan ekonomi bangsa Indonesia antara lain:

Baca juga b. Peran Agrikultur di Indonesia

a. Ekofarming

Strategi ekofarming merupakan peningkatkan sistem budidaya di sektor pertanian yang ramah lingkungan dan terintegrasi dengan kearifan lokal di setiap daerah di Indonesia.

b. Distribusi Pupuk Secara Merata

Strategi yang kedua ini, berupa distribusi pupuk secara merata di seluruh wilayah Indonesia. Langkah yang ditempuh dalam strategi ini adalah petani diminta menjumlahkan kebutuhan pupuk untuk kebutuhan tanamnya  per hektar selama satu tahun. Dengan cara ini pemerintah akan dapat mengetahui kebutuhan pupuk selama satu tahun sehingga dapat menyediakan stok pupuk sesuai dengan kebutuhan petani.

c. Perbaikan Irigasi

Pertanian yang berhasil tidak lepas dari baiknya sistem irigasi yang diterapkan. Oleh karena itu, pemerintah mengusahakan keterjaminan ketersediaan air untuk pertanian dengan perbaikan atau pengadaan irigasi yang baik.

Strategi lain yang dapat dilakukan di sektor agrikultur/pertanian adalah melakukan pembangunan dan perbaikan berbagai sarana pendukung sektor pertanian, serta pembukaan lahan baru sebagai tempat yang dapat membuka lapangan pekerjaan baru bagi masyarakat Indonesia. Mutu sumber daya manusia yang mampu memberikan konsultasi bagi petani dalam meningkatkan produktivitasnya perlu ditingkatkan. Hal ini merupakan bentuk dukungan bagi petani untuk tetap mempertahankan usahanya di sektor pertanian. Tanpa adanya dukungan, akan semakin banyak tenaga kerja dan lahan yang akan beralih ke sektor-sektor lain yang lebih menarik. Strategi selanjutnya adalah mempersiapkan sarana dan prasarana pendukung bagi sektor lain yang akan

menyerap pertumbuhan tenaga kerja Indonesia. Jalan, pelabuhan, listrik adalah sarana utama yang dapat mempercepat pertumbuhan di sektor ini. Sarana tersebut akan mempermudah distribusi hasil panen serta distribusi faktor produksi bagi petani.

Renungkan

Apakah kalian pernah mendatangi atau melewati sebuah kompleks persawahan? Apakah kalian juga pernah melihat suatu kompleks persawahan yang diratakan dengan tanah lalu dibangun sebuah gedung? Indonesia negara pertanian besar yang masih mengimpor beberapa jenis bahan makanan dari luar negeri. Bijaksanakah kita apabila terus mengurangi lahan pertanian tanpa memperhitungkan kerugian bagi sektor lain?

Struktur perekonomian Indonesia sekarang merupakan cerminan dari arah perekonomian yang dilakukan di masa lalu. Pada Masa Orde Baru dan Reformasi juga telah menunjukkan bahwa sektor pertanian masih menjadi sektor penting, yang membuka banyak lapangan pekerjaan bagi masyarakat Indonesia. Sektor pertanian juga menyediakan pangan bagi masyarakat Indonesia.

Baca juga D. Pendistribusian Kembali Pendapatan Nasional

Saat ini, kita mempunyai kesempatan untuk mempersiapkan kebijakan yang dapat membentuk struktur perekonomian Indonesia di masa depan. Namun, beberapa permasalahan yang dihadapi sektor pertanian di masa kini perlu segera dibenahi.

Artikel Terkait

//www.pexels.com/id-id/@blooddrainer - strategi pengembangan agrikultur di indonesia

Pemerintah menetapkan strategi pengembangan agrikultur di Indonesia dalam kerangka pembangunan nasional pemerintah Indonesia. Agrikultur atau pembangunan pertanian di Indonesia adalah sumber hayati untuk mendapatkan bahan pangan.

Strategi pengembangan agrikultur di Indonesia dilakukan sebagai usaha untuk mengoptimalkan perekonomian dengan memberdayakan sektor pertanian yang meliputi budidaya tanaman atau ternak termasuk di dalamnya pemanfaatan mikroorganisme dalam pengolahan produk.

Contoh kegiatannya adalah pemanfaatan sumber daya hayati untuk menghasilkan bahan pangan, bahan baku industri, sumber energi, atau untuk mengelola lingkungan hidupnya.

Melansir dari buku Etno-Agrikultur Suku Banjar di Lahan Rawa Pasang Surut, Hastuti, Karunia Puji, dkk. 2019, Indonesia memiliki banyak penduduk, sehingga bidang pangan harus diperhatikan agar seluruh masyarakat dapat memenuhi kebutuhannya. Untuk itu, ada beberapa langkah pemerintah untuk mengatasi hal tersebut.

//www.pexels.com/id-id/@quang-nguyen-vinh-222549

3 macam strategi pengembangan agrikultur di Indonesia untuk lebih berkembang, yaitu:

Ecofarming merupakan penerapan dari sistem pertanian berkelanjutan atau suistainable agriculture. Ecofarming disebut juga pertanian ramah lingkungan [PRL].

Strategi ini juga dinilai cukup ekonomis dan ramah untuk kesehatan petani dan penduduk. Hasil dari ecofarming terbebas dari bahan kimia dan ramah lingungan.

Beberapa contoh ecofarming adalah:

  • Limbah peternakan yang diolah dan digunakan sebagai pupuk organik tanaman yaitu padi dan jagung.

  • Penggunaan bonggol jagung dan jerami yang tidak terpakai dimanfaatkan untuk keperluan pakan ternak.

  • Penggunaan pupuk organik atau tanpa bahan kimia.

2. Pemerataan Distribusi Pupuk

Strategi ini dilakukan pemerintah untuk mendistribusikan pupuk secara merata di seluruh wilayah Indonesia sehingga tidak ada lagi petani yang kesulitan mendapatkan pupuk.

Dengan strategi ini adalah para petani diminta untuk menjumlahkan kebutuhan pupuk tanam per hektar dalam setahun.

Irigasi adalah upaya untuk pengaturan dan penyadiaan untuk mengairi pertanian. Pemerintah Indonesia selalu berusaha menyediakan persediaan air untuk pertanian dengan pengadaan irigasi yang baik.

Indonesia memiliki lima sistem irigasi, yaitu:

  1. Irigasi Permukaan: Sistem irigasi yang airnya digenangkan pada tanaman dan dialirkan lewat permukaan tanah.

  2. Irigasi Air Tanah: Sistem irigasi yang sumber airnya berasal dari bawah tanah, kemudian dialirkan ke jaringan irigasi permukaan dengan menggunakan pompa.

  3. Jaringan Irigasi Pompa: Sistem irigasi permukaan yang sumber airnya berasal dari sungai atau sumber lainnya dengan menggunakan pompa.

  4. Jaringan Irigasi Rawa: Sistem irigasi permukaan yang airnya berasal dari rawa.

  5. Jaringan Irigasi Tambak: Sistem irigasi untuk keperluan tambak ikan.

Salah satu tantangan bagi Indonesia dalam mengembangkan agrikultur adalah globalisasi. Globalisasi secara tidak langsung menyebabkan terjadinya modernisasi dalam bidang pertanian. Oleh karena itu, pemerintah menggunakan strategi pengembangan agrikultur di Indonesia untuk menjawab tantangan globalisasi tersebut. [DNR]

Page 2

Video yang berhubungan

Dalam mengembangkan agrikultura di Indonesia pemerintah dapat melakukan hal hal dibawah ini kecuali

Ekofarming merupakan salah satu strategi yang dilakukan oleh pemerintah. (Unsplash/Jed Owen)

adjar.id - Adjarian, pembangunan pertanian atau agrikultur di Indonesia merupakan hal yang dianggap penting oleh pemerintah. 

Selain pembangunan, pemerintah juga berusaha untuk mengembangkan pertanian di Indonesia. 

Sebab, agrikultur atau pertanian Indonesia memiliki peran penting bagi pendapatan nasional. 

Nah, adanya pengembangan pertanian di masa mendatang disebabkan adanya tantangan globalisasi. 

Baca Juga: Pemanfaatan Sumber Daya Alam dalam Aktivitas Pertanian

Oleh karena itu, pemerintah menggunakan beberapa strategi pengembangan agrikultur di Indonesia, lo. 

Namun, apakah Adjarian tahu, apa sajakah strategi pengembangan agrikulturnya?

Sekarang, yuk, kita simak lebih lengkap mengenai strategi pengembangan agrikultur Indonesia di bawah ini!

"Pembangunan dan pengembangan agrikultur di Indonesia diperlukan guna mencegah adanya tantangan globalisasi."


Page 2

Dalam mengembangkan agrikultura di Indonesia pemerintah dapat melakukan hal hal dibawah ini kecuali

Ekofarming merupakan salah satu strategi yang dilakukan oleh pemerintah. (Unsplash/Jed Owen)

Strategi Pengembangan Agrikultur di Indonesia

Berikut ini, adalah strategi-strategi yang digunakan oleh pemerintah dalam mengembangkan bidang agrikultur di Indonesia, yaitu:

1. Ekofarming

Ekofarming adalah strategi yang berguna dalam meningkatkan sistem budidaya di sektor pertanian. 

Selain itu, sistem ini juga merupakan sistem yang ramah lingkungan dan terintegrasi dengan kearifan lokal dalam setiap wilayah Indonesia. 

2. Distribusi Pupuk secara Merata

Untuk strategi yang ini, pemerintah melakukan distribusi pupuk secara merata di seluruh wilayah Indonesia.

Nah, langkah yang dibutuhkan di dalam strategi ini adalah para petani diminta untuk menjumlahkan kebutuhan pupuk tanam per hektar dalam setahun. 

"Strategi ekofarming merupakan strategi yang ramah lingkungan."


Page 3

Dalam mengembangkan agrikultura di Indonesia pemerintah dapat melakukan hal hal dibawah ini kecuali

Ekofarming merupakan salah satu strategi yang dilakukan oleh pemerintah. (Unsplash/Jed Owen)

Dengan menggunakan cara ini, para pemerintah akan menyumbangkan pupuk untuk para petani. 

Selain itu, pemerintah juga akan mengetahui berapa banyak pupuk yang dibutuhkan oleh petani.

3. Perbaikan Irigasi

Dalam mengembangkan agrikultura di Indonesia pemerintah dapat melakukan hal hal dibawah ini kecuali

Terdapat beberapa strategi yang dilakukan pemerintah guna meningkatkan agrikultur. (Unsplash/JESHOOTS.COM)

Hasil pertanian yang berhasil tidak akan pernah lepas dari sistem irigasi yang diterapkan, lo. 

Oleh karena itu, pemerintah Indonesia selalu berusaha menyediakan persediaan air untuk pertanian dengan perbaikan atau pengadaan irigasi yang baik. 

Selain itu, strategi yang banyak digunakan di agrikultur adalah melakukan pembanguann dan perbaikan di berbagai saranan pendukung bidang pertanian. 

Baca Juga: Pemanfaatan Sumber Daya Alam dalam Aktivitas Perkebunan

Tidak hanya itu, membuka lahan baru juga dapat menjadi solusi, hal ini dapat memberikan banyak lapangan pekerjaan bagi masyarakat Indonesia. 

Nah Adjarian, itulah strategi pengembangan agrikultur di Indonesia yang wajib kita ketahui, ya.

Sekarang, yuk, coba jawab soal di bawah ini!

Pertanyaan

Sebutkan strategi pengembangan bidang pertanian yang Adjarian ketahui!

Petunjuk: Cek halaman 2-3.

Jangan lupa untuk tonton video ini, ya!