Jati adalah sumber daya alam yang dimanfaatkan sebagai

Merdeka.com - Pohon jati adalah pohon daun besar dari keluarga Verbenaceae, yang kayunya menjadi salah satu kayu yang banyak diminati. Pohon jati adalah sejenis pohon yang termasuk dalam genus Tectona grandis, dan menjadi pohon penghasil kayu berkualitas tinggi.

Pohon ini diketahui memiliki ciri-ciri pohon besar, batang yang lurus, dapat tumbuh hingga mencapai tinggi 30-40 meter, dan berdaun lebar, di mana daunnya dapat gugur ketika musim kemarau. Pohon jati dapat bertahan hidup pada daerah tropis dengan suhu 27 sampai 37 °C.

Selama musim kemarau pohon jati memang tidak berdaun, ini karena di daerah yang panas daunnya akan berguguran. Tetapi di tempat yang lembap, pohon ini akan tetap hijau. Di akhir musim kemarau, ketika musim hujan pertama turun, dedaunan dari pohon ini baru akan muncul.

Kayu jati banyak diminati oleh orang-orang karena memiliki daya tahan yang luar biasa. Sifat penting dari jati adalah stabilitas dimensinya yang sangat baik. Ini berarti bahwa kayunya kuat, berat sedang, dan kekerasannya rata-rata.

Karena kayu yang berkualitas inilah, banyak manfaat pohon jati yang bisa digunakan. Manfaat pohon jati tersebut akan kami sampaikan berikut ini, beserta dengan keunggulan yang dimiliki oleh kayu jati.

2 dari 4 halaman

Dilansir dari countrycasualteak.com, kayu jati memiliki beberapa keunggulan, yang mana keunggulan tersebut membuatnya banyak diminati oleh masyarakat. Keunggulan kayu dari pohon jati antara lain adalah:

Daya Tahan

Sangat kuat dan tahan lama, kayu jati dapat bertahan selama beberapa generasi di berbagai iklim tanpa perawatan. Hal ini disebabkan tingginya kandungan minyak dan karet pada kayu jati yang membuatnya tahan terhadap hujan, cuaca, dan hama, sehingga hampir kebal terhadap pembusukan.

Mudah Dirawat

Jati tidak memerlukan sentuhan akhir atau perawatan ekstra untuk bertahan selama beberapa generasi. Furnitur berbahan kayu jati dimulai dengan warna keemasan yang hangat, dan akhirnya memudar menjadi patina abu-abu keperakan jika dibiarkan lama di luar ruangan.

Jumlah waktu yang dibutuhkan untuk membuat patina bervariasi berdasarkan jumlah paparan sinar matahari dan jenis lingkungan furnitur yang tersisa. Untuk menghilangkan lumut, kotoran, dan noda di permukaan, cukup cuci sesekali dengan air sabun dan sikat nilon yang lembut.

Dan berapapun usianya, jati bisa dibersihkan untuk mengembalikan warna keemasannya. Selain itu, ada berbagai macam produk perawatan, mulai dari pelapis akhir hingga penyegel, untuk membantu mendapatkan furnitur sesuai keinginan Anda.

3 dari 4 halaman

dreamstime.com

Kayu jati dapat mengatur suhunya sendiri, sehingga memungkinkannya tetap sejuk di musim panas dan hangat di musim dingin. Hal ini mencegah masalah umum dengan bahan lain seperti logam, yang bisa menjadi sangat panas di bulan-bulan hangat dan sedingin es di musim dingin.

Berkualitas

Meskipun jati adalah kayu yang tahan lama dan sangat didambakan, perlu diketahui bahwa tidak semua jati dibuat sama. Ada tingkatan yang berbeda mulai dari A hingga C. Heartwood, sering disebut sebagai jati Grade A. Kayu jenis ini berasal dari bagian tengah pohon yang mengandung konsentrasi minyak tertinggi, yang merupakan kunci dari ketahanannya terhadap elemen luar ruangan.

4 dari 4 halaman

©2018 Merdeka.com/Abdul Aziz Rasjid

Manfaat pohon jati banyak berasal dari kayunya yang berkualitas. Dilansir dari manfaat.co.id, berikut adalah beberapa manfaat pohon jati bagi kehidupan manusia:

  • Bahan Kapal – Sejak zaman dahulu, kayu jati sudah dimanfaatkan sebagai bahan dasar dalam pembuatan kapal. Bahkan, kayu ini juga sudah dimanfaatkan sebagai bahan untuk membuat kapal nelayan jauh sebelum itu.
  • Bahan Rumah – Beberapa rumah pada zaman dahulu, banyak yang yang mengandalkan kayu jati sebagai bahan dasar pembuatannya dibandingkan semen dan bata, khususnya di daerah pedesaan. Saat ini rumah yang terbuat dari kayu jati juga masih bisa ditemui di daerah pegunungan, seperti villa dan rumah peristirahatan serta tempat penginapan umum di tempat-tempat wisata.
  • Furniture – Sifat kayu yang mudah dipotong-potong dan diolah, membuat pohon jati sering dimanfaatkan kayunya sebagai bahan baku dalam pembuatan furniture, contohnya meja, kursi, lemari, tempat tidur, atau kusen.
  • Hiasan Rumah - Kayu dari pohon jati juga sering digunakan sebagai bahan pembuatan ukiran dan hiasan serta pajangan rumah. Apalagi warna kayu jati yang khas dan tahan lama, menjadi salah satu alasan mengapa kayu ini cocok sebagai hiasan.
  • Gazebo - Gazebo merupakan sejenis aula kecil yang biasanya terletak pada bagian taman. Tempat ini biasanya digunakan untuk berkumpul dan bersantai. Untuk membuat gazebo, kayu dari pohon jati biasa digunakan dengan alasan kayunya yang kuat dan juga tahan air.
  • Parket – Kayu jati juga bisa digunakan sebagai parket. Parket merupakan jenis lapisan kayu yang menutupi bagian lantai. Dengan begitu, lantai rumah tidak lagi menggunakan tegel atau keramik. Dengan menggunakan parket dari kayu jati, tentu akan menambah nilai estetika dari dekorasi di suatu ruangan.

Dhafi Quiz

Find Answers To Your Multiple Choice Questions (MCQ) Easily at cp.dhafi.link. with Accurate Answer. >>


Ini adalah Daftar Pilihan Jawaban yang Tersedia :

  1. Bahan makanan
  2. Sumber energi
  3. Bahan bangunan
  4. Bahan obat-obatan
Klik Untuk Melihat Jawaban

Apa itu cp.dhafi.link??

Kuis Dhafi Merupakan situs pendidikan pembelajaran online untuk memberikan bantuan dan wawasan kepada siswa yang sedang dalam tahap pembelajaran. mereka akan dapat dengan mudah menemukan jawaban atas pertanyaan di sekolah. Kami berusaha untuk menerbitkan kuis Ensiklopedia yang bermanfaat bagi siswa. Semua fasilitas di sini 100% Gratis untuk kamu. Semoga Situs Kami Bisa Bermanfaat Bagi kamu. Terima kasih telah berkunjung.

Dhafi Quiz

Find Answers To Your Multiple Choice Questions (MCQ) Easily at cp.dhafi.link. with Accurate Answer. >>


Ini adalah Daftar Pilihan Jawaban yang Tersedia :

  1. A. bahan makanan
  2. B. obat
  3. C. bahan kosmetik
  4. D. bahan bangunan

Jawaban terbaik adalah D. D. bahan bangunan.

Dilansir dari guru Pembuat kuis di seluruh dunia. Jawaban yang benar untuk Pertanyaan ❝19. Kayu jati dan kayu mahoni adalah sumber daya alam yang dimanfaatkan sebagai ....❞ Adalah D. D. bahan bangunan.
Saya Menyarankan Anda untuk membaca pertanyaan dan jawaban berikutnya, Yaitu 18. Sumber daya alam berupa tanaman yang menghasilkan bahan pangan adalah .... dengan jawaban yang sangat akurat.

Klik Untuk Melihat Jawaban

Apa itu cp.dhafi.link??

Kuis Dhafi Merupakan situs pendidikan pembelajaran online untuk memberikan bantuan dan wawasan kepada siswa yang sedang dalam tahap pembelajaran. mereka akan dapat dengan mudah menemukan jawaban atas pertanyaan di sekolah. Kami berusaha untuk menerbitkan kuis Ensiklopedia yang bermanfaat bagi siswa. Semua fasilitas di sini 100% Gratis untuk kamu. Semoga Situs Kami Bisa Bermanfaat Bagi kamu. Terima kasih telah berkunjung.

Jawaban:

  • Jati dan Meranti adalah SDA yg dimanfaatkan sebagai bahan bangunan
  • Jadi jawabannya adalah D

rickytumeang3331 rickytumeang3331

jawaban:

D.Bahan bangunan

penjelasan:

maaf kalo salah

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA