Jelaskanlah ciri-ciri dari karya seni rupa daerah secara umum

Sebutkan ciri-ciri umum karya seni rupa daerah, pembahasan kunci jawaban tema 9 kelas 5 halaman 129 130 131 132 133 135 136 tepatnya pada materi pembelajaran 2 subtema 3 Manusia dan Benda di Lingkungannya di buku tematik siswa sekolah dasar.

Jelaskanlah ciri-ciri dari karya seni rupa daerah secara umum

Pembahasan kali ini merupakan lanjutan dari tugas sebelumnya, di mana kalian telah mengerjakan soal sebutkan berbagai jenis karya seni rupa daerah di Indonesia yang kamu ketahui di buku tematik.

Berdasarkan jenisnya, seni rupa daerah terbagi menjadi dua, yaitu seni murni dan seni terapan.

1. Seni rupa murni
Seni rupa murni adalah karya seni rupa yang mengutamakan segi keindahan tanpa memperhatikan fungsi. Contoh lukisan dan patung.

2. Seni rupa terapan
Seni rupa terapan adalah karya seni rupa yang mengutamakan fungsi, namun tetap memperhatikan segi keindahan. Contoh batik, ukiran kayu, gerabah, dan lain-lain.

Kunci Jawaban Tema 9 Kelas 5 Halaman 135

Ayo Berlatih

Kamu telah mengetahui tentang seni rupa daerah. Untuk lebih memahami tentang karya seni rupa daerah, cobalah untuk mengerjakan latihan berikut.

2. Sebutkan ciri-ciri umum karya seni rupa daerah.

Jawaban : Berikut ciri-ciri umum karya seni rupa daerah. – Bersifat kedaerahan. – Dipengaruhi oleh budaya dan latar belakang sejarah suatu wilayah.

– Corak dan motifnya dipengaruhi oleh kondisi fisik atau geografi suatu daerah dipengaruhi oleh corak seni tradisional masyarakat setempat.

3. Sebutkan dua macam seni rupa berdasarkan jenisnya. 4. Sebutkan 3 contoh seni rupa terapan yang ada di sekitar daerahmu.

5. Sebutkan fungsi karya seni rupa daerah.

Jawaban, buka disini: Sebutkan Dua Macam Seni Rupa Berdasarkan Jenisnya

Demikian pembahasan kunci jawaban soal tema 9 kelas 5 SD Halaman 135 secara lengkap. Kerjakan juga soal lain di buku tematik siswa. Semoga bermanfaat! Lihat soal lainnya di kolom pencarian: Kunci Jawaban Tema 9 Kelas 5 Halaman 129 130 131 132 133 135 136 Subtema 3 Manusia dan Benda di Lingkungannya Pembelajaran 2

Sonora.ID - Karya seni rupa daerah disebut juga sebagai karya seni rupa tradisional sebab umumnya dikerjakan secara turun-temurun sesuai dengan ciri khas suatu daerah.

Terdapat beberapa ciri-ciri umum karya seni rupa daerah yang membedakannya dengan karya seni rupa modern.

Sebelumnya, perlu diketahui bahwa karya seni daerah dipengaruhi oleh beragam faktor.

Dilansir dari Kids Grid.ID, faktor tersebut yakni adat istiadat, budaya, lingkungan sosial, kondisi geografis, dan latar belakang sejarah daerah asal karya tersebut.

Baca Juga: 9 Contoh Karya Seni Dua Dimensi Lengkap dengan Penjelasan

Lantas, bagaimana apabila terdapat perintah berupa sebutkan ciri-ciri umum karya seni rupa daerah?

Inilah jawaban yang bisa kamu tulis mengacu pada buku Mandiri Belajar Tematik SD/MI Kelas 5 Semester 2 yang disusun oleh Nidaul Janah (2021).

  1. Bersifat kedaerahan;
  2. Dipengaruhi oleh budaya dan latar belakang sejarah wilayah tersebut yang biasanya mengandung simbol bermakna;
  3. Digunakan untuk upacara adat, agama, atau kebutuhan sehari-hari;
  4. Dibuat dari bahan alam yang berasal dari lingkungan; dan
  5. Corak dan motifnya dipengaruhi oleh kondisi fisik atau geografi suatu daerah serta corak seni tradisional masyarakat setempat.

Baca Juga: Contoh Kritik Karya Seni Rupa Lengkap dengan Tahapan, Mapel Kelas XII

Agar lebih mendalami pemahaman akan ciri karya seni rupa daerah, simak penjelasan selengkapnya berikut ini dirangkum dari Kompas.com.

1. Bersifat kedaerahan

Jelaskanlah ciri-ciri dari karya seni rupa daerah secara umum

nahampunmarudut nahampunmarudut

Ciri-ciri umum Karya Seni Rupa Seni Daerah:

  • Menonjolkan Sifat  kedaerahan
  • Karya Seni yang diciptakan terpengaruh oleh budaya atau sejarah dari daerah tertentu
  • Memiliki Corak atau motif yang khas dari daerah tertentu, Khas yang dimaksud disini bisa saja motif atau corak yang ditampilkan sesuai dengan kondisi geografis daerah tertentu.
  • Corak atau Motif yang ditampilkan biasanya bersifat tradisional.

Pembahasan

Seni rupa daerah adalah salah satu cabang dari cabang seni rupa. Seni Rupa adalah sebuah seni yang dapat dilihat, disentuh, dirasa, atau dinikmati selama mungkin oleh para pembuat seni dan yang menyaksikannya.

Haukin mengatakan Seni Rupa adalah bagian dari ekspresi jiwa manusia yang diimajinasikan dan diterapkan kedalam sebuah benda.

Kumala Devi Chattopadhayaya mengatakan Seni Rupa adalah sebuah luapan ekspresi yang disampaikan dari seorang seniman kepada para penikmatnya dalam bentuk sebuah benda.

Pelajari lebih lanjut

1. Materi tentang karya seni brainly.co.id/tugas/3066413

2. Materi tentang tujuan pameran brainly.co.id/tugas/10431092

3. Materi tentang jenis pameran brainly.co.id/tugas/14587172

-----------------------------

Detil jawaban

Kelas: 9

Mapel: Seni Budaya

Bab: 10-Pameran

Kode: 9.19.10

#AyoBelajar

  • Jelaskanlah ciri-ciri dari karya seni rupa daerah secara umum

  • Jelaskanlah ciri-ciri dari karya seni rupa daerah secara umum

  • Jelaskanlah ciri-ciri dari karya seni rupa daerah secara umum

  • Jelaskanlah ciri-ciri dari karya seni rupa daerah secara umum

  • Jelaskanlah ciri-ciri dari karya seni rupa daerah secara umum

Cari soal sekolah lainnya

KOMPAS.com - Karya seni rupa daerah berbeda dengan karya seni rupa modern. Karena bercorak kedaerahan dan memiliki sejumlah ciri umum lainnya yang tak dimiliki seni rupa modern.

Dikutip dari buku Pendidikan Seni Rupa Estetik Sekolah Dasar (2020) oleh Arina Restian, seni rupa adalah karya seni yang keindahannya hanya bisa dinikmati lewat indra penglihat dan peraba.

Begitu pula karya seni rupa daerah yang keindahannya hanya bisa dinikmati lewat indra penglihat serta peraba.

Karya seni rupa daerah adalah karya seni rupa yang memiliki corak dan ciri khas sesuai daerah asalnya.

Sebutkan ciri-ciri umum karya seni rupa daerah! 

Ciri-ciri umum karya seni rupa daerah adalah:

  1. Bersifat kedaerahan
  2. Dipengaruhi budaya dan latar belakang sejarah
  3. Sering digunakan dalam kebutuhan sehari-hari
  4. Terbuat dari bahan alami
  5. Corak dan motifnya sangat kental dengan kondisi geografis daerah.

Berikut penjelasan lebih lengkapnya:

Bersifat kedaerahan

Karya seni rupa daerah bersifat kedaerahan atau berkaitan dengan daerah asalnya.

Baca juga: Contoh Karya Seni Rupa Bertema Hubungan Manusia dengan Dirinya

Menurut Sofyan Salam, dkk dalam buku Pengetahuan Dasar Seni Rupa (2020), sebuah karya seni disebut kedaerahan karena bersifat lokal atau melekat pada tradisi, budaya, etnis, atau bangsa tertentu.

Dipengaruhi budaya dan latar belakang sejarah

Ciri umum lain dari karya seni rupa daerah ialah dipengaruhi budaya dan latar belakang sejarah daerah tersebut.

Maka tak mengherankan jika seni rupa ini sangat kental dengan budaya, dan memiliki pemaknaannya sendiri sesuai sejarah di daerah tersebut.

Umumnya karya seni rupa daerah juga sangat dipengaruhi oleh simbol tertentu yang berkaitan dengan suatu daerah.

Sering digunakan untuk kebutuhan sehari-hari

Seni rupa daerah sering dimanfaatkan masyarakat daerah setempat untuk memenuhi kebutuhannya.

Masyarakat juga sering memanfaatkan seni rupa tersebut untuk keperluan keagamaan atau tradisi.

Baca juga: Eksistensi Seni Rupa dalam Kehidupan Manusia

Terbuat dari bahan alami

Pembuatan karya seni rupa daerah menggunakan bahan-bahan alami yang bisa ditemukan di lingkungan sekitar. Contohnya, batang pohon diolah menjadi kerajinan patung.

Corak dan motifnya sangat kental dengan kondisi geografis daerah

Corak dan motif karya seni rupa daerah sangat kental dengan kondisi geografis wilayah tersebut. Tak jarang pula, karya seni rupanya juga dipengaruhi corak kesenian tradisional.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Cari soal sekolah lainnya