Pola interaksi kompetisi yang terjadi pada ekosistem pada rumput adalah

Sebagai makhluk sosial, manusia pasti perlu interaksi dengan orang atau organisme lain di dalam kehidupannya sehari-hari. Interaksi yang terjadi tersebut bentuknya bisa bermacam-macam. Begitupun dalam suatu ekosistem ada berbagai macam interaksi yang terjadi, baik yang saling menguntungkan, merugikan, ataupun tidak berpengaruh terhadap satu dengan lainnya.

Hubungan timbal balik atau interaksi ini, sejatinya bisa mempengaruhi kehidupan dan kecepatan pertumbuhan populasi sehingga berguna dalam menjaga kestabilan ekosistem. Dimana, bentuk interaksi tersebut dapat terjadi antar spesies yang sama maupun spesies yang berbeda. Salah satu interaksi yang terjadi pada suatu ekosistem adalah interaksi antar organisme.

Interaksi antar organisme adalah hal yang mutlak terjadi, karena pada dasarnya individu/spesies tidak akan pernah bisa lepas dari individu lainnya atau dengan kata lain individu/spesies pasti membutuhkan individu lainnya. maka interaksi antar organisme tersebut akan sangat mudah ditemui di sebuah populasi maupun komunitas.

Interaksi antar organisme berkaitan dengan kebutuhan sumber daya, seperti untuk makan, tempat mencari makan dan tempat tinggal. Sementara itu, ada beberapa bentuk interaksi antar organisme dalam ekosistem antara lain interaksi netral, predasi, kompetisi dan simbiosis.

Netral

Netral merupakan hubungan yang tidak saling mempengaruhi atau mengganggu satu sama lain. Contohnya, sapi dan kupu-kupu.

Predasi

Predasi merupakan hubungan antara pemangsa (predator) dengan mangsanya, contohnya serigala dan ayam.

Kompetisi

Kompetisi adalah interaksi antara dua atau lebih spesies yang saling menghalangi. Jenis interaksi ini terjadi karena masing-masing spesies memiliki kebutuhan yang sama, dimana spesies bersaing memperebutkan sesuatu yang diperlukan untuk hidupnya. Misalnya ruang (tempat), makanan, air, sinar matahari, udara, dan pasangan kawin.

(Baca juga: Mengenal Bentuk-bentuk Interaksi Sosial)

Kompetisi (persaingan) dibedakan menjadi dua macam yaitu kompetisi intraspesifik dan kompetisi interspesifik. Kompetisi intraspesifik yaitu persaingan yang terjadi antara organisme atau individu yang memiliki spesies sama. Contohnya sesama kambing jantan berkelahi untuk memperebutkan pasangan kawinnya.

Sedangkan kompetisi interspesifik yaitu persaingan yang terjadi antara organisme atau individu yang berbesa spesies. Contohnya, tanaman jagung dan rumput yang sama-sama tumbuh di ladang.

Simbiosis

Simbiosis merupakan hubungan timbal balik (interaksi) yang terjadi pada dua individu yang hidup saling berdampingan. Simbiosis dibagi menjadi tiga macam yaitu simbiosis komensalisme, parasitisme, dan mutualisme.

  • Simbiosis komensalisme merupakan hubungan antar dua organisme yang berbeda spesies yang satu diuntungkan sedangkan yang lainnya tidak diuntungkan maupun dirugikan, contohnya anggrek dengan tumbuhan paku.
  • Simbiosis parasitisme merupakan hubungan antar organisme yang salah satu diuntungkan (parasit) sedangkan yang lain dirugikan. Parasit memperoleh makanan dari tubuh inang, bila tubuh inang mati maka parasit akan mencari inang baru atau ikut mati.

Parasite dibedakan dua macam yaitu parasit internal/endoparasit (contohnya, Trichomonas vaginalis yang hidup disaluran kelamin wanita), dan parasit eksternal/ektoparasit (contohnya tumbuhan tali putri yang hidup menumpang pada tanaman lain).

  • Simbiosis mutualisme merupakan hubungan antar dua organisme yang berbeda spesies dan saling menguntungnya. Contohnya, bakteri Rhizobium dengan bintil akar kacang-kacangan dan lichen yang merupakan mutualisme antara jamur dengan cyanobacteria.

Asked by wiki @ 03/08/2021 in Biologi viewed by 3013 persons

Asked by wiki @ 23/08/2021 in Biologi viewed by 3010 persons

Asked by wiki @ 08/08/2021 in Biologi viewed by 2123 persons

Asked by wiki @ 06/08/2021 in Biologi viewed by 2080 persons

Asked by wiki @ 31/08/2021 in Biologi viewed by 1629 persons

Asked by wiki @ 03/08/2021 in Biologi viewed by 1590 persons

Asked by wiki @ 23/08/2021 in Biologi viewed by 1541 persons

Asked by wiki @ 26/08/2021 in Biologi viewed by 1522 persons

Asked by wiki @ 30/07/2021 in Biologi viewed by 1469 persons

Asked by wiki @ 08/08/2021 in Biologi viewed by 1442 persons

Asked by wiki @ 20/08/2021 in Biologi viewed by 1433 persons

Asked by wiki @ 23/08/2021 in Biologi viewed by 1426 persons

Asked by wiki @ 08/12/2021 in Biologi viewed by 1264 persons

Asked by wiki @ 14/08/2021 in Biologi viewed by 1242 persons

Asked by wiki @ 09/08/2021 in Biologi viewed by 1231 persons

Pola interaksi kompetisi pada ekosistem padang rumput ditunjukkan oleh?

  1. macan – singa
  2. domba – sapi
  3. sapi – singa
  4. rumput – domba
  5. Semua jawaban benar

Berdasarkan pilihan diatas, jawaban yang paling benar adalah: B. domba – sapi.

Dari hasil voting 987 orang setuju jawaban B benar, dan 0 orang setuju jawaban B salah.

Pola interaksi kompetisi pada ekosistem padang rumput ditunjukkan oleh domba – sapi.

Pembahasan dan Penjelasan

Jawaban A. macan – singa menurut saya kurang tepat, karena kalau dibaca dari pertanyaanya jawaban ini tidak nyambung sama sekali.

Jawaban B. domba – sapi menurut saya ini yang paling benar, karena kalau dibandingkan dengan pilihan yang lain, ini jawaban yang paling pas tepat, dan akurat.

Jawaban C. sapi – singa menurut saya ini juga salah, karena dari buku yang saya baca ini tidak masuk dalam pembahasan.

Jawaban D. rumput – domba menurut saya ini salah, karena dari apa yang ditanyakan, sudah sangat jelas jawaban ini tidak saling berkaitan.

Jawaban E. Semua jawaban benar menurut saya ini salah, karena setelah saya cari di google, jawaban tersebut lebih tepat digunkan untuk pertanyaan lain.

Kesimpulan

Dari penjelasan dan pembahasan diatas, bisa disimpulkan pilihan jawaban yang benar adalah B. domba – sapi

Jika masih punya pertanyaan lain, kalian bisa menanyakan melalui kolom komentar dibawah, terimakasih.

Tolong di jawab yaa -( Ciri-ciri tumbuhan yang dapat di cangkok , Setelah itu apa saja keuntungan mencangkok di dalam bidang pertanian? )- -( Tuliskan … 5 tumbuhan yang dapat di cangkok)- Itu aja Di jawab ya!!!​

apa saja nama sel di angka tersebut​

Sendi yang terdapat pada jari telunjuk adalah? ​

M 146 (4/ Po, salah fat xo Pertanyaan da Depa ti jengus; fas Tdk bq k​

Mengapa Umbi Batang dapat digunakan untuk Berkembang Biak -Tolong Di jawab ya-!!​

Apa yg di sebut makhluk hidup?

tuliskan manfaat dan tujuan dalam permainan bola kaki​

Hewan mempunyai tubuh triplobastik hidup di perairan dan darat sebagai parasite memiliki annus dan mulut tubuhnya bersegmen segmen hewan tersebut ter … golong dalam filum?

siapa itu ilmuan dan apa yang mereka lakukan ​

Mengamati di bawah mikroskop elektron sel kulit tangan yang terpapar virus corona dan sel kulit tangan yang telah dicuci dengan sabun.Apakah kegiatan … laboratorium tersebut benar atau salah untuk membuktikan bahwa mencuci tangan dapat mengurangi infeksi virus?Apa alasan Kalian menyatakan benar atau salah?​