Teknik yang digunakan untuk pembuatan kerajinan bahan alam kayu adalah

KOMPAS.com - Berdasarkan bahan pembuatannya, kerajinan bisa dibagi menjadi dua, yakni kerajinan bahan lunak serta kerajinan bahan keras.

Kerajinan bahan lunak dibuat dari bahan yang sifatnya lunak serta mudah dibentuk. Sedangkan kerajinan bahan keras terbuat dari bahan yang bersifat keras.

Pengertian kerajinan bahan keras

Dikutip dari jurnal Manfaat Pembelajaran “Prakarya dan Kewirausahaan” dalam Penumbuhan Sikap Wirausaha Siswa SMAN 1 Cimahi (2015) karya Vinny Fardila, pengertian dari kerajinan bahan keras adalah segala bentuk produk kerajinan yang terbuat dari bahan dasar bersifat keras.

Bahan dasar dari kerajinan ini bisa diambil dari alam atau buatan. Kerajinan bahan keras alami adalah produk kerajinan yang bahan dasarnya bersifat keras dan diambil dari alam, seperti kayu, batu, rotan, bambu, dan lainnya.

Sedangkan kerajinan bahan keras buatan merupakan produk kerajinan yang dibuat dari bahan keras, namun sifatnya buatan atau lewat proses pengolahan terlebih dahulu. Contohnya besi, logam, tembaga, kaca, dan lain sebagainya.

Baca juga: Perbedaan Bahan Keras Alam dan Buatan dalam Kerajinan

Teknik pembuatan kerajinan bahan keras

Mardhathillah Ayu Katu, dalam Pembelajaran Kerajinan Tangan dari Bahan Clay Tepung bagi Siswa Kelas VIII SMPN 3 Anggeraja Kabupaten Enrekang (2018) menyebutkan jika kerajinan bahan keras memiliki bahan dasar yang sifat fisiknya keras. Sehingga membutuhkan teknik pembuatan khusus dalam membuatnya.

Setidaknya ada empat teknik pembuatan yang sering digunakan dalam mengolah kerajinan bahan keras, yaitu:

Teknik ukir

Melansir dari Analisis Keterkaitan Ragam Teknik Ukir Tatah Tembaga terhadap Kemungkinan Bentuk yang Dihasilkan dalam Pertimbangan Desain (2019) karya Said F. Nasrullah dan Andry Masri, teknik ukir merupakan teknik pembuatan kerajinan yang dilakukan dengan menggoreskan, memahat, mencungkil bagian dari bahan dasar tersebut hingga membentuk pola yang diinginkan. Teknik ini cocok diterapkan pada bahan keras, seperti kayu dan batu.

Teknik anyam

Mengutip dari situs Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, teknik anyam yaitu teknik pembuatan kerajinan yang dilakukan dengan menyilangkan atau menggabungkan bahan anyaman, sampai membentuk pola kerajinan yang diinginkan. Jenis teknik ini cocok diterapkan pada bahan bambu dan rotan.

Baca juga: Fungsi dan Prinsip Kerajinan Tangan

Teknik ukir tekan

Teknik ukir tekan yakni teknik membuat hiasan yang dilakukan di atas permukaan pelat dengan cara ditekan menggunakan alat khusus. Jenis teknik ini cocok diterapkan di kerajinan bahan keras buatan, seperti logam dan tembaga. Alat yang dibutuhkan dalam teknik ukir tekan diantaranya bambu dan kayu.

Teknik pahat

Teknik pahat merupakan teknik pembuatan kerajinan yang dilakukan dengan mengurangi atau membuang bahan yang tidak digunakan secara perlahan hingga membentuk pola bentuk kerajinan.

Biasanya teknik ini digunakan dengan memakai alat martil, pahat, kikir, dan lainnya. Teknik pahat cocok diterapkan pada bahan kayu.

Baca juga: Bahan Lunak Buatan: Definisi, Jenis dan Contoh Kerajinan

Contoh kerajinan bahan keras

Ada banyak contoh kerajinan bahan keras, baik alami ataupun buatan. Berikut beberapa contohnya:

  1. Bahan rotan
    Contoh: meja, kursi, tas, alas gelas dan piring, serta lainnya.
  2. Bahan kayu
    Contoh: meja, kursi, mainan yang terbuat dari kayu, pajangan, dan lain sebagainya.
  3. Bahan batu
    Contoh: patung, guci, hiasan dinding, hiasan kolam, kursi, lampu taman, dan lain sebagainya.
  4. Bahan logam
    Contoh: patung, vas bunga, miniatur kendaraan atau benda, dan lainnya.
  5. Bahan kaca
    Contoh: vas bunga, lampu tidur, akuarium, pot tanaman, dan lainnya.
  6. Bahan bambu
    Contoh: lonceng angin, kotak pensil, gelas, vas bunga, lampu hias, serta lainnya.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca berikutnya

Pengertian kerajinan bahan keras.

Top 1: Teknik yang digunakan untuk pembuatan kerajinan dari bahan ...

Pengarang: brainly.co.id - Peringkat 98

Ringkasan: sebagai mahasiswa prodi manajemen, tuliskan manfaat apa yang soudara dapatkan dari mempelajari akuntansi biaya dikaitkan dengan pengembangan ilmu ma. … najemen yang soudara pelajari 1. entrepreneur menggerakan roda perekonomian, terlebih dalam kondisi pandemik seperti saat ini. menurut anda bagaimana karakteristik entrepreneur di. … era milenial? berikan contoh kasusnya. 2. dalam menghadapi suatu risiko, gaya seorang entrepreneur bisa berlainan. apa yang anda ketahu

Hasil pencarian yang cocok: Teknik yang digunakan untuk pembuatan kerajinan dari bahan alam kayu..... a. Menempel b. Mencetak c. Pahat d. Menganyam e. ...

Top 2: Kerajinan Bahan Keras dan 4 Teknik Pembuatan yang Sering Digunakan

Pengarang: travel.tempo.co - Peringkat 168

Ringkasan: home travel Pekerja menunjukkan kerajinan perhiasan perak yang siap dijual di HS Silver, Kotagede, Yogyakarta, 21 November 2017. Hasil kerajinan perak menjadi pilihan utama bagi wisatawan untuk membeli suvenir. ANTARA FOTO/Maulana SuryaTEMPO.CO, Jakarta -Kerajinan bahan keras bisa menjadi salah satu bisnis yang cukup menjanjikan dan menawarkan keuntungan yang menggiurkan. Salah satu kerajinan keras yang terkenal di Indonesia adalah rotan atau mebel. Kini kerajinan tersebut sudah cukup terkenal d

Hasil pencarian yang cocok: 28 Feb 2022 — Kerajinan bahan keras alami adalah produk kerajinan yang bahan dasarnya bersifat keras dan diambil dari alam, seperti kayu, batu, rotan, ... ...

Top 3: PTS PRAKARYA KELAS IX SUMIGO 05 | Other Quiz - Quizizz

Pengarang: quizizz.com - Peringkat 141

Hasil pencarian yang cocok: Berikut ini teknik-teknik yang dapat diterapkan pada kerajinan kayu, kecuali… ... digunakan untuk pembuatan kerajinan berbasis bahan campuran adalah. ...

Top 4: Sebutkan 8 teknik membuat kerajinan bahan kayu - Kafe Sentul - Ulasan ...

Pengarang: kafesentul.com - Peringkat 146

Hasil pencarian yang cocok: Kerajinan Bahan Keras Alam — Bahan yang dapat digunakan untuk menciptakan kerajinan bahan keras dapat dibuat dari bahan alam, bahan buatan, dan ... ...

Top 5: 4 Teknik Membuat Kerajinan Bahan Keras dan Contohnya - Suara.com

Pengarang: amp.suara.com - Peringkat 166

Ringkasan: Suara.com - Salah satu jenis kerajinan yang populer di Indonesia adalah kerajinan dengan bahan keras. Penggunaan bahan dasar yang bersifat keras menjadi karakter tersendiri yang tersemat dalam kerajanan jenis ini. Bagaimana teknik membuat kerajinan bahan keras?  Apa itu kerajinan bahan keras? Teknik apa yang digunakan? Apa saja contohnya? Berikut adalah ulasan tentang teknik kerajinan bahan keras lengkap dengan definisi, dan contohnya. Definisi Kerajinan Bahan Keras Kerajinan bahan keras a

Hasil pencarian yang cocok: 10 Sep 2021 — Berikut adalah ulasan tentang teknik kerajinan bahan keras lengkap dengan definisi, ... Contohnya seperti kayu, rotan, bambu dan logam. ...

Top 6: Teknik yang digunakan untuk pembuatan kerajinan dari bahan ...

Pengarang: cp.dhafi.link - Peringkat 153

Ringkasan: Dhafi QuizFind Answers To Your Multiple Choice Questions (MCQ) Easily at cp.dhafi.link. with Accurate Answer. >>Ini adalah Daftar Pilihan Jawaban yang Tersedia : Menempel. Pahat. MencetakMenganyam . Jawaban terbaik adalah B. Pahat.. Dilansir dari guru Pembuat kuis di seluruh dunia. Jawaban yang benar untuk Pertanyaan ❝Teknik yang digunakan untuk pembuatan kerajinan dari bahan alam kayu ....❞ Adalah B. Pahat.Saya Menyarankan Anda untuk membaca pertanyaan dan jawaban berikutnya

Hasil pencarian yang cocok: Teknik yang digunakan untuk pembuatan kerajinan dari bahan alam kayu ....? (Pertanyaan beserta Jawabannya) >> ...

Top 7: 7 Kerajinan dari Bahan Alam Khas Indonesia dan Contohnya - Detikcom

Pengarang: detik.com - Peringkat 170

Ringkasan: Jakarta - Kerajinan Indonesia telah dikenal luas di dunia dengan bentuk yang beragam, kreatif, inovatif, dan selalu berkembang. Indonesia juga dikenal sebagai negara eksportir kerajinan yang dibuat dengan proses dan bahan alami.Sehingga, produk-produk kerajinan yang dibuat juga sangat beragam dan memiliki ciri khas tertentu dari tiap daerah. Pembuatan produk kerajinan di satu daerah tentu berbeda dengan daerah lainnya, karena sumber daya alam yang juga berbeda.Misalnya, Plered di Jawa Barat, me

Hasil pencarian yang cocok: 20 Apr 2021 — Produk kerajinan yang dihasilkan dari kayu juga bervariasi, mengikuti teknik pembuatan dan tekstur kayu. Kerajinan bahan alam dari kayu ... ...

Top 8: Kerajinan Bahan Keras: Pengertian, Teknik Pembuatan, dan Contohnya

Pengarang: amp.kompas.com - Peringkat 184

Ringkasan: KOMPAS.com - Berdasarkan bahan pembuatannya, kerajinan bisa dibagi menjadi dua, yakni kerajinan bahan lunak serta kerajinan bahan keras.. Kerajinan bahan lunak dibuat dari bahan yang sifatnya lunak serta mudah dibentuk. Sedangkan kerajinan bahan keras terbuat dari bahan yang bersifat keras.. Pengertian kerajinan bahan keras. Dikutip dari jurnal Manfaat Pembelajaran “Prakarya dan Kewirausahaan” dalam Penumbuhan Sikap Wirausaha Siswa SMAN 1 Cimahi (2015) karya Vinny Fardila, pengertian dari

Hasil pencarian yang cocok: 29 Jul 2021 — Kerajinan bahan keras alami adalah produk kerajinan yang bahan dasarnya bersifat keras dan diambil dari alam, seperti kayu, batu, rotan, ... ...

Top 9: Teknik Pembuatan Kerajinan Serat Alam - Direktorat SMP

Pengarang: ditsmp.kemdikbud.go.id - Peringkat 122

Ringkasan: Sobat SMP, pada masa pandemi ini ruang gerak sobat sangatlah terbatas. Banyak kegiatan outdoor yang dibatasi, termasuk kegiatan belajar di sekolah yang masih daring. Sobat bisa melakukan kegiatan di rumah dengan membuat berbagai macam kerajinan tangan agar kinerja otak tetap aktif dan meningkatkan daya kreativitas. Salah satunya adalah kerajinan serat alam.. Kerajinan serat alam adalah kerajinan yang menggunakan bahan dari alam dan tergolong ke dalam bahan organik (mudah terurai dalam tanah) ya

Hasil pencarian yang cocok: 13 Jul 2021 — Anyaman adalah teknik membuat karya seni rupa yang dilakukan dengan cara menumpang tindihkan (menyilangkan) bahan anyam yang berupa lungsi dan ... ...