Berapa kali berapa yang hasilnya 500

Untuk mencari pasangan bilangan yang hasil kalinya diketahui adalah dengan membagi hasil kali dengan bilangan pertama lalu dicocokkan dengan pasangan bilangan lainnya yang terdapat pada setiap pilihan jawaban.

Misalkan perkalian , Maka pasangan yang tidak menghasilkan hasil kali adalah

  • Jika diketahui , maka bilangan adalah

             Pilihan A salah karena .

  • Jika diketahui , maka bilangan adalah

            Pilihan B salah karena .

  • Jika diketahui , maka bilangan adalah

            Pilihan C benar karena perkalian bukan

Dengan demikian, nilai perkalian yang hasilnya bukan adalah .

Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah C.

Operasi hitung pada bilangan terdiri dari penjumlahan, pengurangan, perkalian dan pembagian.  Perkalian adalah penjumlahan bilangan secara berulang.


Pembahasan

Perkalian dua buah bilangan yang menghasilkan 500 adalah

  • 1 × 500 atau 500 × 1
  • 2 × 250 atau 250 × 2
  • 4 × 125 atau 125 × 4
  • 5 × 100 atau 100 × 5
  • 10 × 50 atau 50 × 10
  • 20 × 25 atau 25 × 20

Jadi jika ditanyakan faktor dari 500 yaitu

{1, 2, 4, 5, 10, 20, 25, 50, 100, 125, 250, 500}

Perkalian dua buah bilangan yang menghasilkan 400 adalah

  • 1 × 400 atau 400 × 1
  • 2 × 200 atau 200 × 2
  • 4 × 100 atau 100 × 4
  • 5 × 80 atau 80 × 5
  • 8 × 50 atau 50 × 8
  • 10 × 40 atau 40 × 10
  • 16 × 25 atau 25 × 16
  • 20 × 20

Jadi jika ditanyakan faktor dari 400 yaitu

{1, 2, 4, 5, 8, 10, 16, 20, 25, 40, 50, 80, 100, 200, 400}


Pelajari lebih lanjut  

Contoh soal lain tentang perkalian yang menghasilkan 56

brainly.co.id/tugas/3772685

------------------------------------------------


Detil Jawaban    

Kelas : 7

Mapel : Matematika  

Kategori : Bilangan

Kode : 7.2.2

Kata Kunci : Perkalian

Berapa kali berapa saja hasilnya 50?

Penjelasan dengan langkah-langkah: 2×25=50. 5×10=50. 50×1=50.

Berapa kali berapa sama dengan 300?

Perkalian yang hasilnya 300 adalah 1 dengan 300, 2 dengan 150, 3 dengan 100, 4 dengan 75, 5 dengan 60, 6 dengan 50, 10 dengan 30, 12 dengan 25, dan 15 dengan 20.

Berapa kali berapa sama dengan 600?

Perkalian yang hasilnya 600 adalah : 1 x 600 = 600. 2 x 300 = 600. 4 x 150 = 600.

6 kali berapakah yang hasilnya 100?

16.6666667 X 6 = 100.