Berapa kali sehari minum susu almond

Kurang lebih sejak tahun 2014 lalu, susu almond menjadi tren gaya hidup sehat di kalangan masyarakat masa kini. Susu almond telah menjadi “pengganti” susu sapi yang biasa kita konsumsi sehari-hari. Tapi kadang (dan mungkin selalu) muncul pertanyaan, “Memang apa kelebihan susu almond dibanding susu sapi?”

Jika Anda seorang vegan, tidak suka susu, atau sensitif terhadap susu, susu almond adalah alternatif yang baik untuk gaya hidup sehat Anda.

Tahun 2015 kemarin, TIME membuat sebuah polling yang melibatkan 5 ahli kesehatan tentang pandangan mereka terhadap manfaat susu almond. 4 dari 5 ahli kesehatan tersebut setuju kalau susu almond memiliki manfaat lebih dan mengandung banyak nutrisi yang tidak dimiliki oleh susu lain.

Apa keunggulan susu almond dibanding susu lain?

Susu almond dianggap sebagai pilihan yang jelas untuk para vegan dan orang-orang yang alergi laktosa. Selain itu, kandungan kalori susu almond 50% lebih rendah dibandingkan susu sapi, kata Kristin Kirkpatrick, ahli diet dan manajer layanan nutrisi kesehatan di Cleveland Clinic’s Wellness Institute.

“Susu almond memiliki manfaat bagi orang-orang yang ingin menurunkan berat badan, karena ia bukan produk hewani, ia tidak memiliki kolesterol,” paparnya.

Di tengah kepopuleran susu almond, ada yang perlu Anda perhatikan dan catat. Susu almond tidak memiliki banyak protein atau kalsium untuk menjadi pengganti susu sapi sepenuhnya. Satu gelas susu almond hanya memiliki 1 gram protein bila dibandingkan susu sapi yang memiliki 8 gram. Selain itu kandungan kalsiumnya 2 miligram bila dibandingkan kandungan kalsium susu sapi yang mengandung 300 miligram.

Alicia Romano, ahli diet dari Frances Stern Nutrition Center di Tufts Medical Center, mengatakan, “Tidak seperti susu sapi dan susu kedelai, susu almond secara alami mengandung protein yang rendah.”

Mungkin sedikit aneh, tapi sebenarnya 1 ons kacang mengandung 6 gram. Tapi karena akhirnya menjadi susu, yang kebanyakan adalah air, banyak nutrisi kacang almond yang kemudian menghilang.

Susu almond yang dijual di pasaran memang mulai banyak. Tapi sebelum Anda membelinya, pastikan dulu dalam labelnya kalau susu almond yang Anda beli memiliki bahan-bahan nutrisi tambahan lainnya dan tidak mengandung pengawet yang buruk. Kalau Anda lebih memutuskan untuk membuatnya sendiri, silakan. Karena memang untuk membuatnya pun cukup mudah!

8 manfaat mengkonsumsi susu almond

Ada beberapa manfaat kesehatan yang bisa kita dapat bila mengkonsumsi susu almond. Berikut 5 manfaat yang bisa Anda peroleh :

1. Menyehatkan jantung

Susu almond tidak mengandung kolesterol atau lemak jenuh. Kandungan sodiumnya juga rendah dan lemak sehatnya tinggi (seperti asam lemak omega, seperti ditemukan pada ikan), yang membantu mencegah tekanan darah tinggi dan penyakit jantung.

2. Membantu menurunkan berat badan

1 gelas susu almond mengandung hanya 39 kalori, setengah dari kalori yang tedapat pada susu skim sapi. Susu almond membantu Anda mengurangi atau menjaga berat badan sehat Anda.

3. Tulang jadi lebih kuat

Meskipun pada awalnya tidak mengandung banyak kalsium dan vitamin D seperti dalam susu sapi, tapi susu almond yang diperkaya dengan kalsium dan vitamin D justru memiliki kandungan kalsium dan vitamin D yang lebih dari susu sapi. Ini membuat susu almod baik untuk mengurangi risiko osteoporosis serta meningkatkan kesehatan tulang dan gigi.

4. Mengurangi risiko diabetes

Susu almond (tanpa bahan tambahan) memiliki karbohidrat rendah, yang berarti ia tidak langsung meningkatkan kadar gula darah Anda secara signifikan, sehingga mengurangi risiko terkena diabetes. Ini karena susu almond mengandung indeks glikemik rendah, dan tubuh Anda akan menggunakan karbohidrat sebagai energi, jadi gula tidak disimpan sebagai lemak!

5. Tidak mengandung laktosa

Orang yang mengidap intoleransi laktosa kesulitan mencerna gula dalam susu sapi. Jika Anda sering sakit perut atau diare setelah minum susu, mungkin Anda juga mengidap intoleransi laktosa. Jika demikian, susu almond lebih cocok dikonsumsi oleh Anda sebagai pengganti susu sapi, karena ia tidak mengandung laktosa.

Sebagian ibu menyusui alami kesulitan menghasilkan ASI. Jika Moms salah satunya, yuk simak review Afis Susu Almond Pelancar ASI. Produk ini diklaim dapat meningkatkan kualitas dan kuantitas ASI, lho.

Pemberian ASI lancar dan optimal tentunya menjadi dambaan setiap ibu menyusui. Karenanya, banyak ibu menyusui yang melakukan segala upaya untuk memperbanyak ASI demi terpenuhinya nutrisi Si Kecil.

Salah satu cara yang sering dilakukan untuk memperlancar ASI adalah dengan mengonsumsi asupan yang dapat menjadi ASI booster terbaik.

Ada banyak ASI booster terbaik yang dijual di pasaran. Mulai dalam bentuk padat, seperti tablet sekali minum, serbuk yang diseduh, hingga dalam bentuk teh.

Sebelum membeli, ada baiknya simak review Afis Susu Almond Pelancar ASI terlebih dahulu oleh Meilika Asanti Wahyudi, Moms Orami sekaligus Moms dari Kalinka Samira Jaya (1 bulan 5 hari).

Baca Juga: Review Jujur Kantong ASI BKA dari Moms Orami, Fitur Lengkap dan Tidak Mudah Bocor!

Review Afis Susu Almond Pelancar ASI

Berapa kali sehari minum susu almond

Foto: Afis Susu-Testimoni.jpg

Afis Susu Almond merupakan salah satu ASI booster terbaik yang cukup popular di kalangan ibu menyusui, karena sangat memengaruhi kuantitas ASI dan hasilnya langsung terlihat, payudara menjadi lebih kencang dan ASI cepat penuh.

Suplemen pelancar ASI ini mengandung 100 persen bahan alami, seperti daun katuk berupa serbuk simplisia kering, kurma, dan madu.

Produk ini juga mengandung vitamin B komplek, vitamin A,C dan E, tinggi kalsium, dan asam folat sehingga bermanfaat bagi ibu menyusui untuk meningkatkan daya tahan tubuh dan memperlancar ASI.

Tidak bermanfaat untuk ibu menyusui, ASI booster Afis Susu Almond juga memiliki kandungan AA dan DHA, yang bagus untuk perkembangan otak Si Kecil.

Afis Susu Almond juga rasanya enak dan manisnya pas, karena kadar gulanya rendah sehingga lebih sehat untuk ibu dan tidak bikin eneg.

Produk ini tersedia beberapa varian rasa: Original, Frenc Vanilla, Italian Mocha, Korean Strawberry, Tropical Banana, Sweet Guava dan Belgian Chocolate.

Cara penyajiannya sangat praktis, Moms tinggal seduh dengan air tanpa harus di blender dan disaring. Moms bisa konsumsi hangat atau dingin.

Untuk hasil yang maksimal, Moms bisa konsumsi Afis Susu Almond sebanyak 3 kali sehari.

Produk Afis Susu Almond mudah ditemukan di toko, Moms juga bisa membelinya di Orami.

Baca Juga: Review Pompa ASI Philips Avent Natural Breastpump Manual oleh Moms Orami, Mudah Digunakan dan Dibersihkan!

Susu Almond Afis

Berapa kali sehari minum susu almond

Kelebihan Afis Susu Almond Pelancar ASI

  • Kaya nutrisi serta vitamin guna memperlancar proses pertumbuhan dan perkembangan bayi
  • Diformulasikan untuk pemenuhan asupan kalsium Ibu serta bermanfaat untuk pertumbuhan tulang dan gigi bayi
  • Mengandung berbagai vitamin dan mineral yang membantu dalam menjaga sistem kekebalan tubuh
  • Praktis tinggal seduh dengan air tanpa di-blender dan disaring
  • Bisa dikonsumsi hangat atau dingin
  • Jaminan rasa enak tidak membuat mual
  • Serbuk susu almond sangat halus, waktu diseduh tidak mengendap dan air tidak terpisah
  • Tersedia dalam 5 pilihan rasa yang lezat
  • Rasa diekstrak dari buah asli, alami dengan manfaat tambahan yang bisa disesuaikan menurut kebutuhan Vitamin dan Mineral selama proses menyusui
  • Diproduksi dari bahan alami kualitas terbaik, dengan teknologi pabrikasi terkini
  • Dibuat oleh tenaga farmasi bersama dengan apoteker berpengalaman.
  • Dengan pemanis alami kurma dan madu, tanpa gula
  • Tanpa bahan kimia dan pengawet
  • Aman untuk Ibu dan bayi

Kekurangan Afis Susu Almond Pelancar ASI

  • Harganya tidak terjangkau.

Baca Juga: Review Dot Bayi Baru Lahir Philips Avent Natural, Tidak Membuat Bayi Bingung Puting!

Moms itulah review Afis Susu Almond Pelancar ASI. Semoga bermanfaat dan dapat dijadikan sebagai referensi bagi Moms!

Moms bisa beli suplemen ibu menyusui di Orami.co.id. Selamat berbelanja!

Berapa kali minum almond Milk?

“Bisa diminum 1 sampai 2 gelas sehari. Soal kapan waktunya bisa bebas saja, seperti halnya mengonsumsi susu sapi,” ujar dr. Raissa. Karena, pada dasarnya cita rasa susu almon sudah lezat dan mudah dibaurkan, kita bisa dengan mudah mengkreasikannya supaya tak bosan.

Berapa kali minum susu pelancar ASI?

Konsumsi dua kali sehari agar produksi ASI tetap lancar. Dengan kombinasi susu ibu menyusui yang tepat serta gaya hidup yang sehat, tentunya produksi ASI bisa semakin berlimpah!

Apa manfaat minum susu almond setiap hari?

Konsumsi susu almond efektif untuk mencegah kerusakan kulit, memperbaiki lapisan kulit, dan melawan penuaan. Khasiat ini diperoleh berkat tingginya vitamin E dalam susu almond yang berperan sebagai antioksidan untuk melawan radikal bebas dan menjaga kulit tetap sehat.

Berapa kali sehari minum susu almond Mama Bear?

Setiap boks kemasan, mengandung 6 sachet yang bisa digunakan untuk seminggu lebih. Dapat dikonsumsi 3 kali sehari untuk mendapatkan manfaat daun katuk sebagai pelancar ASI, ya.