Sebutkan perilaku seseorang yang mencerminkan iman kepada hari kiamat

You're Reading a Free Preview
Pages 6 to 13 are not shown in this preview.

Gimana sekolahnya? Semoga temen-temen makin paham dengan apa yang dipelajari.

Hari ini kita akan melanjutkan materi pendalaman tentang Iman Kepada Hari Akhir. Tapi nih sebelum kita lanjutin pembelajaran tentang Pendidikan Agama tentang Iman kepada hari akhir, kita intermezzo dahulu tentang pengertiannya.

Pengertian Iman Kepada Hari Akhir

Pengertian iman kepada hari akhir atau kiamat secara bahasa (etimologi) ialah percaya akan adanya hari akhir. Sedangkan secara istilah pengertian iman kepada hari akhir ialah percaya dan meyakini akan adanya kehidupan yang kekal (akhirat) dan abadi setelah kehidupan di dunia

Selengkapnya di : Iman Kepada Hari Akhir

Nah, setelah kalian paham mengenai arti iman kepada hari akhir. Selanjutnya admin akan memberi contoh tentang Iman Kepada Hari Akhir.

A. Contoh Perilaku Iman Kepada Hari Akhir

Berikut ini contoh perilaku iman kepada hari akhir dalam kehidupan sehari-hari yang telah Admin kumpulkan, :

1. Meminjami buku catatan pada teman yang saat dispen 2. Membayar amal 3. Membantu ibu membersihkan rumah 4. Meminjami uang teman saat membutuhkan 5. Membantu anak saat terjatuh 6. Menyingkirakan batu di jalan 7. Membuang samaph pada tempatnya 8. Membaca Al-Qur’an dan maknanya 9. Memberi sedekah pada orang-orang yang kurang mampu 10. Membantu ibu mencuci baju 11. Menyapu kelas 12. Shalat 5 waktu 13. Shalat tahaju di sepertiga malam 14. Shalat jama’ah dimasjid maupun dimushola 15. Berdzikir 16. Berkumpul dengan orang-orang shaleh 17. Berkunjung kerumah bapak atau ibu guru saat lebaran 18. Tidak mengejek teman 19. Tidak memukul teman 20. Tidak menggunjing teman 21. Tidak berbicara kotor 22. Tidak meminum-minuman keras 23. Tidak menyekutukan allah dan utusan-utusannya 24. Hormat kepada bapak/ibu guru 25. Hormat kepada orang tua 26. Membantu ibu mencuci piring 27. Tidak memukul teman 28. Membantu guru membersihkan tulisan dipapan tulis 29. Tidak bebuat zina 30. Shalat tepat waktu 31. Menjalankan ibadah puasa sesuai ketentuan 32. Tidak menggunakan narkoba 33. Memakan makanan yang baik dan halal 34. Memakai baju yang menutupi aurot 35. Memandikan orang yang meninggal 36. Mengkhafani orang yang meninggal 37. Menshalatkan orang yang meninggal 38. Menguburkan orang yang meninggal 39. Membayar hutang kepada orang lain 40. Tidak makan secara berlebihan 41. Tidak menjadi orang yang sombong 42. Tidak membeda-bedakan yang kaya dengan yang miskin 43. Tidak membeda-bedakan yang pintar dengan yang bodoh 44. Tidak memilih-milih dalam berteman 45. Tidak makan ditempat umum pada saat bulan ramadhan 46. Bertanggung jawab saat menghilangkan pensil teman 47. Saat kita makan ada teman yang dating, maka mengajaknya makan pula 48. Mengantarkan teman pulang tanpa memikirkan uang bensin 49. Menghadapi cobaan dari allah dengan lapang dada

50. Berdoa agar diselamatkan di akhirat.

B. Hikmah Beriman Kepada Hari Akhir

Kalian kan sudah tahu pengertian tentang iman kepada hari akhir dan contoh perilaku yang mencerminkan iman kepada hari akhir, dibalik semua itu ada hikmah yang bisa kita dapat. Seperti :

1. Meningkatkan Iman dan Taqwa
Kita ingat akan hari akhir, entah kapan datangnya. Dengan kepercayaan ini dapat membuat seseorang hidupnya lebih teratur dan berusaha menjauhi dosa.

2. Menjauhi Pola Hidup Orang Kafir
Allah SWT memperingatkan kita untuk tidak mengikuti gaya hidup orang kafir seperti mabuk-mabukan, maksiat dan sebagainya. Mereka tidak berfikir bagaimana jadinya mereka akan disiksa saat di akhirat kelak.

3. Mendorong Manusia untuk Semangat
Di akhirat kelak, kita akan membawa amal baik maupun buruk kita. Dengan beriman kepada hari akhir kita akan mendapat hikmah dan bersemangat mengerjakan amal baik sebanyak-banyaknya.

4. Berkeinginan Berjihad di Jalan Allah dengan Jiwa dan Harta
Kematian itu pasti, dengan beriman kepada hari akhir mendorong manusia untuk berjihad atau contoh kecilnya kita sebagai pelajar belajar dengan keras walau harta kita banyak yang sudah keluar.

5. Memperjelas Tujuan Hidup
“Kita hidup untuk apa sih?” Kalimat seperti itu pasti pernah terfikirkan, semua hal yang kita lakukan akan dipertanggung jawabkan di akhirat kelak. Hidup itu cuman sekali, kita harus berusaha dengan baik untuk apa yang kita perjuangkan namun dalam jalan Allah yang benar.

6. Sabar Saat Ditimpa Musibah
Saat kita sudah beriman kepada hari akhir, ia akan berusaha untuk tetap sabar dan percaya bahwa Allah akan membantunya

Sebenarnya masih ada banyak contoh perilaku dan hikmah beriman kepada hari akhir. Jika temen-temen ada referensi lebih, silahkan cantumkan di kolom komentar cerdika.com

Referensi : Sandria Ardana.

Baca juga: Doa Qunut Rumi

iman kepada hari akhir adlah meyakini bahwa segala sesuatu yang ada didunia ini akan binasa dan akan ada kehidupan setelah kematian. salah satu contoh iman pada hari akhir adalah Menjadikan dunia sebagai ladang pengumpulan amal sebagai bekal kehidupan di akhirat

PEMBAHASAN

Adik-adik yang sholeh dan sholehah, kita akan membahas mengenai salah satu rukun iman, yaitu rukun iman yang ke-5 yaitu beriman akan adanya Hari akhir. Sebelum masuk pembahasan kakak akan mengingatkan lagi kepada rukun iman yang ada 6 perkara yaitu beriman kepada Allah, malaikat, kitab, Nabi, hari akhir, qodo dan Qodar

Nah selanjutnya mari kita bahas secara khusus mengenai beriman kepada hari akhir. Beriman kepada hari akhir secara bahasa berarti meyakini bahwa segala yang ada dalam dunia materi, termasuk alam semesta dan bumi tempat kita tinggal beserta isinya ini suatu saat akan berakhir dan binasa. Kemudian secara maksud, beriman kepada hari akhir berarti meyakini bahwa dunia tepat kita tinggal ini hanya sementara saja, dan setelah terjadinya hari akhir, akan ada kehidupan selanjutnya, hidup yang sebenar-benarnya hidup, dimana bila kita senang maka selamanya akan senang. Sedangkan bila susah maka selamanya akan susah. Kehidupan sebenarnya ini disebut dengan kehidupan akhirat, yaitu dimana nanti disana manusia akan melewati beberapa fase atau alam. Yaitu yang pertama , alam barzah, yaitu alam kubur, tempat menunggunyahari kiamat/hari akhir. Disana manusia kan mendapat balasan dari apa yang ia dilakukan didunia, walaupun hanya intronya saja. Manusia akan mengetahui alam setelahnya akan mudah atau sulit dimulai dari alam barzah ini, kemudian ada alam mashar, kemudian alam selanjutnya adalah alam mizan, alam selanjutnya adalah alam sirot, yaitu disini manusia akan melewati jembatan yang tipisnya seperti rambut dibelah tujuh dan panjangnya 500 tahun menajak, 500 tahun mendatar dan 500 tahun menurun. Sebagian orang akan melewatinya secepat kilat, ada yang berlari, ada yang berjalan, ada yang merangkak, lama dan cepatnya tergantung amal. Disini akan banyak manusia yang berjatuhan seperti jatuhnya air hujan. Kemudian yang terkahir adalah alam surga dan neraka. Dimana dialam ini kita akan kekal selama-lamanya. Yang beramal baik akan bahagia selamanya dan yang beramal buruk akan susah selamanya.

Nah adik-adik dari penjelasan kakak diatas contoh sikap  beriman kepada hari akhir adalah :

1. Menjadikan dunia sebagai ladang pengumpulan amal sebagai bekal kehidupan di akhirat

2. Mendorong untuk selalu berbuat baik dan menghindari perbuatan buruk karena meyakini ada balasan setalah kematian

3. Tidak terlalu mencintai dunia karena meyakini bahwa dunia hanya sementara dan akhirat selama-lamanya.

4. Ada  rasa tanggung jawab terhadap amal sholeh dan amal ibadah

5. menjauhi sifat-sifat buruk dan mungkar

6. menjauhi perbuatan-perbu atan maksiat dan keji

7. giat melaksanakan ibadah ibadah wajib dan ibadah ibadah sunnah

Demikian jawaban kakak, semoga dapat membantu. Agar adik-adik lebih dapat memahami Al Quran, coba adik-adik lihat seperti soal ini “Allah telah menurunkan kitab Nya yaitu“. Cek jawabannya disini yaa brainly.co.id/tugas/16824168

Atau soal ini “Perbedaan antara kandungan kitab al qur'an dengan kitab kitab lainnya” yang bisa dicek jawabannya di brainly.co.id/tugas/16582124

Adik-adik juga bisa cek soal soal yang lain seperti, "Perilaku keluhuran budi merupakan implementasi asmaul husna" yang jawabannya bisa dicek disini brainly.co.id/tugas/16773249


Jadikan jawaban terbaik yaa


.........................................................................................................................................


DETAIL JAWABAN

Kelas : IX

Pelajaran : Agama

Kategori : Bab 3 - iman kepada hari akhir

Kode : 9.14.3


Kata Kunci : peristiwa kiamat , kiamt kubro, akhir dunia, hikmah  iman kepada hari akhir